Penelitian ini mengkaji fenomena tindak tutur yang dialami para siswa pengidap Down
Syndrome di ... more Penelitian ini mengkaji fenomena tindak tutur yang dialami para siswa pengidap Down Syndrome di SLB Negeri Semarang. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu melalui analisis percakapan antara guru dan siswa dengan merecord aktivitas belajar mengajar di SLB Negeri Semarang. Pada analisis tindak tutur ilokusi para siswa kelas 5 SLB Negeri Semarang ditemukan ilokusi representatif 66, direktif 3, komisif 0, ekspresif 10, dan deklaratif 0 tuturan. Penelitian ini mendapatkan hasil bahwa jenis tindak tutur para siswa pengidap down syndrome di SLB Negeri Semarang yang paling banyak ditemukan ialah ilokusi representatif, yaitu sebanyak 66 tuturan. Ilokusi representatif memiliki jenis tindak tutur yang biasanya digunakan untuk menyatakan sesuatu kepada lawan tutur karena banyaknya pernyataan yang dituturkan oleh siswa pengidap down syndrome. Ilokusi komisif dan delaratif jarang sekali didapatkan karena dalam percakapan antara guru dan siswa pengidap down syndrome tidak adanya korespondensi antara isi dan realitas. Kata kunci: Pragmatik, tindak tutur, down syndrome
Langkanya penelitian analisis gaya bahasa pada puisi perjuangan mendorong
peneliti untuk melakuk... more Langkanya penelitian analisis gaya bahasa pada puisi perjuangan mendorong peneliti untuk melakukan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya bahasa dalam puisi Kita adalah Pemilik Sah Republik Ini karya W.S. Rendra. Pendekatan yang digunakan pada puisi ini menggunakan pendekatan structural Roman Jakobson dengan analisis stilistika sastra, sehingga mempengaruhi kreativitas puisi yang dikaji ke dalam sturuktur fisik dan batin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif, yaitu dengan pembacaan yang penuh penghayatan dan mendalam. Data berupa gaya bahasa dan unsurnya diambil secara kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) mampu memberikan pesan yang tersirat kepada pembaca; (2) menunjukkan macam-macam aspek pembentukan kata; dan (3) melukiskan realita yang terjadi di kalangan masyarakat. Kata kunci: Puisi, struktur fisik, dan struktur batin
Penelitian ini mengkaji fenomena tindak tutur yang dialami para siswa pengidap Down
Syndrome di ... more Penelitian ini mengkaji fenomena tindak tutur yang dialami para siswa pengidap Down Syndrome di SLB Negeri Semarang. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu melalui analisis percakapan antara guru dan siswa dengan merecord aktivitas belajar mengajar di SLB Negeri Semarang. Pada analisis tindak tutur ilokusi para siswa kelas 5 SLB Negeri Semarang ditemukan ilokusi representatif 66, direktif 3, komisif 0, ekspresif 10, dan deklaratif 0 tuturan. Penelitian ini mendapatkan hasil bahwa jenis tindak tutur para siswa pengidap down syndrome di SLB Negeri Semarang yang paling banyak ditemukan ialah ilokusi representatif, yaitu sebanyak 66 tuturan. Ilokusi representatif memiliki jenis tindak tutur yang biasanya digunakan untuk menyatakan sesuatu kepada lawan tutur karena banyaknya pernyataan yang dituturkan oleh siswa pengidap down syndrome. Ilokusi komisif dan delaratif jarang sekali didapatkan karena dalam percakapan antara guru dan siswa pengidap down syndrome tidak adanya korespondensi antara isi dan realitas. Kata kunci: Pragmatik, tindak tutur, down syndrome
Langkanya penelitian analisis gaya bahasa pada puisi perjuangan mendorong
peneliti untuk melakuk... more Langkanya penelitian analisis gaya bahasa pada puisi perjuangan mendorong peneliti untuk melakukan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya bahasa dalam puisi Kita adalah Pemilik Sah Republik Ini karya W.S. Rendra. Pendekatan yang digunakan pada puisi ini menggunakan pendekatan structural Roman Jakobson dengan analisis stilistika sastra, sehingga mempengaruhi kreativitas puisi yang dikaji ke dalam sturuktur fisik dan batin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif, yaitu dengan pembacaan yang penuh penghayatan dan mendalam. Data berupa gaya bahasa dan unsurnya diambil secara kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) mampu memberikan pesan yang tersirat kepada pembaca; (2) menunjukkan macam-macam aspek pembentukan kata; dan (3) melukiskan realita yang terjadi di kalangan masyarakat. Kata kunci: Puisi, struktur fisik, dan struktur batin
Uploads
Papers by Sri Dewi Ayu Syefha
Syndrome di SLB Negeri Semarang. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode
deskriptif kualitatif, yaitu melalui analisis percakapan antara guru dan siswa dengan
merecord aktivitas belajar mengajar di SLB Negeri Semarang. Pada analisis tindak tutur
ilokusi para siswa kelas 5 SLB Negeri Semarang ditemukan ilokusi representatif 66,
direktif 3, komisif 0, ekspresif 10, dan deklaratif 0 tuturan. Penelitian ini mendapatkan hasil
bahwa jenis tindak tutur para siswa pengidap down syndrome di SLB Negeri Semarang
yang paling banyak ditemukan ialah ilokusi representatif, yaitu sebanyak 66 tuturan. Ilokusi
representatif memiliki jenis tindak tutur yang biasanya digunakan untuk menyatakan
sesuatu kepada lawan tutur karena banyaknya pernyataan yang dituturkan oleh siswa
pengidap down syndrome. Ilokusi komisif dan delaratif jarang sekali didapatkan karena
dalam percakapan antara guru dan siswa pengidap down syndrome tidak adanya
korespondensi antara isi dan realitas.
Kata kunci: Pragmatik, tindak tutur, down syndrome
peneliti untuk melakukan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya
bahasa dalam puisi Kita adalah Pemilik Sah Republik Ini karya W.S. Rendra. Pendekatan
yang digunakan pada puisi ini menggunakan pendekatan structural Roman Jakobson
dengan analisis stilistika sastra, sehingga mempengaruhi kreativitas puisi yang dikaji ke
dalam sturuktur fisik dan batin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah
kualitatif deskriptif, yaitu dengan pembacaan yang penuh penghayatan dan mendalam. Data
berupa gaya bahasa dan unsurnya diambil secara kepustakaan. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa: (1) mampu memberikan pesan yang tersirat kepada pembaca; (2)
menunjukkan macam-macam aspek pembentukan kata; dan (3) melukiskan realita yang
terjadi di kalangan masyarakat.
Kata kunci: Puisi, struktur fisik, dan struktur batin
Syndrome di SLB Negeri Semarang. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode
deskriptif kualitatif, yaitu melalui analisis percakapan antara guru dan siswa dengan
merecord aktivitas belajar mengajar di SLB Negeri Semarang. Pada analisis tindak tutur
ilokusi para siswa kelas 5 SLB Negeri Semarang ditemukan ilokusi representatif 66,
direktif 3, komisif 0, ekspresif 10, dan deklaratif 0 tuturan. Penelitian ini mendapatkan hasil
bahwa jenis tindak tutur para siswa pengidap down syndrome di SLB Negeri Semarang
yang paling banyak ditemukan ialah ilokusi representatif, yaitu sebanyak 66 tuturan. Ilokusi
representatif memiliki jenis tindak tutur yang biasanya digunakan untuk menyatakan
sesuatu kepada lawan tutur karena banyaknya pernyataan yang dituturkan oleh siswa
pengidap down syndrome. Ilokusi komisif dan delaratif jarang sekali didapatkan karena
dalam percakapan antara guru dan siswa pengidap down syndrome tidak adanya
korespondensi antara isi dan realitas.
Kata kunci: Pragmatik, tindak tutur, down syndrome
peneliti untuk melakukan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya
bahasa dalam puisi Kita adalah Pemilik Sah Republik Ini karya W.S. Rendra. Pendekatan
yang digunakan pada puisi ini menggunakan pendekatan structural Roman Jakobson
dengan analisis stilistika sastra, sehingga mempengaruhi kreativitas puisi yang dikaji ke
dalam sturuktur fisik dan batin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah
kualitatif deskriptif, yaitu dengan pembacaan yang penuh penghayatan dan mendalam. Data
berupa gaya bahasa dan unsurnya diambil secara kepustakaan. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa: (1) mampu memberikan pesan yang tersirat kepada pembaca; (2)
menunjukkan macam-macam aspek pembentukan kata; dan (3) melukiskan realita yang
terjadi di kalangan masyarakat.
Kata kunci: Puisi, struktur fisik, dan struktur batin