Berita Acara Pemilihan Ketua
Berita Acara Pemilihan Ketua
Berita Acara Pemilihan Ketua
PEMILIHAN KETUA
PR GP. ANSOR BRONDONG
ANAK CABANG BRUNO
CABANG PURWOREJO WILAYAH JAWA TENGAH
No : 001/RA/II/2022
Pada hari ini, Ahad tanggal 06 Februari tahun 2022 telah dilaksanakan sidang
pemilihan ketua Pimpinan Ranting Gerakan Pemuda Ansor Desa Brondong bertempat
di Sekretariat PR GP. Ansor Desa Brondong, Kecamatan Bruno Kabupaten Purworejo
dan menetapkan Sahabat MUSTOLIH sebagai ketua masa Khidmah 2022-2024
dengan cara musyawarah mufakat.