Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                

Soal Salep

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

1.

Salep yang mempunyai konsistensi seperti mentega, tidak mencair pada suhu
biasa tetapi mudah dioleskan tanpa memakai tenaga disebut dengan.
a. Cream
b. Unguenta
c. Cerata
d. Pasta
e. Jelly
2. Berikut merupakan contoh dasar salep hidrokarbon yaitu
a. Vaselin putih, paraffin cair, adeps lanae
b. Vasein kuning, minyak nabati, Adeps lanae
c. PEG, lanolin, Tragakan
d. Adeps lanae, cera flava, GOM
e. Vaselin kuning, paraffin cair, paraffin padat
3. Berikut adalah pernyataan yang BENAR tentang zat berkhasiat dalam
pembuatan salep adalah
a. Kamfer dan mentol jika dicampur dapat mencair (karena penurunan
titik eutektiknya) maka kamfer harus ditambah dasar salep dahulu baru
ditambah mentol
b. Salep yang menggunakan belerang harus diayak terlebih dahulu seperti
halnya zink oxyd
c. Aqua calcis dengan oleum sesami dapat terjadi penyabunan sehingga
harus diteteskan sedikit demi sedikit
d. Jika bahan berupa alkohol seperti tingtur ratanhiae maka dipanaskan
diatas tangas air sampai 1/3 bagian, kehilangan beratnya diganti
dengan mentol
e. Gliserin, harus ditambahkan kedalam dasar salep yang panas sebab
mudah tercampur dengan bahan dasar salep yang mencair.
4. Kualitas dasar salep yang baik adalah kecuali..
a. Stabil, selama dipakai harus bebas dari inkompatibilitas
b. Mudah dipakai
c. Lunak dan homogeny
d. Dasar salep yang cocok
e. Bentuk menarik dan praktis
5. Bahan pengemulsi yang digunakan untuk membuat krim tipe minyak air (m/a)
adalah
a. Cera
b. Adeps lanae
c. TEA
d. Span
e. koleterol
6. Bahan pengawet yang dapat digunakan dalam krim yaitu kecuali
a. Metil paraben 1 %
b. Metil paraben 0,6 %
c. Metil paraben 0,12 %
d. Nipagin 0,01%
e. Nipagin 0,02%

7. Untuk salep dengan bahan berkhasiat berupa ekstrak kental, maka


pembuatannya adalah
a. Dilarutkan dalam air dan berat air dapat dikurangkan dari dasar
salepnya
b. Diencerkan terlebih dahulu dengan air
c. Dikerjakan seperti pada cairan dengan spiritus
d. Dicampurkan dengan bahan dasar salep lalu ditambahkan dengan air
e. Ditambahkan terakhir untuk mencegah permukaan mortir menjadi licin
8. Berikut merupakan bahan yang ditambahkan terakhir pada suatu massa salep
adalah, kecuali.
a. Ekstrak kental
b. Ichtiyol
c. Air
d. Gliserin
e. Marmer album
9. Pernyataan yang salah tentang persyaratan salep adalah, kecuali
a. Tidak boleh berbau tengik
b. Penandaan etiket harus tertera obat luar
c. Harus menunjukkan susunan yang homogeny
d. Dasar salep kecuali dinyatakan lain sebagai bahan dasar salep
digunakan vaselin putih
e. Kadar, kecuali dinyatakan lain untuk salep yang mengandung obat
keras , kadar bahan obat adalah 20%
10.R/ Oleum iecoris aselli
40
Cera flava
10
Vaselin flava
50
Pernyataan yang SALAH tentang resep diatas adalah
a. Dalam pembuatan, cera flava dilebur dahulu dengan vaselin flava
b. Resep merupakan salep dengan bahan dasar salep larut air
c. Salep berkhasiat sebagai obat luka bakar
d. Dalam pembuatan, oleum iecoris ikut dilebur bersamaan dengan cera
flava
e. Jika salep yang dibuat sebanyak 60 gram, maka cera flava yang
digunakan adalah 6 gram

Anda mungkin juga menyukai