INDONESIA: Kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau saat ini seharusnya menjadi hal yang sangat... more INDONESIA: Kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau saat ini seharusnya menjadi hal yang sangat serius untuk ditangani dan sangat dibutuhkan mengingat kasus kebakaran hutan dan lahan sudah sering terjadi bahkan hal tersebut terjadi hampir setiap tahun paska kebakaran hutan dan lahan hebat pada periode tahun 1997-1998. Penyebab titik api terdapat pada kedalaman tersebut karena sifat tanah gambut yang mengandung karbon yang dapat menyimpan api. Selain itu, semakin seringnya kebakaran hutan yang terjadi di Riau sebenarnya juga diakibatkan oleh banyaknya oknum-oknum perusahaan terutama perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit dan Hutan Tanaman Industri (HTI) yang memanfaatkan warga setempat untuk membuka lahan dengan cara membakar hutan atau lahan karena dianggap sebagai cara yang paling efektif dan paling murah untuk membuka lahan daripada harus melakukannya sesuai dengan prosedur pembukaan lahan. Dari hal ini sudah seharusnya dibutuhkan wadah berupa Pusat Edukasi Mitigasi Bencana Kebakara...
INDONESIA: Kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau saat ini seharusnya menjadi hal yang sangat... more INDONESIA: Kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau saat ini seharusnya menjadi hal yang sangat serius untuk ditangani dan sangat dibutuhkan mengingat kasus kebakaran hutan dan lahan sudah sering terjadi bahkan hal tersebut terjadi hampir setiap tahun paska kebakaran hutan dan lahan hebat pada periode tahun 1997-1998. Penyebab titik api terdapat pada kedalaman tersebut karena sifat tanah gambut yang mengandung karbon yang dapat menyimpan api. Selain itu, semakin seringnya kebakaran hutan yang terjadi di Riau sebenarnya juga diakibatkan oleh banyaknya oknum-oknum perusahaan terutama perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit dan Hutan Tanaman Industri (HTI) yang memanfaatkan warga setempat untuk membuka lahan dengan cara membakar hutan atau lahan karena dianggap sebagai cara yang paling efektif dan paling murah untuk membuka lahan daripada harus melakukannya sesuai dengan prosedur pembukaan lahan. Dari hal ini sudah seharusnya dibutuhkan wadah berupa Pusat Edukasi Mitigasi Bencana Kebakara...
Uploads
Papers by dimas fasya