Tumbuhan Paku
Tumbuhan Paku
Tumbuhan Paku
Pteridophyta
Disusun guna memberikan ilmu yang bermanfaat untuk khalayak ramai
Disusun oleh :
Cincin Anulus
Gametophyte
(Protalium)
Anteridium Arkegonium
Zygot
Spermatozoid Ovum
Spora
Paku Muda
Paku Dewasa
Klasifikasi Pteridophyta
1. Kelas Psilotinae
2. Kelas Lycopodinae
3. Kelas Equisetinae
4. Kelas Filicinae
Psilotum nudum
2. Kelas Lycopodinae
- Sporofit tumbuhan ini sudah memiliki akar, batang, daun sejati
- Berupa tumbuhan yang menjalar di permukaan tanah
- Memiliki batang kecil dengan percabangan menggarpu (dikotom)
- Daun umumnya banyak, berukuran kecil, tersusun dalam lingkaran
spiral atau berhadapan
- Sporangiumnya tunggal terletak pada ketiak daun
- Contoh :
Lycopodium (paku kawat)
Selaginella wildenwoii(Paku Rane/ Paku Cakar Ayam)
Selaginella wildenwoii
Lycopodium sp
3. Kelas Equsetinae
- Memiliki batang yang beruas, berbuku & berongga
- Daun kecil-kecil seperti sisik, terletak pada buku buku
- Sporangiumnya melekat pada sporofil yang berbentuk
perisai & bertangkai
- Sporofil tersusun menjadi strobilus yang letaknya di ujung
percabangan
- Spora yang dihasilkan mempunyai bentuk yang sama (Paku
Peralihan), dilengkapi dengan 4 ekor (elatra)
- Contoh :
Equisetum debille (Paku ekor kuda)
Equisetum debille
4. Kelas Filicinae
- Daunnya besar, pada waktu muda tergulung
- Kedudukan daunnya menyirip
- Spora terletak di permukaan bawah daun
- Contoh :
Asplenium (Paku Pandan)
Platycerium (Paku Menjangan /Paku Tanduk
Rusa)
Adiantum cuneatum (suplir)
Marciela crenata (Semanggi)
Salvinia natans(Paku Sampan)
Azolla Pinata
- Gambar :
Asplenium Nidus
Platycerium sp
Adiantum cuneatum
Marcilea crenata
Salvinia natans
Azolla Pinata