Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                

Tugas Kasus Auditing 2

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

TUGAS AUDITING 2

PINNACLE MANUFACTURING BAGIAN VII

Oleh KELOMPOK 7:

DYAH AFRIANI (02320150026)


RISTY MARTASARI (02320150019)
ANDI FIRDHAYANTI A. (02320150007)
RINI REZEKI ANGELIA (02320150022)
WIWIN RAKHMAN M. (02320150429)

Kelas : B5

JURUSAN AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
MAKASSAR
2018
APLIKASI KASUS TERPADU

PINNACLE MANUFACTURING: BAGIAN VII

16-35 (tujuan 16-2, 16-3, 16-4) bagian III,V, dan VI studi kasus ini berkenan dengan memahami
pengendalian internal dan penilaian risiko pengendalian untuk transaksi yang mempengaruhi utang
usaha pinancle manufacturing, pada bagian VII, Anda akan merancang prosedur analitis dan
merancang serta melaksanakan pengujian atas rincian saldo utang usaha.

Asumsikan bahwa pemahaman Anda mengenai pengendalian internal terhadap akuisisi dan
pengeluaran kas serta pengujian subtansif atas transaksi yang terkait mendukung pengendalian risiko
pengendalian yang rendah. Daftar dari 519 akun yang membentuk saldo utang usaha sebesar
$12.969.686 pada tanggal 31 desember 2013 dimaksudkan dibawah link pinanccial pada website buku
teks ini.

a. Sebutkan hubungan, rasio dan tren tersebut yang anda yakini akan memberikan informasi yang
bermanfaat mengenai kewajaran utang usaha secara keseluruhan. Anda harus
mempertimbangkan akun-akun laporan laba rugi yang mempengaruhi utang usaha ketika
memilih prosedur analitis.
b. Pelajari tabel 19-5 di bab 19 yang menyajikan tujuan audit yang berkaitan dengan saldo dan
pengujian atas rincian saldo utang usaha untuk memastikan bahwa anda memahami setiap
prosedur dan tujuannya. Susunlah program audit untuk utang usaha dalam format kinerja dengan
menggunakan prosedur audit pada tabel 19-5. Format program audit harus serupa dengan format
tabel 16-5. Pastikan untuk memasukkan ukuran sampel bagi setiap prosedur.
c. Asumsikan untuk permintaan b bahwa (I) risiko pengendalan telah dinilai tinggi dan bukan
rendah bagi setiap tujuan audit yang berkaitan dengan transaksi, (2) risiko inheren adalah tinggi
bagi tujuan audit yang berkaitan dengan saldo, dan (3) prosedur analisis menunjukkan tingginya
potensi salah saji. Apa dampaknya terhadap prosedur audit dan ukuran sampel pada perminttan
b?
d. Pendapatan konfirmasi telah dikirimkan kepada sampel berstrata sebanyak 51 vendor yang ada
pada gambar 16-8, respons konfirmasi dari 45 vendor telah dikembalikan tanpa mengindikasikan
perbedaan antara catatan vendor dan perusahaan. Gambar 16-9 menyajikan enam jawaban yang
menunjukkan perbedaan antara saldo vendor dan catatan perusahaan. Temuan tindak lanjut
auditor ini ditunjukkan pada setiap jawaban. Buatlah skedul audit yang serupa dengan yang
diilustrasikan pada gambar
Sample Utang Usaha
GAMBAR 16-8 Pinnacle Manufacturing
untuk konfirmasi – 31
Desember 2013
Item-item Bervolume Tinggi (>250.000)
1. American Press
2. Clean –O-Rama, co. $ 340.767,94
3. Fibarchem 317.668,63
4. Rufus Austin Antiques 793.049,89
5. Todd Machinery 400.046,08
6. Welburn Manufacturing 531.073,93
388.836,07 $2.771.442,54
Item-item Bersaldo Besar ($50.001-
$250.000)
7. A & M Sendler Inc $ 81.348,54
8. American Baby/USTC 75.432,73
9. Beach & Hoover Refining 76.408,79
10. Bearing Drives Co. 73.017,24
11. Burton Martin 78.682,54
12. Cable Sys./Ind. Traf. Cons. 71.288,95
13. Eddie Ventura, Inc 60.255,55
14. Fiberoptics 60.102,78
15. Finish Metals Inc 60.769,71
16. Freeman Furniture- Attn A/P 130.493,51
17. GP Chambers Co 64.125,44
18. Godwin Drug Co 84.331,05
19. Holy Family Hospital 117.916,83
20. Las Flores Designs Inc 88.644,92
21. Lean Corp 67.985,23
22. MacDonald Svc. Corporation 147.943,95
23. McCoys Inc 67.936,32
24. Metadyne Corp 85.432,51
25. Micron Power Systems 136.071,37
26. Mobil Oil 93.210,40
27. Nation Elevator & Mach. Co. 76.921,40
28. Norris Indudtries 88.314,64
29. R & B Products 80.092,46
30. Remington Supply 123.411,24
31. Safety Envelope Co 223.950,34
32. Scandec USA Inc 63.882,02
33. The Dutton Company 65.942,94
34. The Haberdashey Co 71.869,16
35. University of California 80.624,95
36. ZZZZ Bank Adjustments 64.471,21 $ 2.660.878,80

Item Bernilai $50.000 dan lebih kecil


1. Advent Sign Mig. Co. $ 51.750,00
2. B&K Mfg. Co. Inc 42.668,50
3. Bellco 42.710,74
4. Boston Shoecase Co. 52.174,50
5. Dynamic Metal Products 36.546,05
6. Everhart Co. 47.519,14
7. B&K Mfg. Co. Inc 42.668,50
8. Bellco 42.710,74
9. Boston Shoecase Co. 52.174,50
10. Dynamic Metal Products 36.546,05
11. Everhart Co. 47.519,14
12. Fuller Travel 32.470,11
13. Good House Home Video Inc 46.472,67
14. Harrsh’s Metals, Inc. 51.279,85
15. JC Licht- Co- Glendale Hts. 53.228,47
16. Liberty Lighting 46.802,78
17. Long Beach Lawn Service 48.488,96
18. Premier Whirlpool Bath 6.550,33
19. Quaker Transanalysis 50.363,69
20. Tower International $ 37.299,55 $ 646.325,34

TOTAL YANG DIUJI $ 6.078.646,68

16-10 untuk menentukan salah saji, jika ada, atas setiap perbedaan. Format skedul audit yang
ditunjukan dalam Gambaran 16-10 dapat diunduh dengan menggunakan link Pinnacle pada
website buku teks ini. Pengecualian untuk Fiberchem akan dianalisis sebagai ilustrasi.
Asumsikan bahwa Pinnacle Manufacturing telah selesai memeriksa persediaan fisik pada
tanggal 31 desember 2013, dan auditor menyimpulkan bahwa persediaan yang tercatat
merefleksikan semua persediaan yang ada di tangan pada tanggal neraca. Cantumkanlah
saldo yang dikonfirmasi tanpa pengecualian sebagai satu jumlah pada skedul bagi setiap
strata, dan jumlahkan kolom skedul.
Gambar 16 – 9 Jawaban atas Permintaan Informasi

LAPORAN DARI FIBERCHEM

Pinnacle Manufacturing
Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Faktur No. Tanggal Jumlah Saldo yang Jatuh Tempo

8312 22-11-13 $300.000,00 $300.000,00


9469 02-12-13 178.000,00 478.000,00
8819 18-12-13 315.049,89 793.049,89 (1)
9002 30-12-13 32.500,00 (2) 825.549,89

Catatan auditor:
(1) Sama dengan daftar utang usaha
(2) Barang dikirim secara FOB pabrik Fiber chem. Pada tanggal 31 Desember 2013, yang tiba di Pinnacle Manufacturing
padatanggal 4 Januari 2014.

LAPORAN DARI MOBIL OIL

Pinnacle Manufacturing
Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Faktur No. Tanggal Jumlah Saldo yang Jatuh Tempo

DX14777 23-12-13 $93.210,48 $ 93.210,48 (1)


DX16908 29-12-13 37.812,00 (2) 131.022,48

Catatan Auditor:
(1) Sama dengan daftar utang usaha
(2) Barang dikirim secara FOB Mobil Oil pada tanggal 29 Desember 2013, yang tiba di Pinnacle Manufacturing pada tanggal 3
Januari 2014.

LAPORAN DARI NORRIES INDUSTRIES

Pinnacle Manufacturing
Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Faktur No. Tanggal Jumlah Saldo yang Jatuh Tempo

14896 27-12-13 $ 88.314,64 $ 88.314,64 (1)


15111 28-12-13 117.296,00 (2) 205.610,64

Catatan Auditor:
(1) Sama dengan daftar utang usaha
(2) Barang diterima tanggal 30 Desember 2013; dicatat tanggal 2 Januari 2014
e. Estimasilah total salah saji pada laporan laba rugi, bukan hanya salah saji dalam sampel,
berdasarkan salah saji pada laporan laba rugi yang telah Anda identifikasi dalam permintaan d.
total salah saji harus mencakup proyek sisalah saji dan estimasi kesalahan sampling. Petunjuk:
Lihat Bab 9 (di Jilid 1) sebagai pedoman untuk menghitung titik estimasi.
Perhatikan bahwa salah saji harus diproyeksikan secara terpisah bagi setiap strata. Anda
mungkin harus menentukan ukuran setiap strata dengan menggunakan daftar utang
usaha. Gunakan pertimbangan Anda untuk mengestimasi kesalahan sampling, dengan
mempertimbangkan ukuran populasi dan jumlah yang diuji.

Gambar 16-9 Jawaban atas Permintaan Informasi (lanjutan)

LAPORAN DARI REMINGTON SUPPLY

Pinnacle Manufacturing
Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Faktur No. Tanggal Jumlah Saldo yg Jatuh Tempo

141702 11-11-13 $23.067,00 $23.067,00


142619 19-11-13 12.000,00 35.067,00
142811 04-12-13 7.100,00 42.167,00
143600 21-12-13 27.715,24 69.882,24
144927 29-12-13(2) 53.529,00 123.411,24

(1) Sama dengan daftar utang usaha


(2) Barang dikirim secara FOB Pinnacle Manufacturing pada tanggal 29 Desember 2013, yang tiba di Pinnancle
Manufacturing pada tanggal 4 Januari 2014.

LAPORAN DARI ADVENT SIGN MFG. CO.

Pinnacle Manufacturing
Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Penagihan pertama per kontrak $51.750,00 (1)


Penagihan kedua per kontrak 7.500,00 (2)
Total yang Jatuh Tempo $59.250,00

(1) Sama dengan daftar utang usaha


(2) Pembayaran yang jatuh tempo per 31 Desember 2013 per kontrak konstruksi marka jalan listrik
yang baru. Pemasangan marka jalan itu selesai pada tanggal 15 Januari 2014.
LAPORAN DARI FIJLLER TRAVEL

Detroit, Ml

Jumlah yang jatuh tempo per 31 Desember 2013:

Faktur No. Tanggal Jumlah Saldo yang Jatuh Tempo

84360110 04-12-13 $9.411,63 (2) $9.411,63


84360181 12-12-13 9.411,63 (2) 18.823,26
84360222 21-12-13 7.100,00 (1) 25.923,26
84360291 26-12-13 13.646,85 (2) 39.570,11

Catatan Auditor:
(1) Dibayar oleh Pinnacle Manufacturing pada tanggal 28 Desember 2013. Pembayaran masih dalam perjalanan pada akhir
tahun
(2) Total item tersebut sebesar $32.470,11 sama dengan daftar utang usaha

f. Estimasilah total salah saji utang usaha dengan cara yang sama seperti yang Anda lakukan untuk
laporan laba rugi dalam permintaan e. petunjuk: salah saji yang disebabkan oleh kelalaian
mencatat pembelian dengan FOB adalah berupa kurang saji utang usaha dan persediaan serta
tidak mempengaruhi laba.

g. Apa kesimpulan Anda mengenai kewajaran saldo utang usaha yang dicatat milik Pinnacle
Manufacturing jika hal tersebut mempengaruhi laporan laba rugi dan neraca? Bagaimana hal ini
akan mempengaruhi penilaian Anda atas resiko pengendalian, yaitu menjadi rendah, bagi semua
tujuan audit yang berkaitan dengan transaksi ? asumsikan Anda memutuskan bahwa materialitas
kinerja utang usaha yang mempengaruhi laporan laba rugi adalah $250.000.

JAWABAN :
a. Sebutkan hubungan rasio dan trend yang memberikan informasi yang bermanfaat mengenai
kewajaran utang usaha?

Jawab :

Hubungan yang terjadi adalah dengan melihat perbandingan antara hutang usaha tahun ini dengan
tahun sebelumnya. Dapat kita lihat pada tabel di bawah ini :

Pinnacle Manufacturing Company

Keterangan 2007 2006

Hutang Usaha 37,5% 26,8%

Harga pokok 8,5% 8,9%


Laba Kotor 8,40% 10,40%

Rasio Hutang Usaha 10,7617 13,1723 =biaya pokok/rata-rata hutang usaha

Rasio laba kotor 0,298 0,298 =laba kotor/penjualan bersih

Selain rasio di atas masih dapat menggunakan perbandingan dengan melihat pada penjualan,
biaya overhead, biaya material,biaya tenaga kerja langsung. Di mana hal ini akan mempengaruhi
pada nilai persediaan. Disinilah terdapat hubungannya antara hutang usaha dengan persediaan dan
pembelian bahan baku.
Selain menggunakan rasio dan perbandingan kewajaran hutang usaha dapat melihat dari trend
yang terjadi seperti pembelian,laba kotor setiap bulan.
Hal ini tidak dapat kami jelaskan karena keterbatasan data yang diberikan.

b. Susunlah program audit untuk hutang usaha dengan menggunakan prosedur audit pada tabel audit
19-5.

Jawab :

AUDIT PROGRAM ATAS TEST OF DETAILS OF


ASERSI YANG INGIN
NO BALANCES OF ACCOUNT PAYABLE AND
DIUJI
DISBURSEMENT CYCLE

Pengujian saldo dari bukti apakah sudah sesuai


1 Detail Tie Up dan Tie In dengan master filenya atau ke General Ledgernya dan
sebaliknya.
2 Existence Mengirim Konfirmasi Piutang ke Supplier
Mengirim Konfirmasi Piutang ke 51 Supplier
Jika dari konfirmasi terdapat perbedaan antara
jawaban konfirmasi dan catatan klien maka meminta
klien mengirim detail atas saldo akhirnya.
Mengecek dari data pemeriksaan fisik persediaan
barang dengan catatan persediaan perusahaan apakah
3 Cut off
ada perbedaan, jika ada perbedaan apakah perbedaan
tersebut berasal dari inventory in transit atau bukan?
Periksa supplier invoice untuk mengetahui apakah ada
inventory in transit yang seharusnya sudah dicatat
sebagai hutang.
Periksa dokumen penerimaan barang di akhir tahun
dan awal tahun berikutnya
Periksa jumlah pengeluaran yang cukup material di
akhir tahun dan dokumen pendukungnya.
Periksa bukti dan catatan hutang pihak ke tiga, pihak
4 Disclosure yang memiliki hubungan istimewa, notes payable dan
hutang jangka panjang
Periksa apakah semua hutang dicatat sesuai
klasifikasinya diantaranya hutang pihak ketiga, notes
5 Classification
payable dan hutang jangka panjang atau bagian
hutang jangka panjang yang jatuh tempo dalam waktu
satu tahun.

Memeriksa dokumen pendukung pengeluaran kas


6 Completeness
untuk subsequent event
Memeriksa invoice yang belum terbayar setelah akhir
tahun
Memeriksa laporan penerimaan barang sebelum dan
sesudah akhir tahun.Dan diperiksa apakah sesuai
dengan invoice supplier

c. Asumsikan jika internal control dan inherent risk tinggi pada setiap transaksi yang berhubungan
dengan tujuan audit dan analytical procedure mengindikasikan potensial mistatement yang
tinggi.Apa yang akan terpengaruh pada prosedur audit dan ukuran sampel ?

Jawab :

Jika internal control, inherent risk tinggi dan analytical procedurenya mengindikasikan potential
mistatement yang tinggi maka audit program yang dijalankan harus lebih mendalam. Oleh karena
itu sample sizenya juga meningkat. Memakai sample size yang besar dari populasi. Konfirmasi
juga penting dilakukan dan subtantive test juga harus dilakukan lebih banyak terutama pada out of
period liability test yaitu dengan melakukan test pada hutang usaha yang belum tercatat.

d. Membuat skedul audit yang sesuai dengan ilustrasi 16-10 untuk menentukan misstatement, atas
setiap perbedaan yang ada antara jawaban konfirmasi dengan daftar hutang usaha.

Jawab :

e dan f. Estimasi misstatement dalam income statement dengan memakai misstatement yang
teridentifikasi pada soal D.

Jawab :

Estimate of misstatements in the income statement :

Mistatement di sampel $ 50.001-$ 200.000 78.000


Jumlah saldo sampel $ 50.001-$ 200.000 2.313.808
Jumlah saldo populasi $ 50.001-$ 200.000 4.075.355
Misstatement in Income Statement 137.383*
Estimasi sampling error 100.000 **
Total Estimasi 237.383

* ( 78.000/2.313.808 x 4.075.355)
** Judgment

Estimate of misstatement in the income statement :


Mistatement in >$200,000 (27,500)
Mistatement in $ 50,001 - $ 200,000 :
Mistatement di sample (104,543)
Jumlah saldo sample 2,313,808
Jumlah populasi 4,075,355
Estimasi (184,134)
Mistatement in <$50,000 :
Mistatement di sample ( 5,500)
Jumlah saldo sample 562,022
Jumlah populasi 4,792,683
Estimasi ( 46,902)
Total Estimasi Hutang Usaha (258,536)
Estimasi sampling error (150,000)
Total Estimasi (408,536)

g. Apa kesimpulannya mengenai kewajaran saldo hutang usaha milik Pinnacle dan akibatnya pada
Laba Rugi dan Neraca ? Dan apabila diasumsikan TER mistatement menjadi 250,000?

Jawab :

Projecting error yang mempengaruhi income statement adalah $ 137,383, dan error yang tidak
mempengaruhi income statement adalah $258,536, dengan tolerable mistatement sebesar $ 230,000.
Dari mistatement ini maka dapat disimpulkan bahwa salah saji yang terjadi pada pencatatan hutang
usaha di Pinnacle lebih banyak berhubungan pada cut off dibandingkan dengan item yang
berhubungan pada laba rugi.Oleh karena itu salah saji yang terjadi lebih banyak terjadi pada akun
neraca.

Anda mungkin juga menyukai