ITQAN: Journal of Islamic Economics, Management, and Finance
This research aims to determine the optimization of the use of the mobile banking service system ... more This research aims to determine the optimization of the use of the mobile banking service system in attracting customers' interest. Then, to find out the optimization process carried out by PT Bank Syariah Indonesia KCP Bogor Cileungsi Metland in the m-banking service system to attract customers to use it and the obstacles that arise. There is a solution to it. This study uses qualitative methods with descriptive analysis techniques to collect and find data through observation, interviews, documentation, websites, and books to obtain information and evidence in the research process. As a result, this study received results regarding optimizing the use of the mobile banking service system to attract these customers' interest by introducing more details to customers when opening accounts or other transactions. Then, promote well with advertisements, social media, and other exciting promotions. In addition, the constraints and solutions made by PT Bank Syariah Indonesia KCP Bog...
Jurnal Kajian Islam dan Pendidikan Tadarus Tarbawy, 2021
This research is motivated by the results of case studies in the world of education during the Co... more This research is motivated by the results of case studies in the world of education during the Covid-19 pandemic, the education system is faced with a situation that requires teachers to be able to master distance learning media. During the Covid-19 pandemic, every school implemented a distance learning system. An application that is widely used during distance learning is Zoom Meeting. The purpose of this research is to find out 1) student responses in easy access to the Zoom Meeting application, 2) understanding of the material in learning using the Zoom Meeting application, 3) the effectiveness of using the Zoom Meeting application in online learning, 4) Use of Zoom Meeting in mathematics learning. This research method uses descriptive research methods using survey techniques. The research instruments used were questionnaires and online interviews which were given to 38 students of SMPN 164 Jakarta consisting of 3 generations in the even semester. The results showed that 52.93% o...
BSTRACTThe purpose of this study was to find out with the literacy movement reading corners can b... more BSTRACTThe purpose of this study was to find out with the literacy movement reading corners can be used as an alternative and supporter to increase students' reading interest. The reading corner literacy movement encourages students to always have a thirst for knowledge, makes them happy to read and finally students have broader insights and get new information for class II at Permata Nusantara Islamic Elementary School. This research was conducted at Permata Nusantara Islamic Elementary School involving 40 students. The research method used for data collection Data collection in this study used observation sheets, interviews, and documentation. The data analysis technique uses data reduction, data presentation, and drawing conclusions.
ABSTACTThis study aims to see how the development of a systemic action research curriculum model ... more ABSTACTThis study aims to see how the development of a systemic action research curriculum model that can be applied at the Tahfidz Maskanul Huffadz Islamic Boarding School looks like. The Tahfidz Islamic Boarding School as a religious education institution that focuses on the Koran, where there is no standard curriculum that must be applied, so it requires the application systematic action research curriculum development model, so that the curriculum applied is in accordance with the needs and desires. zThe zstudy zused za zqualitative zapproach zto zobtain zan zin-depth zdescription zof zthe zproblems zthat zoccurred zby zusing zdata zcollection zin zthe zform zof zobservations, zinterviews zand zdocumentation. zThe zresearch zwas zconducted zat zthe zTahfidz zMaskanul zHuffadz zIslamic zBoarding zSchool zlocated zin zPondok zAren zBintaro, zSouth zTangerang. zFrom zthe zresults zof zthis zstudy, zwe zcan zsee zthe zeffectiveness zof zthe zimplementation zof zthis zcurriculum zwhi...
Reksa dana merupakan salah satu invetansi yang bersifat muamalah, yang bertujuan untuk memperoleh... more Reksa dana merupakan salah satu invetansi yang bersifat muamalah, yang bertujuan untuk memperoleh keuntungan. Namun dalam melakukan investasi harus memperhatikan prisip-prinsip syariah. Perbedaan pokok tentang islamic fund dengan conventional fund terhadap pada creening process sebagai bagian dari proses akoasi asset. Islamic fund hanya dibolehkan melakukan penepatan pada saham-saham dan instrument-instrument lain yang halal. ini berdampak pada alokasi dan komposisi asset dalam portofolinya islamic fund juga melakukan cleansing processyang bermaksud membersihkan dari pendapatan yang tidak halal. Reksa dana syariah merupakan intermediaries yang membantu surplus unit melakukan penempatan dana untuk diinvestasikan. Reksa dana syariah ini ditunjukan untuk memenuhi kebutuhan kelompok inverstor yang menginginkan memperoleh pendapat invetansi dari sumber dan cara yang bersih yang dapat dipertanggung jawabkan secara agama, yang memang sejalan dengan prinsip-prinsip ekonomi syariah
International Journal of Innovative Science and Research Technology
Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as ... more Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as a solution to overcome the poverty in Indonesia if it is well organized and well utilized. The focus of this study is how to empower zakah productively by distributing zakah fund in the form of working capital to mustahik. This study uses descriptive method that is decribing the condition or facts finding with proper interpretation. The result of the study shows that they are many zakah management agencies practice productive zakah model by distributing the working capital to mustahik so that they are able to change their social status to be muzakki. It can be concluded from this study that productive zakah by giving working capital for the micro, small and medium enterprises is an alternative way and effective effort which get them out of the poverty chain to be independent in economic matters.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan nilai-nilai akhlak pembiasaan agama Islam pad... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan nilai-nilai akhlak pembiasaan agama Islam pada siswa di TK HIAMA Kids.Menggunakan metode kualitatif dan teknik pengumpulan data dengan menggunakan kepustakaan, wawancara dan observasi langsung ke lapangan serta penyebaran angket. Populasi adalah seluruh orang tua siswa sebanyak 56 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan wawancara dan angket untuk para orang tua siswa . Hasil penelitian menunjukkan bahwa menanamkan nilai-nilai akhlak pada siswa melalui pengembangan pembiasaan Agama Islam dapat membentuk akhlakul karimah melalui pembiasaan berupa contoh, praktek, dan suri teladan dari guru. Dapat disimpulkan bahwa dengan contoh sikap teladan yang baik kepada siswa serta didukung pula oleh media yang tepat, maka siswa dapat mengerti dan memahami berperilaku akhlakul karimah dengan adanya pembiasaan Agama Islam
The development of Qur’anic interpretation can be categorized into three periods: classical, mode... more The development of Qur’anic interpretation can be categorized into three periods: classical, modern and contemporary. Each of these categories of interpretation has some of the typical characteristics that we describe in detail in the following article. Each of these categories also has movements from: mythological to idiological and critical. Now, in the map of Islamic thought, these three forms of interpretation (classical, modern and contemporary) also have their own supportive community. The classical supporters of the classical tafsir include the salaf al-shalih and the majority of Islamic societies, later known as the scripturalist, fundamental, and traditional Islamists. The support community of modern interpretation is among Muslim scholars who interact with many Western scholars. The community of contemporary commentators is Islamic-liberal-reformist, pluralist or substantial Islamist.
This research was conducted to analyze the influence of BI rate and inflation on mudharabah depos... more This research was conducted to analyze the influence of BI rate and inflation on mudharabah deposits in Jabar Banten Islamic Bank. The data used in this study are monthly data from January 2015 to December 2017. The analysis technique used is multiple linear regression and hypothesis testing using t-statistics to test the partial regression coefficient with a level of significance of 5%. Besides that, a classic assumption test is also conducted which included normality test, heteroscedasticity test, autocorrelation test and multicollinearity test. During the observation period, from January 2015 to December 2017, the results of the study do not find any classical assumptions deviations. This indicates that the available data met the requirements for the use of multiple regression equation models. The results show that BI rate has a significant negative effect on mudharabah deposits, with a level of significance smaller than 5%. Inflation has a positive and insignificant effect on mu...
Tulisan ini tentang bimbingan belajar HIAMA yang hadir ditengah masyarakat. Bimbingan belajar mer... more Tulisan ini tentang bimbingan belajar HIAMA yang hadir ditengah masyarakat. Bimbingan belajar merupakan salah satu bantuan yang diberikan kepada siswa oleh lembaga nonformal Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah pelaksanaan bimbingan belajar dapat mengatasi kesulitan belajar yang dihadapi oleh anak serta melihat kemandirian anak dalam belajar. Kemandirian seseorang anak tidak dapat terbentuk tanpa adanya dukungan dari lingkungan, karena individu tidak mungkin hidup tanpa satu lingkungan sosial tertentu jika anak itu mau tumbuh normal dan mengalami proses manusiawi atau proses pembudayaan dalam satu lingkungan kultural. Di samping itu kondisi individu dapat menguntungkan dan positif bila kombinasi dari pengaruh sosial bisa saling mendukung, bisa bekerjasama secara akrab dan membantu proses realisasi diri dan proses sosialisasi anak. Hal ini kembali pada hakikat dari manusia yaitu di samping sebagai makhluk individu juga merupakan pribadi-sosial yang memerlukan relasi dan komu...
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar perhatian pemerintah dalam pemen... more Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar perhatian pemerintah dalam pemenuhan hak-hak warga negara yang termaktub dalam UUD 1945 dan Pancasila. Dibutuhkan suatu kebijakan yang dapat meningkatkan hak atas kepastian hukum, pengakuan, jaminan, dan keadilan bagi masyarakat terutama bagi kaum perempuan. Jenis penelitian ini adalah penelitian studi kasus (case study) dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian ini melakukan studi kasus di Provinsi Banten untuk mempelajari secara intensif mengenai latar belakang masalah kekerasan terhadap kaum perempuan dalam persfektif Pendidikan Islam dan sekaligus mencarikan solusi mengatasinya. Penetapan informan sebagai sumber data menggunakan teknik purposive sampling dan pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Kekerasan seksual terhadap perempuan di Indonesia terus meningkat dan semakin kompleks. Dengan jumlah korban setiap tahun mencapai ratusan ...
Abstrak; Perkembangan, Pelembagaan dan legalisasi ekonomi Syariah di Indonesia dapat dikatakan sa... more Abstrak; Perkembangan, Pelembagaan dan legalisasi ekonomi Syariah di Indonesia dapat dikatakan sangat pesat setelah mendapat dukungan pemerintah dalam bentuk regulasi ekonomi yang berprinsipkan pada prinsip-prinsip ekonomi syariah. Perkembangan pesat tersebut dapat terlihat dalam berbagai bidang ekonomi yang menerapkan sistem ekonomi syariah, seperti perbankan Syariah, asuransi Syariah, sukuk (Obligasi syariah), pasar modal Syariah, keuangan publik, dan lain-lain. Fakta berbeda perkembangan dan pertumbuhan praktik ekonomi syariah dapat dilihat dalam kurun waktu di mana pemerintah belum berpihak pada ekonomi syariah, yaitu sebelum reformasi. Realitas yang demikian, memberikan harapan besar yang menumbuhkan optimisme bagi umat Islam untuk terus berupaya mengembangkan ekonomi syariah di Indonesia, terlebih lagi dukungan pemerintah yang diwujudkan dalam berbagai regulasi dan political will semakin nyata mendukung pengembangan ekonomi syariah di Indonesia. Diharapkan penerapan politik ek...
Abstrak : Mempertahankan kelangsungan dan berkembangnya perusahaan membutuhkan strategi pemasaran... more Abstrak : Mempertahankan kelangsungan dan berkembangnya perusahaan membutuhkan strategi pemasaran yang baik dan professional. Tujuan dari ketentuan syariah yaitu terwujudnya keberkahan dan kasih sayang bagi semesta alam. Praktek dari kerahmatan syariah adalah apabila maqashid syariah telah dijalankan yang meliputi perlindungan terhadap agama (hifzh din), perlindungan terhadap akal (hifzh aql), perlindungan terhadap harta benda (hifzh maal), perlindungan terhadap jiwa (hifzh nafs), dan perlindungan terhadap keturunan atau kehormatan (hifzh nasl). Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa kesesuaian strategi pemasaran terhadap maqashid syariah yang dilakukan di Koperasi Syariah BMT BISMA sesuai dengan maqashid syariah dan sudah dapat dirasakan masyarakat secara langsung, namun pihak internal BMT BISMA perlu untuk meningkatkan pengetahuan ilmu ekonomi Islam, salah satunya dengan mengadakan kajian ilmu ekonomi Islam yang belum diketahui agar dapat menjadi pegangan dalam ...
Abstrak: Tujuan daripenelitian iniadalah untuk mengetahui strategi pembelajarandankemampuan awal ... more Abstrak: Tujuan daripenelitian iniadalah untuk mengetahui strategi pembelajarandankemampuan awal pada hasil belajar Pendidikan Agama Islam (PAI). Penelitianini dilakukan diUniversitas Muhammadiyah Jakarta. MetodeSamplingpenelitianiniadalahrandom samplingberdasarkankemampuan awal mahasiswa, sehinggasampeluntuk masing-masingkelompok belajarterdiridari24mahasiswa untuk kedua kelompok. Penelitianeksperimendilakukan dengan menggunakan desain treatment by level 2x2. Hasil penelitianmenunjukkan(1) terdapatperbedaan antaramahasiswa yangdiberikan strategi pembelajaran kontekstual denganmahasiswa yangdiberikan strategi pembelajaran ekspositori, (2) adainteraksiantara strategipembelajarandankemampuan awal terhadap hasil belajar PAI, (3) adaperbedaan antara mahasiswa yangmemiliki kemampuan awal tinggiyang menggunakan strategi pembelajaran kontektual dibandingkan denganpembelajaran ekspositori, (4) adaperbedaanantaramahasiswayangmemilikikemampuan awal rendah yang menggunakan strategipembelajaran...
Kata-kata yang memiliki makna sinonimi dalam bahasa Arab banyak ditemukan dalam tulisan maupun pe... more Kata-kata yang memiliki makna sinonimi dalam bahasa Arab banyak ditemukan dalam tulisan maupun percakapan sehari-hari. Seperti kata ‘baik’ atau ‘kebaikan’ yang dalam bahasa Arab bisa digunakan dengan kata????? /al-khair/, ??????/at-tayyib/, dan ??????/al-h}asanah/. Tetapi dalam Al-Qur’an penggunaan ketiga kata tersebut selalu dimaksudkan untuk kondisi dan keadaan yang berbeda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komponen makna dan relasi makna kata ????? /al-khair/, ??????/at-tayyib/, dan ?????? /al-h}asanah/ dalam Al-Qur’an. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Al-Qur’an Al-Furqan dan tafsirnya edisi bahasa indonesia mutakhir karya A. Hassan, cetakan maret 2010. Hasil penelitian dari analisis data menunjukkan bahwa tiga kata tersebut memiliki relasi makna sinonimi dalam kehidupan sehari-hari yaitu bermakna baik, namun dalam Al-Qur’an Karim fungsinya tidak dapat saling menggantikan satu sama lain. Dari data yang terkumpul kata ????? /al-khair/ dan derivasinya te...
The aim of this research was to determine the learning outcomes of learning strategies and confid... more The aim of this research was to determine the learning outcomes of learning strategies and confidence in memorizing of Holy Qur'an. This research was conducted at Islamic Integrated Junior High School YAPIDH in Bekasi. Sampling method of this research was random sampling which was based on students' self-confidence, so that the sample for each study group consisted of 12 students for the experimental group and 12 students for the conventional. Experimental research carried out by using design treatment by level 2x2. The results of research showed (1) there were differences between learners provided by peer tutors with learners provided by conventional learning, (2) there was interaction between learning strategies and confidence towards learning outcomes memorizing of the holy Qur'an, (3) there was the difference between the students who have high confidence that using peer tutoring strategy compared with conventional learning, (4) there was a difference between students...
Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as ... more Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as a solution to overcome the poverty in Indonesia if it is well organized and well utilized. The focus of this study is how to empower zakah productively by distributing zakah fund in the form of working capital to mustahik. This study uses descriptive method that is decribing the condition or facts finding with proper interpretation. The result of the study shows that they are many zakah management agencies practice productive zakah model by distributing the working capital to mustahik so that they are able to change their social status to be muzakki. It can be concluded from this study that productive zakah by giving working capital for the micro, small and medium enterprises is an alternative way and effective effort which get them out of the poverty chain to be independent in economic matters.
ITQAN: Journal of Islamic Economics, Management, and Finance
This research aims to determine the optimization of the use of the mobile banking service system ... more This research aims to determine the optimization of the use of the mobile banking service system in attracting customers' interest. Then, to find out the optimization process carried out by PT Bank Syariah Indonesia KCP Bogor Cileungsi Metland in the m-banking service system to attract customers to use it and the obstacles that arise. There is a solution to it. This study uses qualitative methods with descriptive analysis techniques to collect and find data through observation, interviews, documentation, websites, and books to obtain information and evidence in the research process. As a result, this study received results regarding optimizing the use of the mobile banking service system to attract these customers' interest by introducing more details to customers when opening accounts or other transactions. Then, promote well with advertisements, social media, and other exciting promotions. In addition, the constraints and solutions made by PT Bank Syariah Indonesia KCP Bog...
Jurnal Kajian Islam dan Pendidikan Tadarus Tarbawy, 2021
This research is motivated by the results of case studies in the world of education during the Co... more This research is motivated by the results of case studies in the world of education during the Covid-19 pandemic, the education system is faced with a situation that requires teachers to be able to master distance learning media. During the Covid-19 pandemic, every school implemented a distance learning system. An application that is widely used during distance learning is Zoom Meeting. The purpose of this research is to find out 1) student responses in easy access to the Zoom Meeting application, 2) understanding of the material in learning using the Zoom Meeting application, 3) the effectiveness of using the Zoom Meeting application in online learning, 4) Use of Zoom Meeting in mathematics learning. This research method uses descriptive research methods using survey techniques. The research instruments used were questionnaires and online interviews which were given to 38 students of SMPN 164 Jakarta consisting of 3 generations in the even semester. The results showed that 52.93% o...
BSTRACTThe purpose of this study was to find out with the literacy movement reading corners can b... more BSTRACTThe purpose of this study was to find out with the literacy movement reading corners can be used as an alternative and supporter to increase students' reading interest. The reading corner literacy movement encourages students to always have a thirst for knowledge, makes them happy to read and finally students have broader insights and get new information for class II at Permata Nusantara Islamic Elementary School. This research was conducted at Permata Nusantara Islamic Elementary School involving 40 students. The research method used for data collection Data collection in this study used observation sheets, interviews, and documentation. The data analysis technique uses data reduction, data presentation, and drawing conclusions.
ABSTACTThis study aims to see how the development of a systemic action research curriculum model ... more ABSTACTThis study aims to see how the development of a systemic action research curriculum model that can be applied at the Tahfidz Maskanul Huffadz Islamic Boarding School looks like. The Tahfidz Islamic Boarding School as a religious education institution that focuses on the Koran, where there is no standard curriculum that must be applied, so it requires the application systematic action research curriculum development model, so that the curriculum applied is in accordance with the needs and desires. zThe zstudy zused za zqualitative zapproach zto zobtain zan zin-depth zdescription zof zthe zproblems zthat zoccurred zby zusing zdata zcollection zin zthe zform zof zobservations, zinterviews zand zdocumentation. zThe zresearch zwas zconducted zat zthe zTahfidz zMaskanul zHuffadz zIslamic zBoarding zSchool zlocated zin zPondok zAren zBintaro, zSouth zTangerang. zFrom zthe zresults zof zthis zstudy, zwe zcan zsee zthe zeffectiveness zof zthe zimplementation zof zthis zcurriculum zwhi...
Reksa dana merupakan salah satu invetansi yang bersifat muamalah, yang bertujuan untuk memperoleh... more Reksa dana merupakan salah satu invetansi yang bersifat muamalah, yang bertujuan untuk memperoleh keuntungan. Namun dalam melakukan investasi harus memperhatikan prisip-prinsip syariah. Perbedaan pokok tentang islamic fund dengan conventional fund terhadap pada creening process sebagai bagian dari proses akoasi asset. Islamic fund hanya dibolehkan melakukan penepatan pada saham-saham dan instrument-instrument lain yang halal. ini berdampak pada alokasi dan komposisi asset dalam portofolinya islamic fund juga melakukan cleansing processyang bermaksud membersihkan dari pendapatan yang tidak halal. Reksa dana syariah merupakan intermediaries yang membantu surplus unit melakukan penempatan dana untuk diinvestasikan. Reksa dana syariah ini ditunjukan untuk memenuhi kebutuhan kelompok inverstor yang menginginkan memperoleh pendapat invetansi dari sumber dan cara yang bersih yang dapat dipertanggung jawabkan secara agama, yang memang sejalan dengan prinsip-prinsip ekonomi syariah
International Journal of Innovative Science and Research Technology
Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as ... more Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as a solution to overcome the poverty in Indonesia if it is well organized and well utilized. The focus of this study is how to empower zakah productively by distributing zakah fund in the form of working capital to mustahik. This study uses descriptive method that is decribing the condition or facts finding with proper interpretation. The result of the study shows that they are many zakah management agencies practice productive zakah model by distributing the working capital to mustahik so that they are able to change their social status to be muzakki. It can be concluded from this study that productive zakah by giving working capital for the micro, small and medium enterprises is an alternative way and effective effort which get them out of the poverty chain to be independent in economic matters.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan nilai-nilai akhlak pembiasaan agama Islam pad... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan nilai-nilai akhlak pembiasaan agama Islam pada siswa di TK HIAMA Kids.Menggunakan metode kualitatif dan teknik pengumpulan data dengan menggunakan kepustakaan, wawancara dan observasi langsung ke lapangan serta penyebaran angket. Populasi adalah seluruh orang tua siswa sebanyak 56 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan wawancara dan angket untuk para orang tua siswa . Hasil penelitian menunjukkan bahwa menanamkan nilai-nilai akhlak pada siswa melalui pengembangan pembiasaan Agama Islam dapat membentuk akhlakul karimah melalui pembiasaan berupa contoh, praktek, dan suri teladan dari guru. Dapat disimpulkan bahwa dengan contoh sikap teladan yang baik kepada siswa serta didukung pula oleh media yang tepat, maka siswa dapat mengerti dan memahami berperilaku akhlakul karimah dengan adanya pembiasaan Agama Islam
The development of Qur’anic interpretation can be categorized into three periods: classical, mode... more The development of Qur’anic interpretation can be categorized into three periods: classical, modern and contemporary. Each of these categories of interpretation has some of the typical characteristics that we describe in detail in the following article. Each of these categories also has movements from: mythological to idiological and critical. Now, in the map of Islamic thought, these three forms of interpretation (classical, modern and contemporary) also have their own supportive community. The classical supporters of the classical tafsir include the salaf al-shalih and the majority of Islamic societies, later known as the scripturalist, fundamental, and traditional Islamists. The support community of modern interpretation is among Muslim scholars who interact with many Western scholars. The community of contemporary commentators is Islamic-liberal-reformist, pluralist or substantial Islamist.
This research was conducted to analyze the influence of BI rate and inflation on mudharabah depos... more This research was conducted to analyze the influence of BI rate and inflation on mudharabah deposits in Jabar Banten Islamic Bank. The data used in this study are monthly data from January 2015 to December 2017. The analysis technique used is multiple linear regression and hypothesis testing using t-statistics to test the partial regression coefficient with a level of significance of 5%. Besides that, a classic assumption test is also conducted which included normality test, heteroscedasticity test, autocorrelation test and multicollinearity test. During the observation period, from January 2015 to December 2017, the results of the study do not find any classical assumptions deviations. This indicates that the available data met the requirements for the use of multiple regression equation models. The results show that BI rate has a significant negative effect on mudharabah deposits, with a level of significance smaller than 5%. Inflation has a positive and insignificant effect on mu...
Tulisan ini tentang bimbingan belajar HIAMA yang hadir ditengah masyarakat. Bimbingan belajar mer... more Tulisan ini tentang bimbingan belajar HIAMA yang hadir ditengah masyarakat. Bimbingan belajar merupakan salah satu bantuan yang diberikan kepada siswa oleh lembaga nonformal Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah pelaksanaan bimbingan belajar dapat mengatasi kesulitan belajar yang dihadapi oleh anak serta melihat kemandirian anak dalam belajar. Kemandirian seseorang anak tidak dapat terbentuk tanpa adanya dukungan dari lingkungan, karena individu tidak mungkin hidup tanpa satu lingkungan sosial tertentu jika anak itu mau tumbuh normal dan mengalami proses manusiawi atau proses pembudayaan dalam satu lingkungan kultural. Di samping itu kondisi individu dapat menguntungkan dan positif bila kombinasi dari pengaruh sosial bisa saling mendukung, bisa bekerjasama secara akrab dan membantu proses realisasi diri dan proses sosialisasi anak. Hal ini kembali pada hakikat dari manusia yaitu di samping sebagai makhluk individu juga merupakan pribadi-sosial yang memerlukan relasi dan komu...
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar perhatian pemerintah dalam pemen... more Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar perhatian pemerintah dalam pemenuhan hak-hak warga negara yang termaktub dalam UUD 1945 dan Pancasila. Dibutuhkan suatu kebijakan yang dapat meningkatkan hak atas kepastian hukum, pengakuan, jaminan, dan keadilan bagi masyarakat terutama bagi kaum perempuan. Jenis penelitian ini adalah penelitian studi kasus (case study) dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian ini melakukan studi kasus di Provinsi Banten untuk mempelajari secara intensif mengenai latar belakang masalah kekerasan terhadap kaum perempuan dalam persfektif Pendidikan Islam dan sekaligus mencarikan solusi mengatasinya. Penetapan informan sebagai sumber data menggunakan teknik purposive sampling dan pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Kekerasan seksual terhadap perempuan di Indonesia terus meningkat dan semakin kompleks. Dengan jumlah korban setiap tahun mencapai ratusan ...
Abstrak; Perkembangan, Pelembagaan dan legalisasi ekonomi Syariah di Indonesia dapat dikatakan sa... more Abstrak; Perkembangan, Pelembagaan dan legalisasi ekonomi Syariah di Indonesia dapat dikatakan sangat pesat setelah mendapat dukungan pemerintah dalam bentuk regulasi ekonomi yang berprinsipkan pada prinsip-prinsip ekonomi syariah. Perkembangan pesat tersebut dapat terlihat dalam berbagai bidang ekonomi yang menerapkan sistem ekonomi syariah, seperti perbankan Syariah, asuransi Syariah, sukuk (Obligasi syariah), pasar modal Syariah, keuangan publik, dan lain-lain. Fakta berbeda perkembangan dan pertumbuhan praktik ekonomi syariah dapat dilihat dalam kurun waktu di mana pemerintah belum berpihak pada ekonomi syariah, yaitu sebelum reformasi. Realitas yang demikian, memberikan harapan besar yang menumbuhkan optimisme bagi umat Islam untuk terus berupaya mengembangkan ekonomi syariah di Indonesia, terlebih lagi dukungan pemerintah yang diwujudkan dalam berbagai regulasi dan political will semakin nyata mendukung pengembangan ekonomi syariah di Indonesia. Diharapkan penerapan politik ek...
Abstrak : Mempertahankan kelangsungan dan berkembangnya perusahaan membutuhkan strategi pemasaran... more Abstrak : Mempertahankan kelangsungan dan berkembangnya perusahaan membutuhkan strategi pemasaran yang baik dan professional. Tujuan dari ketentuan syariah yaitu terwujudnya keberkahan dan kasih sayang bagi semesta alam. Praktek dari kerahmatan syariah adalah apabila maqashid syariah telah dijalankan yang meliputi perlindungan terhadap agama (hifzh din), perlindungan terhadap akal (hifzh aql), perlindungan terhadap harta benda (hifzh maal), perlindungan terhadap jiwa (hifzh nafs), dan perlindungan terhadap keturunan atau kehormatan (hifzh nasl). Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa kesesuaian strategi pemasaran terhadap maqashid syariah yang dilakukan di Koperasi Syariah BMT BISMA sesuai dengan maqashid syariah dan sudah dapat dirasakan masyarakat secara langsung, namun pihak internal BMT BISMA perlu untuk meningkatkan pengetahuan ilmu ekonomi Islam, salah satunya dengan mengadakan kajian ilmu ekonomi Islam yang belum diketahui agar dapat menjadi pegangan dalam ...
Abstrak: Tujuan daripenelitian iniadalah untuk mengetahui strategi pembelajarandankemampuan awal ... more Abstrak: Tujuan daripenelitian iniadalah untuk mengetahui strategi pembelajarandankemampuan awal pada hasil belajar Pendidikan Agama Islam (PAI). Penelitianini dilakukan diUniversitas Muhammadiyah Jakarta. MetodeSamplingpenelitianiniadalahrandom samplingberdasarkankemampuan awal mahasiswa, sehinggasampeluntuk masing-masingkelompok belajarterdiridari24mahasiswa untuk kedua kelompok. Penelitianeksperimendilakukan dengan menggunakan desain treatment by level 2x2. Hasil penelitianmenunjukkan(1) terdapatperbedaan antaramahasiswa yangdiberikan strategi pembelajaran kontekstual denganmahasiswa yangdiberikan strategi pembelajaran ekspositori, (2) adainteraksiantara strategipembelajarandankemampuan awal terhadap hasil belajar PAI, (3) adaperbedaan antara mahasiswa yangmemiliki kemampuan awal tinggiyang menggunakan strategi pembelajaran kontektual dibandingkan denganpembelajaran ekspositori, (4) adaperbedaanantaramahasiswayangmemilikikemampuan awal rendah yang menggunakan strategipembelajaran...
Kata-kata yang memiliki makna sinonimi dalam bahasa Arab banyak ditemukan dalam tulisan maupun pe... more Kata-kata yang memiliki makna sinonimi dalam bahasa Arab banyak ditemukan dalam tulisan maupun percakapan sehari-hari. Seperti kata ‘baik’ atau ‘kebaikan’ yang dalam bahasa Arab bisa digunakan dengan kata????? /al-khair/, ??????/at-tayyib/, dan ??????/al-h}asanah/. Tetapi dalam Al-Qur’an penggunaan ketiga kata tersebut selalu dimaksudkan untuk kondisi dan keadaan yang berbeda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komponen makna dan relasi makna kata ????? /al-khair/, ??????/at-tayyib/, dan ?????? /al-h}asanah/ dalam Al-Qur’an. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Al-Qur’an Al-Furqan dan tafsirnya edisi bahasa indonesia mutakhir karya A. Hassan, cetakan maret 2010. Hasil penelitian dari analisis data menunjukkan bahwa tiga kata tersebut memiliki relasi makna sinonimi dalam kehidupan sehari-hari yaitu bermakna baik, namun dalam Al-Qur’an Karim fungsinya tidak dapat saling menggantikan satu sama lain. Dari data yang terkumpul kata ????? /al-khair/ dan derivasinya te...
The aim of this research was to determine the learning outcomes of learning strategies and confid... more The aim of this research was to determine the learning outcomes of learning strategies and confidence in memorizing of Holy Qur'an. This research was conducted at Islamic Integrated Junior High School YAPIDH in Bekasi. Sampling method of this research was random sampling which was based on students' self-confidence, so that the sample for each study group consisted of 12 students for the experimental group and 12 students for the conventional. Experimental research carried out by using design treatment by level 2x2. The results of research showed (1) there were differences between learners provided by peer tutors with learners provided by conventional learning, (2) there was interaction between learning strategies and confidence towards learning outcomes memorizing of the holy Qur'an, (3) there was the difference between the students who have high confidence that using peer tutoring strategy compared with conventional learning, (4) there was a difference between students...
Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as ... more Zakah is an obligation that is directly mandated by Allah in the holy Quran. Zakah is assumed as a solution to overcome the poverty in Indonesia if it is well organized and well utilized. The focus of this study is how to empower zakah productively by distributing zakah fund in the form of working capital to mustahik. This study uses descriptive method that is decribing the condition or facts finding with proper interpretation. The result of the study shows that they are many zakah management agencies practice productive zakah model by distributing the working capital to mustahik so that they are able to change their social status to be muzakki. It can be concluded from this study that productive zakah by giving working capital for the micro, small and medium enterprises is an alternative way and effective effort which get them out of the poverty chain to be independent in economic matters.
Uploads
Papers by zainal arif