Richard Branson
Sir Richard Charles Nicholas Branson (lahir 18 Juli 1950) adalah seorang industrialis asal Inggris, yang dikenal karena telah mendirikan 360 perusahaan di bawah bendera Virgin Group.
Sir Richard Branson | |
---|---|
Lahir | Richard Charles Nicholas Branson 18 Juli 1950 Blackheath, London, Inggris, Britania Raya |
Tempat tinggal | London, Inggris |
Kebangsaan | Britania Raya |
Pendidikan | Sekolah Bishopsgate (tidak selesai) Sekolah Stowe (tidak selesai) |
Pekerjaan | Pengusaha |
Tahun aktif | 1966–sekarang |
Dikenal atas | Pendiri Virgin Group |
Kekayaan bersih | US$4.2 miliar (2011) |
Gelar | Sir |
Suami/istri | Kristen Tomassi
(m. 1972–1979)Joan Templeman (m. 1989) |
Anak | Holly Branson (lahir 1981) Sam Branson (lahir 1984) |
Situs web | www |
Penghargaan
| |
Branson sukses mendirikan bisnis pertama kali pada umur 16 tahun, ketika ia mempublikasikan sebuah majalah bernama Student.[1] Ia mendirikan sebuah bisnis audio record mail-order pada tahun 1970. Pada 1972, ia membuka ritel toko kaset, Virgin Records, yang kemudian menjadi Virgin Megastores. Merek Virgin yang diciptakan Branson tumbuh dengan pesat pada tahun 1980-an setelah ia mendirikan Virgin Atlantic Airways dan melakukan ekspansi untuk Virgin Records.
Richard Branson adalah orang terkaya ke-261 menurut daftar orang terkaya 2009 versi Forbes, dengan estimasi kekayaan £2.6 miliar (US$3.9 miliar).[2]
Referensi
sunting- ^ Hawn, Carleen (1 August 2006). "Branson's Next Big Bet". CNN. Diakses tanggal 22 May 2010.
- ^ Forbes.com Diakses 1 Desember 2008.
Lihat pula
suntingPranala luar
sunting- (Inggris) Virgin Group Website
- (Inggris) Twitter Sir Richard Branson
- (Inggris) Wawancara di Ted.com Diarsipkan 2010-07-04 di Wayback Machine.
- (Inggris) "Richard Branson's Page" di virgin.com
- (Inggris) "Richard Branson's Blog" di virgin.com
- (Inggris) "Richard Branson's autobiography" di virgin.com
- (Inggris) Richard Branson's Virgin Success
- (Inggris) Gonzo Way of Branding Artikel di Fast Company
- (Inggris) TED Talks: Richard Branson's life at 30,000 feet di TED pada tahun 2007
- (Inggris) PICNIC Green Challenge
- (Inggris) Lemonade Stories, film dokumenter.
- (Inggris) Richard Branson Diarsipkan 2007-09-27 di Wayback Machine. Wawancara dengan Charlie Rose
- (Inggris) Profile di BBC News tertanggal 27 September 2004
- (Inggris) Wawancara di BBC World Service 24 November 2006
- (Inggris) Video pidato Richard Branson di Aspen Ideas Festival Diarsipkan 2008-05-04 di Wayback Machine., 5 July 2007
- (Inggris) Wawancara Branson di The Hour dengan George Stroumboulopoulos, 27 Juni 2008
- (Inggris) Richard Branson di Random House Australia Diarsipkan 2011-04-16 di Wayback Machine.