Hasil Laporan Fia
Hasil Laporan Fia
Hasil Laporan Fia
DI
Disusun oleh :
NIS : 212210246
i
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH
Yang Mengesahkan:
Penguji, Pembimbing
Mengetahui,
ii
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatakan kepada Allah swt. Semoga rahmat dan karunianya
dilimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW, para sahabatnya dan umatNya. Atas karunianya
dan rahmatnya kami dapat menyelesaikan laporan ini untuk memenuhi salah satu syarat
untuk mengikuti Praktik Kerja Lapangan di SMK 2 LLPM RI MAJALAYA. Adapun judul
dari laporan ini “Proses Editing Pas photo” DI CV MANDIRI PHOTO. Shalawat serta
salam semoga tercurah limpahkan kepada Nabi kita Nabi Muhammad SAW
Dalam penyusun ini kami mendapat bantuan dan dorongan dalam memberikan
gambaran tentang Praktik Kerja Lapangan semua pihak baik dari segi matrial maupun moril.
Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini kami menyampaikan terima kasih kepada yang
terhormat :
1. Orang tua yang telah mendorong dan mendukung semangat pada penyusun,
sehingga dapat menyelesaikan PKL dengan baik.
2. Bapak Dr. Raindra M. Otto Muharam, S.Pd., S, Kom., MM. Selaku Kepala SMK
2 LPPM RI MAJALAYA.
3. Bapak Anwar Arifien, ST selaku Wakasek Bidang HUBIN.
4. Bapak Drs. Dody Iswana, S.Kom selaku selaku Kepala Program Desain
Komunikasi Visual yang telah mendukung dan memberi semangat.
5. Bapak Engkus Kusnadi selaku kesiswaan.
6. Ibu Tika Kartika Dewi S.Pd. Selaku pembimbing peserta Praktik Kerja Lapangan
SMK 2 LPPM RI MAJALAYA .
7. Ibu Tika Kartika Dewi S.Pd selaku Wali Kelas X sampai XII Desain Komunikasi
Visual yang telah memberi dukungan.
8. Bapak Dudi Ajis.SE selaku pembimbing PKL di MANDIRI PHOTO DIGITAL
yang telah memberikan semangat dalam menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan
ini.
9. Para karyawan di MANDIRI PHOTO DIGITAL.
10. Sinta Nursaidah selaku teman seperjuangan selama melaksanakan PKL.
iii
11. Para teman-teman kelas seperjuangan selama 3 tahun.
12. Guru-guru SMK 2 LPPM RI MAJALAYA yang telah memberikan ilmu yang
bermanfaat selama disekolah.
Penulis menyadari bahwa dalam menyusun Laporan Praktik Kerja Lapangan ini
masih banyak kekurangan, untuk ini penulis mengharapkan segala saran dan kritik untuk
perbaikan dimasa yang akan datang. Penulis berharap karya kecil ini bisa bermanfaat bagi
penulis, khususnya bagi pembaca pada umumnya.
Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telas
mendukung terselesaikannya laporan ini.
Penyusun
iv
DAFTAR ISI
v
3. Struktur Organisasi Perusahaan .......................................................... 15
4. Peta Lokasi .......................................................................................... 16
B. Kegiatan Praktik Kerja Lapangan ............................................................. 16
1. Kegiatan Harian Praktik Kerja Lapangan ........................................... 16
2. Pelaksanaan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan .................................. 21
A. Simpulan .................................................................................................... 23
B. Saran .......................................................................................................... 24
1. Saran Untuk Dudika ............................................................................ 24
2. Saran Untuk Sekolah ........................................................................... 24
BIOGRAFI ............................................................................................................. 33
vi
DAFTAR GAMBAR
vii
DAFTAR TABEL
viii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Kamera
Lampiran 2. Lighting
Lampiran 3. Mesin Printer
Lampiran 4. Proses Pengambilan Gambar
Lampiran 5. Proses Editing
Lampiran 6. Hasil Editing
Lampiran 7. Input Data Siswa
Lampiran 8. Adobe Photoshop
Lampiran 9. Gambar Perusahaan
Lampiran 10. Foto Bersama Pemilik CV MANDIRI PHOTO
Lampiran 11. Foto Bersama Karyawan CV MANDIRI PHOTO
Lampiran 12. Peserta PKL
ix
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Hukum mengenai PKL ini memang ada, landasan hukum adalah peraturan
yang baku sebagai titik tolak dalam melaksanakan kegiatan tertentu, contohnya PKL,
jadi dalam melaksanakan PKL kita mempunyai landasan hukum yang sudah
ditetapkan untuk mentaati aturan aturan yang ada.
C. Tujuan
1. Tujuan dari perumusan masalah
a) Dapat mengetahui bagaimana cara mengedit pas photo biar rapih waktu dicetak.
b) Dapat mengetahui seberapa banyak jenis-jenis kertas yang dipakai untuk
mencetak pas photo.
2. BAB I Pendahuluan
a. Latar Belakang
b. Rumusan Masalah
c. Tujuan Penulisan Laporan PKL
Tujuan Rumusan Masalah
Tujuan Penulisan Laporan
d. Sistematika Penyusun Laporan PKL
a. Landasan teori, berisikan landasan dari salah satu topik atau pekerjaan yang
dilakukan beserta bagian bagiannya.
b. Berisikan analisis teori yang disajikan dalam landasan teori berdasarkan
4. BAB III Pelaksanaan PKL Berisikan Profil DUDIKA, Kegiatan Praktek Sehari-
hari, Dan Pemecahan Masalah.
5. BAB IV Kesimpulan dan saran berisikan kesimpulan dari keseluhuran isi laporan
serta saran-saran yang diajukan untuk DUDIKA dan sekolah
6. Daftar Pustaka
7. Lampiran-lampiran
8. Profil Peserta PKL
A. Pengertian Proses
Dalam ilmu teknik, proses adalah urutan pelaksanaan atau kejadian yang
saling terkait yang bersama-sama mengubah masukan menjadi pengeluaran. Cara
metode dan teknik bagaimana sesungguhnya sumber-sumber tenaga kerja, mesin,
bahan, dan dana yang diubah untuk memperoleh suatu hasil.
B. Pengertian Pas Photo
Pas foto merupakan foto kecil yang diambil dari kepala sampai dada dengan
keadaan tubuh tegak yang sering diperlukan sebagai tanda pengenal atau informasi
identitas seseorang, pas foto digunakan untuk aktivitas dan dokumentasi formal untuk
pembuatan pasport, surat izin mengemudi, kartu tanda penduduk, pendaftaran smbtn,
ijazah sekolah, foto wisuda, dan syarat untuk melamar pekerjaan. Ukuran pas foto
adalah 3x4 dalam centimeter:2,79 x 3,81 cm. Dalam milimeter: 27,9 x 38,1 mm.
Dalam inci: 1,11 x 1,50 in. Dalam pixel 72 DPI: 79 x 108 pixel. Untuk mengedit pas
photo ini membutuhkan aplikasi Adobe Photoshop. Dan ada beberapa jenis kertas
yang digunakan dalam mencetak pas foto yaitu:
1. Kertas glossy
Kertas glossy adalah salah satu jenis kertas foto dengan permukaan
reflektif, halus dan mengkilap.Gambar
3. Sticker glossy
Sticker glossy adalah salah jenis kertas stiker yang permukaan kertas nya
dilapisi dengan Coating Glossy sehingga hasil cetak stiker lebih terang ,
dan memiliki kesan mewah.
4. Inkjet paper
Inkjet paper adalah kertas yang dibuat khusus untuk printer inkjet. Hasil
dari kertas injek berbeda dengan kertas biasa dan menghasilkan warna
yang lebih tajam.
4. Kertas laser
Kertas laser adalah kertas warna putih terang tinggi dan diproduksi
menggunakan 100% ECF pulp dari serat hutan tanaman terbarukan
bersertifikat PEFC. Kertas ini berukuran basa untuk memenuhi ISO 9706
untuk kualitas pengarsipan.
D. Tujuan Editing
Tujuan editing adalah menjadikan materi publikasi (naskah, foto maupun
bahan publikasi lainnya) dapat menyampaikan pesan secara efektif, dapat dipahami
pembaca dengan cepat (dengan menggunakan waktu sesingkat mungkin) dan termuat
dalam media dengan pemakaian tempat yang efesien pula.
E. Sejarah Editing
Sejak manusia mulai memotret gambar pada abad ke-19, editing foto telash
menjadi bagian integral dari fotografi. Seiring waktu, teknologi editing foto terus
berkembang dari pengeditan manual dalam ruang gelap hingga perangkat lunak
modern seperti Photoshop. Ediring foto pertama kali dilakukan dengan cara manual
diruang gelap, prosesnya membutuhkan keterampilan khusus dan memakan waktu
yang cukup lama. Fotografer harus mengekspos film ke cahaya dan kemudian
memprosesnya dalam beberapa langkah berbeda, termasuk pengaturan kecerahan,
kontras, dan warna.
Pada tahun 1980-an, teknologi digital mulai berkembang dan mengubah cara
editing foto dilakukan. Perangkat lunak seperti Photoshop memungkinkan fotografer
untuk melakukan editing gambar yang jauh lebih kompleks dan mendetail.
Dalam dunia fotografi modern, editing foto telah menjadi hal yang sangat penting.
Fotografer dapat mengambil gambar yang indah, namun dengan editing yang tepat,
gambar tersebut bisa menjadi sangat luar biasa. Editing foto memungkinkan
fotografer untuk meningkatkan kualitas gambar, menambah efek khusu, dan
memanipulasi gambar secara kreatif.
Dalam kesimpulannya, sejarah editing foto telah mengalami banyak
perubahan dan perkembangan sejak awal fotografi. Dari editing manual diruang gelap
hingga perangkat lunak modern, editing foto telah berkembang secara signifikan.
1. Kamera
2. Lighting
3. Backgroun berwarna, dll
Laporan PKL tahun 2023 (Shofia M soliha) | 10
B. Merapihkan foto
Dibagian ini adalah akhir editing yaitu merapihkan foto dan
menyesuaikan ukuran foto yang akan dicetak. Agar foto bisa rapih dibutuhkan
proses editing seperti mengatur ukuran sesuai yang dibutuhkan, meluruskan
kepala atau pundak yang miring, merapihkan dasi, dengan menggunakan
rumus seperti;
CTRL+J+T Untuk menyesuaikan ukuran foto atau meluruskan bagian
yang miring,
M Untuk memblok bagian yang miring yang akan diluruskan dengan
pundak,
B Untuk menghapus bagian yang tidak diinginkan,
S Untuk merapihkan dasi yang warnanya tidak rapih.
CTRL+M Untuk mengatur saturasi
SHIFT+CTRL+K Untuk mengatur warna. Dll
Setelah proses perapihan foto, cek kembali apakah foto yang diedit sudah
benar benar rapih dan beda dengan foto yang belum diedit. Setelah semuanya
rapih bisa langsung di save dengan rumus CTRL+SHIFT+E lalu
CTRL+SHIFT+S.
BAB III
2. Sejarah Perusahaan
Sejarah perusahaan CV MANDIRI PHOTO
Pada zaman reformasi, saat keadaan krisis ekonomi tahun 1998 saat itu pendiri
CV MANDIRI PHOTO masih duduk dibangku kuliah. Bersama seorang teman
kuliahnya bernama Imanudin mendirikan sebuah toko photo, saat itu nama studio
photonya CALLING Photo Grafity, yang bergerak dibidang pemotretan ke
sekolah-sekolah dengan sistem OUTDOOR SERVICE.
Seiring dengan berjalannya waktu, nama studio photo berubah menjadi
Mandiri Photo, kependekatan dari Imanudin dan Dudi. Mandiri mengandung arti
Berdikari (Berdiri diatas kemampuan kaki sendiri). Karena kebutuhan bisnis
Mandiri Photo harus berbadan hukum, maka pada tahun 2010 menjadi CV
MANDIRI PHOTO.
3. Struktur Perusahaan
Struktur organisasi CV MANDIRI PHOTO
Owner
Dudi Ajis S. E
Wakil Owner
Selly
Wulandari
Kepala toko
Photografe
Editor Photografer Editor
r
4. Peta lokasi
Bagian Tempat
No Hari/Tanggal Jenis Kegiatan Waktu
Kerja
Senin 7-Agustus-
5. Studio Input Data Siswa 07.30-17.15
2023
Selasa 8-Agustus-
6. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Rabu 9-Agustus-
7. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Kamis 10-Agustus-
8. Sakit
2023
Jum`at 11-Agustus-
9. Sakit
2023
Senin 14-Agustus-
10. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Selasa 15-Agustus-
11. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Rabu 16-Agustus-
12. Izin
2023
Kamis 17-Agustus-
13. Libur
2023
Jum`at 18-Agustus-
14. Izin
2023
Senin 21-Agustus-
15. Sekolah ANBK
2023
Selasa 22-Agustus-
16. Sekolah ANBK
2023
Rabu 23-Agustus-
17. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Kamis 24-Agustus-
18. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Jum`at 25-Agustus-
19. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Senin 28-Agustus-
20. Izin ANBK
2023
Selasa 29-Agustus-
21. Izin ANBK
2023
Rabu 30-Agustus-
22. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Kamis 31-Agustus-
23. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Jum`at 1-September-
24. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Senin 4-September-
25. Diluar Studio Memotret 06.20-17.15
2023
Selasa 5-September-
26. Diluar Studio Memotret 06.20-17.15
2023
Rabu 6-September-
27. Izin
2023
Kamis 7-September-
28. Diluar Studio Memotret 06.20-17.15
2023
Jum`at 8-September-
29. Tanpa Keterangan
2023
Senin 11-September-
30. Sakit
2023
Selasa 12-September-
31. Sakit
2023
Kamis 14-September-
33. Sakit
2023
Jum`at 15-September-
34. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Senin 18-September-
35. Diluar Studio Memotret 06.30-17.15
2023
Selasa 19-September-
36. Diluar Studio Memotret 06.15-12.00
2023
Rabu 20-September-
37. Izin
2023
Kamis 21-September-
38. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Jum`at 22-September-
39. Diluar Studio Memotret 06.00-17.15
2023
Senin 25-September-
40. Diluar Studio Memotret 06.00-17.15
2023
Selasa 26-September-
41. Diluar Studio Memotret 06.30-17.15
2023
Rabu 27-September-
42. Izin
2023
Kamis 28-September-
43. Libur
2023
Jum`at 29-September-
44. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.15
2023
Senin 2-Oktober-
45. Diluar Studio Memotret 07.00-17.00
2023
Selasa 3-Oktober-
46. Diluar Studio Memotret 07.00-17.00
2023
Rabu 4-Oktober-
47. Diluar Studio Memotret 06.15-17.00
2023
Kamis 5-Oktober-
48. Diluar Studio Memotret 06.30-170
2023
Jum`at 6-Oktober-
49. Diluar Studio Memotret 06.45-17.00
2023
Senin 9-Oktober-
50. Sakit
2023
Selasa 10-Oktober-
51. Diluar Studio Memotret 06.15-17.00
2023
Rabu 11-Oktober-
52. Diluar Studio Memotret 06.30-17.00
2023
Kamis 12-Oktober-
53. Diluar Studio Memotret 06.40-17.00
2023
Jum`at 13-Oktober-
54. Izin
2023
Senin 16-Oktober-
55. Diluar Studio Memotret 06.15-17.00
2023
Selasa 17-Oktober-
56. Diluar Studio Memotret 06.15-17.00
2023
Rabu 18-Oktober-
57. Diluar Studio Memotret 06.45-17.00
2023
Kamis 19-Oktober-
58. Sakit
2023
Jum`at 20-Oktober-
59. Sakit
2023
Senin 23-Oktober-
60. Diluar Studio Memotret 06.20-17.15
2023
Selasa 24-Oktober-
61. Sakit
2023
Rabu 25-Oktober-
62. Diluar Studio Memotret 06.30-17.00
2023
Kamis 26-Oktober-
63. Diluar Studio Memotret 07.00-17.00
2023
Jum`at 27-Oktober-
64. Diluar Studio Memotret 06.45-17.00
2023
Senin 30-Oktober-
65. Diluar Studio Memotret 06.30-17.00
2023
Selasa 31-Oktober-
66. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.00
2023
Rabu 1-November-
67. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.00
2023
Kamis 2-November-
68. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.00
2023
Jum`at 3-November-
69. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.00
2023
Senin 6-November-
70. Izin
2023
Selasa 7-November-
71 Studio Editing Pas Foto 07.30-17.00
2023
Rabu 8-November-
72. Diluar Studio Memotret 06.30-17.15
2023
Kamis 9-November-
73. Studio Editing Pas Foto 07.30-17.05
2023
Jum`at 10-November-
74. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.05
2023
Senin 13-November-
75. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.05
2023
Selasa 14-November-
76. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Rabu 15-November-
77. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Kamis 16-November-
78. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Jum`at 17-November-
79. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Senin 20-November-
80. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Selasa 21-November-
81. Diluar Studio Memotret 06.15-17.00
2023
Rabu 22-November-
82. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Kamis 23-November-
83. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Jum`at 24-November-
84. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Senin 27-November-
85. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Selasa 28-November-
86. Studio Editing Pas Photo 07.30.17.00
2023
Rabu 29-November-
87. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Kamis 30-November-
88. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Jum`at 1-Desember-
89. 2023 Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
Senin 4-Desember-
90. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Selasa 5-Desember-
91. Sekolah Bimbingan
2023
Rabu 6-Desember-
92. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Kamis 7-Desember-
93. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Jum`at 8-Desember-
94. Studio Editing Pas Photo 07.30-17.00
2023
Senin 11-Desember- Editing Pas Photo
95. Studio 07.30-17.00
2023
Jika proses memilih foto, dan mengedit sudah selesai, tinggal mengcek ulang hasil editan biar
tidak ada foto yang terlewatkan, jika semuanya foto lengkap atau sudah diedit semuanya lalu
cek absensi sesuai kelas masing-masing dan sesuaikan dengan nama file foto yang akan
dicetak.
Laporan PKL tahun 2023 (Shofia M soliha) | 22
BAB IV
SIMPULAN DAN SARAN
A. SIMPULAN
Pas foto merupakan foto kecil yang diambil dari kepala sampai dada dengan
keadaan tubuh tegak yang sering diperlukan sebagai tanda pengenal atau informasi
identitas seseorang, pas foto digunakan untuk aktivitas dan dokumentasi formal untuk
pembuatan pasport, surat izin mengemudi, kartu tanda penduduk, pendaftaran smbtn,
ijazah sekolah, foto wisuda, dan syarat untuk melamar pekerjaan. Untuk mengedit pas
photo ini membutuhkan aplikasi Adobe Photoshop. Adobe Photoshop atau biasa
disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe System yang di
khususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek.
Ada beberapa jenis kertas yang digunakan dalam mencetak pas foto yaitu:
5. Kertas glossy
Jika e-famz menggunakan kertas ini untuk mecetak foto maka hasilnya
akan terlihat kontras namun lebih menarik serta licin saat disentuh.
6. Kertas matte
Cocok untuk penggunaan mencetak isi buku seperti katalog, majalah,
company profile, buku kenangan, buku tahunan dan lainnya.
7. Sticker glossy
Stiker dengan material kertas biasanya digunakan untuk memberi label
pada produk yang kering, label kemasan, dan sebagai tempelan.
8. Inkjet paper
Kertas ini berfungsi untuk membuat makalah atau jurnal.
9. Kertas laser
Didesain untuk memberikan reproduksi dan fungsi yang sebaik mungkin
dalam pencetakan
B. SARAN
1. Saran untuk DUDIKA
Dengan tidak mengurangi rasa hormat saya selaku peserta Praktik Kerja
Lapangan di MANDIRI PHOTO DIGITAL mempunyai sedikit saran untuk
perusahaan tersebut, diantaranya:
a) Perhatian untuk siswa/siswi yang melaksanakan Praktik Kerja Lapangan lebih
ditingkatkan lagi.
b) Perusahaan sebaiknya memberikan pendekatan terhadap samua bidang yang ada
diperusahaan.
c) Sebelum melakukan Praktik Kerja Lapangan sebaiknya pembimbing
menyampaikan apa yang akan dikerjakan kepada peserta Praktik Kerja Lapangan.
d) Selalu menanyakan kesulitan atau hal lainnya kepada siswa/siswi ketika lagi
mengerjakan tugas yang dikasih diperusahaan.
e) Perusahaan sebaiknya mengurangi jam kerja untuk siswa/siswi yang sedang
melaksanakan Praktik Kerja Lapangan.
Lampiran 1. Kamera
Lampran 2. Lighting
Laporan PKL tahun 2023 (Shofia M Soliha) | 27
BIOGRAFI PENULIS
Hallo, nama saya Shofia Maratu Soliha bisa dipanggil Shofia atau Fia. Saya lahir di
Bandung 28 Desember 2005, anak pertama dari dua bersaudara, anak dari pasangan Bapak
Rahmat dan Ibu Aisyah yang sekarang tinggal Di Kp.Pasirtengah Rt04/08 Desa
Tanjungwangi Kec.Pacet Kab.Bandung. Saya menyelesaikan pendidikan SD di SDN
Pasirtengah, kemudian melanjutkan sekolah Ke SMPN 1 PACET, dan sekarang sedang
mengikuti pembelajaran di SMK 2 LPPM RI MAJALAYA dan mengambil Jurusan Desain
Komunikasi Visual (DKV), saya mempunyai hobi membaca Novel, dan menonton Kdrama.
Laporan PKL tahun 2023 (Shofia M Soliha) |33