Indonesian Journal of Humanities and Social Sciences
The purpose of this research is to find out the role of the madrasah head and the efforts made in... more The purpose of this research is to find out the role of the madrasah head and the efforts made in coaching professional teachers. The research method uses a descriptive qualitative approach. The research location is MTsN 1 Kota Kediri. Data is obtained through primary sources and secondary sources. Data collection procedures are conducted through observation, documentation, interviews. The role of madrasah head leadership in professional coaching of teachers is as a manager, as a motivator, as a supervisor has been done by the head of the madrasah in MTsN 1 Kota Kediri. While the efforts made in professional coaching teachers are forming MGMP, forming PKG, holding SKP, conducting training every completed 60 hours teaching to train and develop the profession of teachers as professional educators in teaching students.
Penelitian ini digunakan untuk mengungkap sisi nilai potensi ekonomis yang dapat di peroleh dari ... more Penelitian ini digunakan untuk mengungkap sisi nilai potensi ekonomis yang dapat di peroleh dari adanya alat musik Gong Buluh yang ada di dalam Kesenian Gong Bulueh yang berasal dari kota Sungai Penuh, daerah ini merupakan salah wilayah yang terletak di Provinsi Jambi, yang di dalamnya mempunyai penduduk asli yaitu yang di kenal dengan nama suku Kerinci. Suku Kerinci dalam kehiduanya di kenal memiliki banyak peninggalan kebudayaan yang merupakan peninggalan langsung dari budaya leluhur nenek moyang mereka yang hingga saat ini masih terjaga kelestarian dan keberadaanya di tengah-tengah masyarakat Kerinci. Dalam hal ini penelitian di lakukan dangan mencari sumber-sumber yang relevan dengan judul dan masalah bahasan yang ada dengan pendekatan studi kepustakaan nantinya hasil dari penelitian ini akan membahas terkait peranan penting dari adanya gong buleuh ini dalam kehidupan masyarakat kerinci, Selain itu dalam pencarian sumber data penelitian peneliti mengunakan metode deskriptif anal...
This normative research aimed to examine the extent of ministerial circular letters in Indonesia ... more This normative research aimed to examine the extent of ministerial circular letters in Indonesia and whether a particular circular letter violates the Law Number 17 of 2014. Through a qualitative literature review and legal analysis, the study found that Minister of Finance Circular Letter Number S-841/Mk.02/2014 does not fall under the category of legislative rules and lacks external application, thus rendering it illegal. The study suggests that ministerial circular letters must adhere to the law, philosophy, and social considerations to be considered legitimate. The findings have implications for the proper implementation and interpretation of ministerial circular letters in Indonesia. Highlights: Ministerial circular letters in Indonesia must comply with the law, philosophical principles, and social considerations to be considered legitimate. Ministerial circular letters are not regulations that apply to the general public, but only to ministries or institutions. Ministerial cir...
KOMPLEKSITAS: JURNAL ILMIAH MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS
This study aims to readiness of social sciences teachers for the implementation of The Merdeka Be... more This study aims to readiness of social sciences teachers for the implementation of The Merdeka Belajar Curriculum. The Merdeka Belajar Curriculum is a curriculum renewal based on increasingly advanced technology and its use during the Covid-19 pandemic. The Merdeka Belajar Curriculum requires various elements of education to adapt to it. The independent curriculum is a substitute for the 2013 curriculum. The idea of developing The Merdeka Belajar Curriculum stems from several shortcomings in the 2013 curriculum, including too dense material, rigid implementation, and boring material. This demands readiness for teachers to implement an independent curriculum. Currently, there are still many teachers who are confused about implementing the curriculum. Teachers need to know what readiness is needed when implementing The Merdeka Belajar Curriculum in the learning process at school and the form of assessment used. This paper uses a literature study method using various sources, books, an...
Indonesia,, with its large Muslim population, is an important market for and stakeholder in the d... more Indonesia,, with its large Muslim population, is an important market for and stakeholder in the development of the halal food industry. However, the halal industry in Indonesia has not grown optimally. One of the causes is that halal industry players currently only use Islamic banking, so they are less in touch with the wider community. This study aims to offer a solution to improve Islamic financing outside of Islamic banking, using an Islamic financing application called SEISHI (Smart Education and Investment System 4.0 for Halal Industries). SEISHI is offers an innovative fintech alternative for funding and investment for halal institutions in Indonesia. This research was designed at a regional scale in Malang and involved expert validation, material validation and 20 sample respondents to determine the acceptability of SEISHI applications. The descriptive qualitative method was used. The results of the study indicate that the application of SEISHI can bring together important el...
Tanaman hortikultura kategori pangan merupakan salah satu pendukung ketahanan pangan nasional (Ar... more Tanaman hortikultura kategori pangan merupakan salah satu pendukung ketahanan pangan nasional (Armbruster and Macdonell 2017). Salah satu tanaman hortikultura terbesar di Indonesia adalah melon. Namun dalam beberapa tahun terakhir, komoditas hortikultura mengalami penurunan produktivitas yang cukup signifikan (Fuglie 2018). Penurunan tersebut ditunjukan dari data beberapa komoditas khususnya tanaman melon dan beberapa sayuran dari lokasi lahan pertanian yang ada di bawah naungan kemitraan gapoktan, dilaporkan hampir 60% mengalami gagal panen akibat cuaca ekstrem dan juga dengan keberadaan hama yang menurunkan kualitas hasil produksi. Jika permasalahan ini tidak diatasi akan menyebabkan kerugian besar di masa mendatang, permasalahan pada lahan pertanian akibat cuaca yang ekstrem setiap akhir tahunnya membuat penurunan hasil panen. Permasalahan jangka panjang yang akan terjadi jika permasalahan ini terus berlangsung adalah penurunan penyerapan tenaga kerja, padahal serapan tenaga kerj...
Development in Indonesia is inevitable from the residual problems of development in rural areas. ... more Development in Indonesia is inevitable from the residual problems of development in rural areas. However, the various solutions that have been carried out still have various shortcomings, this is due to the lack of integration of the technology used to map the potential of the village and its realization, as well as the lack of use of technology in terms of optimizing the potential of the village owned. This study aims to clearly map the natural potential of the village and form the best supply chain flow to be able to deliver product processing results from mapping and processing results through digital market penetration that can increase village potential and improve village welfare. The research method used in the development of this research is the design thinking process. The results of this study are a digital village system in which there is a feature of searching for village data, presenting menus such as visualizations and infographics. The use of this research development...
Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak ragam. Terdapat beberapa sektor penting yang bera... more Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak ragam. Terdapat beberapa sektor penting yang berada di Indonesia seperti Sektor pertanian, pendidikan, pembagunaan dan lainnya. Salah satu yang berkembang juga yaitu ilmu pengetahuan dan kreatifitas manusia, maka berkembang pula teknologi dalam berbagai bidang, salah satunya bidang kontruksi. Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui produktivitas tukang dalam pekerjaan pemasangan bata ringan dan mendapatkan standard time pekerjaan pemasangan bata ringan pada jam normal. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengabdian masyarakat berupa penyuluhan. Hasil yang diperoleh adalah telah terbentuknya 200 buah bata ringan yang dibuat, jadi, dapat disimpulkan bahwa pembuatan dinding menggunakan bata ringan ini dapat menghemat biaya dan mempersingkat dalam pembuatan bangunan.
However, the points of view and opinions expressed in project documents are those of the authors ... more However, the points of view and opinions expressed in project documents are those of the authors and do not necessarily reflect the views of the Foundation. The purpose of the Dr. Stirling McDowell Foundation for Research into Teaching is to fund research, inquiry and dissemination of information focusing on instruction (both teaching and learning) in the context of the public elementary and secondary education system. Specifically, it will: 1) contribute to knowledge about teaching and learning; 2) encourage educational inquiry through a wide range of methodologies; 3) support the involvement of practising teachers in active research projects; 4) encourage organizations as well as individuals to determine and act in areas of research and inquiry; and 5) encourage experimentation with innovative ideas and methodologies related to teaching and learning. The Foundation is an independent charitable organization formed by the Saskatchewan Teachers ’ Federation in 1991. It is governed by...
Pada atlet persatuan bulutangkis bareng kartini ditemukan masih kesulitan dalam menghadapi lawan... more Pada atlet persatuan bulutangkis bareng kartini ditemukan masih kesulitan dalam menghadapi lawan terutama saat atlet mendapatkan bola di depan maupun dibelakang masih terlihat kaku, atlet terlihat kesulitan dalam memposisi diri saat bola datang di berbagai arah. Hal ini yang disinyalir bahwa atlet tersebut mengalami kekurangan dalam kelincahan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut diperlukan suatu latihan yaitu latihan shadow. Berdasarkan permasalahan di atas, penelitian ini memiliki tujuan untuk meningkatkan Kelincahan atlet bulu tangkis Bareng Kartini Malang melalui latihan shadow. Metode penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Olahraga (PTO). Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa pada siklus I dan siklus II terjadi peningkatan Kelincahan atlit persatuan bulutangkis bareng kartini yaitu Untuk kategori sangat baik sebanyak 20 atlet sebesar 66, 7 %, untuk kategori Baik sebanyak 7 atlet sebesar 23,3%, untuk kategori Sedang sebanyak 1 atlet sebesar 3,3%, untuk kategori...
Indonesia dengan penduduk muslim yang mencapai 87,17% sangat strategis untuk perkembangan halal i... more Indonesia dengan penduduk muslim yang mencapai 87,17% sangat strategis untuk perkembangan halal industri. Namun halal industri di Indonesia belum tumbuh secara optimal. Salah satu penyebabnya adalah kurangnya inklusi atau akses keuangan syariah. Hal tersebut menyebabkan banyak dari pelaku halal industri menggunakan pembiayaan konvensional. Padahal produk halal seharusnya diproduksi dengan cara yang halal dari hulu hingga ke hilir. Tanpa adanya rantai pasokan halal, produk halal akan kesulitan mendapatkan sertifikasi halal, yangnantinya juga membuat mereka kalah saing di pasar domestik maupun global. Karenanya diperlukan suatu solusi yang inovatif yaitu SEISHI (Smart Education and Invesment System 4.0 for Halal Industries). Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. SEISHI (Smart Education and Invesment System 4.0 for Halal Industries) merupakan konsep inovasi dalam bidang teknologi yang dapat menjadi jembatan bagi investor yang ingin menginvestasikan u...
Penelitian ini berjudul “Strategi Bank Negara Indonesia Syari’ah Cabang Pekanbaru Dalam Meningkat... more Penelitian ini berjudul “Strategi Bank Negara Indonesia Syari’ah Cabang Pekanbaru Dalam Meningkatkan Market Share Menurut Perspektif Ekonomi Islam” Market share adalah bagian pasar yang mampu dikuasai oleh perusahaan apabila dibandingkan dengan penjualan seluruh industrinya (total penjualan perusahaan yang sejenis). Sehingga dapat dikatakan bahwa market share merupakan proporsi kemampuan perusahaan terhadap keseluruhan penjualan seluruh pesaing, termasuk penjualan perusahaan itu sendiri. Tingkat market share ditunjukan dan dinyatakan dalam angka prosentase. Adapun permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana Kontribusi dari strategi market share dalam meningkatkan asset perusahaan, bagaimanakah peluang dan kendala yang dihadapi Bank BNI Syari’ah dalam meningkatkan Market Share-nya, bagaimana tinjauan hukum Islam tentamg strategi BNI Syari’ah dalam meningkatkan market share. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang dilakukan di Bank BNI Syari’ah Cabang Pekanbaru Jl. Jendr...
Banyak manfaat yang bisa didapatkan dengan pemanfaatan komputer untuk pendidikan, seperti yang pe... more Banyak manfaat yang bisa didapatkan dengan pemanfaatan komputer untuk pendidikan, seperti yang penulis buat di dalam Penulisan Ilmiah ini yaitu mencoba memperkenalkan jenis – jenis dan nama-nama manusia purba yang ada di Indonesia sesuai dengan tempat ditemukannya kepada anak-anak yang dilengkapi dengan penjelasan asal mulanya manusia purba ditemukan dan profil dari masing-masing manusia purba secara lebih menarik karena menggunakan tampilan animasi yang membuatnya lebih mudah dan menarik untuk dipahami. Informasi tentang manusia purba yang terdapat dalam Penulisan Ilmiah ini adalah informasi mengenai profil manusia purba serta penjelasan asal mulanya manusia purba ditemukan. Tampilan yang diberikan dalam aplikasi ini berupa gambar, teks dan sound dengan menggunakan teknik animasi warna, bentuk, teks dan tombol.
Indonesian Journal of Clinical Pathology and Medical Laboratory, 2014
The decreasing of glucose transporter 4 (GLUT 4) in adipose tissue of diabetic and obesity patien... more The decreasing of glucose transporter 4 (GLUT 4) in adipose tissue of diabetic and obesity patients are associated with hyperinsulinaemia and insulin resistance. The adipose tissue can be used as therapeutic targets in the treatment of Diabetes Mellitus (DM). Visceral adipose tissue has different morphology and functional with subcutaneous adipose tissue and Vitamin D has been known to have contributed in DM. The aim of this study is to know the role of cholecalciferol on the expression of GLUT 4 in subcutaneous and visceral adiposity of diabetic rats by elucidated in those tissues. The subjects of the study consisted of nineteen male diabetic rats of Wistar strain, which were divided into control group (K) and three (3) treatment groups (X1, X2 and X3). In order to induce the condition of DM, the animals were fed with high fat diet for three (3) weeks and administered a single intraperitoneal injection of streptozotocin (35 mg/kgBW) at the end of the second week. Cholecalciferol we...
Indonesian Journal of Humanities and Social Sciences
The purpose of this research is to find out the role of the madrasah head and the efforts made in... more The purpose of this research is to find out the role of the madrasah head and the efforts made in coaching professional teachers. The research method uses a descriptive qualitative approach. The research location is MTsN 1 Kota Kediri. Data is obtained through primary sources and secondary sources. Data collection procedures are conducted through observation, documentation, interviews. The role of madrasah head leadership in professional coaching of teachers is as a manager, as a motivator, as a supervisor has been done by the head of the madrasah in MTsN 1 Kota Kediri. While the efforts made in professional coaching teachers are forming MGMP, forming PKG, holding SKP, conducting training every completed 60 hours teaching to train and develop the profession of teachers as professional educators in teaching students.
Penelitian ini digunakan untuk mengungkap sisi nilai potensi ekonomis yang dapat di peroleh dari ... more Penelitian ini digunakan untuk mengungkap sisi nilai potensi ekonomis yang dapat di peroleh dari adanya alat musik Gong Buluh yang ada di dalam Kesenian Gong Bulueh yang berasal dari kota Sungai Penuh, daerah ini merupakan salah wilayah yang terletak di Provinsi Jambi, yang di dalamnya mempunyai penduduk asli yaitu yang di kenal dengan nama suku Kerinci. Suku Kerinci dalam kehiduanya di kenal memiliki banyak peninggalan kebudayaan yang merupakan peninggalan langsung dari budaya leluhur nenek moyang mereka yang hingga saat ini masih terjaga kelestarian dan keberadaanya di tengah-tengah masyarakat Kerinci. Dalam hal ini penelitian di lakukan dangan mencari sumber-sumber yang relevan dengan judul dan masalah bahasan yang ada dengan pendekatan studi kepustakaan nantinya hasil dari penelitian ini akan membahas terkait peranan penting dari adanya gong buleuh ini dalam kehidupan masyarakat kerinci, Selain itu dalam pencarian sumber data penelitian peneliti mengunakan metode deskriptif anal...
This normative research aimed to examine the extent of ministerial circular letters in Indonesia ... more This normative research aimed to examine the extent of ministerial circular letters in Indonesia and whether a particular circular letter violates the Law Number 17 of 2014. Through a qualitative literature review and legal analysis, the study found that Minister of Finance Circular Letter Number S-841/Mk.02/2014 does not fall under the category of legislative rules and lacks external application, thus rendering it illegal. The study suggests that ministerial circular letters must adhere to the law, philosophy, and social considerations to be considered legitimate. The findings have implications for the proper implementation and interpretation of ministerial circular letters in Indonesia. Highlights: Ministerial circular letters in Indonesia must comply with the law, philosophical principles, and social considerations to be considered legitimate. Ministerial circular letters are not regulations that apply to the general public, but only to ministries or institutions. Ministerial cir...
KOMPLEKSITAS: JURNAL ILMIAH MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS
This study aims to readiness of social sciences teachers for the implementation of The Merdeka Be... more This study aims to readiness of social sciences teachers for the implementation of The Merdeka Belajar Curriculum. The Merdeka Belajar Curriculum is a curriculum renewal based on increasingly advanced technology and its use during the Covid-19 pandemic. The Merdeka Belajar Curriculum requires various elements of education to adapt to it. The independent curriculum is a substitute for the 2013 curriculum. The idea of developing The Merdeka Belajar Curriculum stems from several shortcomings in the 2013 curriculum, including too dense material, rigid implementation, and boring material. This demands readiness for teachers to implement an independent curriculum. Currently, there are still many teachers who are confused about implementing the curriculum. Teachers need to know what readiness is needed when implementing The Merdeka Belajar Curriculum in the learning process at school and the form of assessment used. This paper uses a literature study method using various sources, books, an...
Indonesia,, with its large Muslim population, is an important market for and stakeholder in the d... more Indonesia,, with its large Muslim population, is an important market for and stakeholder in the development of the halal food industry. However, the halal industry in Indonesia has not grown optimally. One of the causes is that halal industry players currently only use Islamic banking, so they are less in touch with the wider community. This study aims to offer a solution to improve Islamic financing outside of Islamic banking, using an Islamic financing application called SEISHI (Smart Education and Investment System 4.0 for Halal Industries). SEISHI is offers an innovative fintech alternative for funding and investment for halal institutions in Indonesia. This research was designed at a regional scale in Malang and involved expert validation, material validation and 20 sample respondents to determine the acceptability of SEISHI applications. The descriptive qualitative method was used. The results of the study indicate that the application of SEISHI can bring together important el...
Tanaman hortikultura kategori pangan merupakan salah satu pendukung ketahanan pangan nasional (Ar... more Tanaman hortikultura kategori pangan merupakan salah satu pendukung ketahanan pangan nasional (Armbruster and Macdonell 2017). Salah satu tanaman hortikultura terbesar di Indonesia adalah melon. Namun dalam beberapa tahun terakhir, komoditas hortikultura mengalami penurunan produktivitas yang cukup signifikan (Fuglie 2018). Penurunan tersebut ditunjukan dari data beberapa komoditas khususnya tanaman melon dan beberapa sayuran dari lokasi lahan pertanian yang ada di bawah naungan kemitraan gapoktan, dilaporkan hampir 60% mengalami gagal panen akibat cuaca ekstrem dan juga dengan keberadaan hama yang menurunkan kualitas hasil produksi. Jika permasalahan ini tidak diatasi akan menyebabkan kerugian besar di masa mendatang, permasalahan pada lahan pertanian akibat cuaca yang ekstrem setiap akhir tahunnya membuat penurunan hasil panen. Permasalahan jangka panjang yang akan terjadi jika permasalahan ini terus berlangsung adalah penurunan penyerapan tenaga kerja, padahal serapan tenaga kerj...
Development in Indonesia is inevitable from the residual problems of development in rural areas. ... more Development in Indonesia is inevitable from the residual problems of development in rural areas. However, the various solutions that have been carried out still have various shortcomings, this is due to the lack of integration of the technology used to map the potential of the village and its realization, as well as the lack of use of technology in terms of optimizing the potential of the village owned. This study aims to clearly map the natural potential of the village and form the best supply chain flow to be able to deliver product processing results from mapping and processing results through digital market penetration that can increase village potential and improve village welfare. The research method used in the development of this research is the design thinking process. The results of this study are a digital village system in which there is a feature of searching for village data, presenting menus such as visualizations and infographics. The use of this research development...
Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak ragam. Terdapat beberapa sektor penting yang bera... more Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak ragam. Terdapat beberapa sektor penting yang berada di Indonesia seperti Sektor pertanian, pendidikan, pembagunaan dan lainnya. Salah satu yang berkembang juga yaitu ilmu pengetahuan dan kreatifitas manusia, maka berkembang pula teknologi dalam berbagai bidang, salah satunya bidang kontruksi. Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui produktivitas tukang dalam pekerjaan pemasangan bata ringan dan mendapatkan standard time pekerjaan pemasangan bata ringan pada jam normal. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengabdian masyarakat berupa penyuluhan. Hasil yang diperoleh adalah telah terbentuknya 200 buah bata ringan yang dibuat, jadi, dapat disimpulkan bahwa pembuatan dinding menggunakan bata ringan ini dapat menghemat biaya dan mempersingkat dalam pembuatan bangunan.
However, the points of view and opinions expressed in project documents are those of the authors ... more However, the points of view and opinions expressed in project documents are those of the authors and do not necessarily reflect the views of the Foundation. The purpose of the Dr. Stirling McDowell Foundation for Research into Teaching is to fund research, inquiry and dissemination of information focusing on instruction (both teaching and learning) in the context of the public elementary and secondary education system. Specifically, it will: 1) contribute to knowledge about teaching and learning; 2) encourage educational inquiry through a wide range of methodologies; 3) support the involvement of practising teachers in active research projects; 4) encourage organizations as well as individuals to determine and act in areas of research and inquiry; and 5) encourage experimentation with innovative ideas and methodologies related to teaching and learning. The Foundation is an independent charitable organization formed by the Saskatchewan Teachers ’ Federation in 1991. It is governed by...
Pada atlet persatuan bulutangkis bareng kartini ditemukan masih kesulitan dalam menghadapi lawan... more Pada atlet persatuan bulutangkis bareng kartini ditemukan masih kesulitan dalam menghadapi lawan terutama saat atlet mendapatkan bola di depan maupun dibelakang masih terlihat kaku, atlet terlihat kesulitan dalam memposisi diri saat bola datang di berbagai arah. Hal ini yang disinyalir bahwa atlet tersebut mengalami kekurangan dalam kelincahan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut diperlukan suatu latihan yaitu latihan shadow. Berdasarkan permasalahan di atas, penelitian ini memiliki tujuan untuk meningkatkan Kelincahan atlet bulu tangkis Bareng Kartini Malang melalui latihan shadow. Metode penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Olahraga (PTO). Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa pada siklus I dan siklus II terjadi peningkatan Kelincahan atlit persatuan bulutangkis bareng kartini yaitu Untuk kategori sangat baik sebanyak 20 atlet sebesar 66, 7 %, untuk kategori Baik sebanyak 7 atlet sebesar 23,3%, untuk kategori Sedang sebanyak 1 atlet sebesar 3,3%, untuk kategori...
Indonesia dengan penduduk muslim yang mencapai 87,17% sangat strategis untuk perkembangan halal i... more Indonesia dengan penduduk muslim yang mencapai 87,17% sangat strategis untuk perkembangan halal industri. Namun halal industri di Indonesia belum tumbuh secara optimal. Salah satu penyebabnya adalah kurangnya inklusi atau akses keuangan syariah. Hal tersebut menyebabkan banyak dari pelaku halal industri menggunakan pembiayaan konvensional. Padahal produk halal seharusnya diproduksi dengan cara yang halal dari hulu hingga ke hilir. Tanpa adanya rantai pasokan halal, produk halal akan kesulitan mendapatkan sertifikasi halal, yangnantinya juga membuat mereka kalah saing di pasar domestik maupun global. Karenanya diperlukan suatu solusi yang inovatif yaitu SEISHI (Smart Education and Invesment System 4.0 for Halal Industries). Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. SEISHI (Smart Education and Invesment System 4.0 for Halal Industries) merupakan konsep inovasi dalam bidang teknologi yang dapat menjadi jembatan bagi investor yang ingin menginvestasikan u...
Penelitian ini berjudul “Strategi Bank Negara Indonesia Syari’ah Cabang Pekanbaru Dalam Meningkat... more Penelitian ini berjudul “Strategi Bank Negara Indonesia Syari’ah Cabang Pekanbaru Dalam Meningkatkan Market Share Menurut Perspektif Ekonomi Islam” Market share adalah bagian pasar yang mampu dikuasai oleh perusahaan apabila dibandingkan dengan penjualan seluruh industrinya (total penjualan perusahaan yang sejenis). Sehingga dapat dikatakan bahwa market share merupakan proporsi kemampuan perusahaan terhadap keseluruhan penjualan seluruh pesaing, termasuk penjualan perusahaan itu sendiri. Tingkat market share ditunjukan dan dinyatakan dalam angka prosentase. Adapun permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana Kontribusi dari strategi market share dalam meningkatkan asset perusahaan, bagaimanakah peluang dan kendala yang dihadapi Bank BNI Syari’ah dalam meningkatkan Market Share-nya, bagaimana tinjauan hukum Islam tentamg strategi BNI Syari’ah dalam meningkatkan market share. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang dilakukan di Bank BNI Syari’ah Cabang Pekanbaru Jl. Jendr...
Banyak manfaat yang bisa didapatkan dengan pemanfaatan komputer untuk pendidikan, seperti yang pe... more Banyak manfaat yang bisa didapatkan dengan pemanfaatan komputer untuk pendidikan, seperti yang penulis buat di dalam Penulisan Ilmiah ini yaitu mencoba memperkenalkan jenis – jenis dan nama-nama manusia purba yang ada di Indonesia sesuai dengan tempat ditemukannya kepada anak-anak yang dilengkapi dengan penjelasan asal mulanya manusia purba ditemukan dan profil dari masing-masing manusia purba secara lebih menarik karena menggunakan tampilan animasi yang membuatnya lebih mudah dan menarik untuk dipahami. Informasi tentang manusia purba yang terdapat dalam Penulisan Ilmiah ini adalah informasi mengenai profil manusia purba serta penjelasan asal mulanya manusia purba ditemukan. Tampilan yang diberikan dalam aplikasi ini berupa gambar, teks dan sound dengan menggunakan teknik animasi warna, bentuk, teks dan tombol.
Indonesian Journal of Clinical Pathology and Medical Laboratory, 2014
The decreasing of glucose transporter 4 (GLUT 4) in adipose tissue of diabetic and obesity patien... more The decreasing of glucose transporter 4 (GLUT 4) in adipose tissue of diabetic and obesity patients are associated with hyperinsulinaemia and insulin resistance. The adipose tissue can be used as therapeutic targets in the treatment of Diabetes Mellitus (DM). Visceral adipose tissue has different morphology and functional with subcutaneous adipose tissue and Vitamin D has been known to have contributed in DM. The aim of this study is to know the role of cholecalciferol on the expression of GLUT 4 in subcutaneous and visceral adiposity of diabetic rats by elucidated in those tissues. The subjects of the study consisted of nineteen male diabetic rats of Wistar strain, which were divided into control group (K) and three (3) treatment groups (X1, X2 and X3). In order to induce the condition of DM, the animals were fed with high fat diet for three (3) weeks and administered a single intraperitoneal injection of streptozotocin (35 mg/kgBW) at the end of the second week. Cholecalciferol we...
Uploads
Papers by Ari Gunawan