Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                

Duke University Press

Duke University Press adalah penerbit jurnal akademik dan percetakan dan penerbitan universitas. Didirikan pada tahun 1921 oleh William T. Laprade.

Duke University Press
Berkas:Logo of the Duke University Press.png
Perusahaan indukUniversitas Duke
Didirikan1921
Negara asalAmerika Serikat
Kantor pusatDurham, Carolina Utara
Distribusiself-distributed (AS)[1]
Combined Academic Publishers (BR)[2]
Jenis terbitanBuku, Jurnal akademik
Situs resmiwww.dukeupress.edu

Penerbit ini menerbitkan sekitar 120 buku setiap tahun dan lebih dari 50 jurnal akademik.

Referensi

sunting
  1. ^ "Duke University Press". Duke University Press. Diakses tanggal 2017-12-05. [pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "Marston Book Services". Diakses tanggal 2017-12-04. 

Pranala luar

sunting

Templat:Universitas Duke