A research has been conducted to analysethe heavy metals in resident zone around Panjang Island w... more A research has been conducted to analysethe heavy metals in resident zone around Panjang Island water, Central Tapanuli.The aim is to observe the content of heavy metals Cu, Cr, Pb and Fe in sea water at each data station and the distribution pattern of heavy metals level due to the existence of heavy metals source to resident zone surrounding Panjang Island water. Sea water sampling was conducted at six points. The test of sea water was conducted using Atomic Absorption Spectrometer (AAS) using light adsorption principle by atoms. The result showed that the heavy metals Cu = 0.006 mg/l, Cr = 0.025 mg/l, Pb = 0:13 to 0:20 mg/l, and Fe = 0:19 to 0:42 mg/l. Based on the heavy metals distribution point, Coal ash disposal area to the residential area around Panjang Island have heavy metals level above the average sea water quality standard 0:32 mg/l. The differences metal content in each point due to natural factors such as the direction of sea wave, precipitation and sediment material and anthropogenic factors such as demographic residential waste pollution, industrial and port activity.
Berbicara mengenai panas atau dingin, maka sesungguhnya kita berbicara keberadaan
sebuah besaran ... more Berbicara mengenai panas atau dingin, maka sesungguhnya kita berbicara keberadaan sebuah besaran yang dapat mengkuantitaskan keadaan panas dan dingin suatu benda, yaitu suhu. Kemudian timbul sebuah pertanyaan: mengapa ilmuwan menggunakan istilah suhu (atau temperatur) untuk menjelaskan keadaan suatu benda ditinjau dari sifat panas dan dinginnya? Hal ini didasari adanya perbedaan pengertian atau persepsi orang mengenai sifat panas dan dingin suatu benda. Misalnya, ketika seseorang mendapatkan sengatan matahari menjelang siang hari, mungkin ia merasakan panas yang luar biasa pada permukaan tubuhnya. Akan tetapi bagi seseorang yang lainnya, mungkin saja ia hanya merasakan hangat pada permukaan tubuhnya. Mengapa ini bisa terjadi? Hal ini berkaitan dengan standar panas atau dingin yang berbeda-beda bagi setiap orang. Oleh karena itu, keadaan panas dan dingin suatu benda dikuantitaskan dalam bentuk angka-angka melalui suatu besaran, yakni suhu. Hukum kekekalan energi menyatakan energi tidak dapat dimusnahkan dan tidak dapat diciptakan melainkan hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lain. Di alam ini banyak terdapat energi seperti energi listrik, energi kalor, energi bunyi, namun energi kalor hanya dapat dirasakan seperti panas matahari. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai alat-alat yang menggunakan energi listrik seperti penanak nasi, kompor listrik ataupun pemanas ruangan. Untuk memahami fenomena suhu dan kalor, dalam penelitian ini kami melakukan pengamatan fenomena perpindahan kalor dan perubahan wujud zat dengan mencampurkan variasi beberapa zat antara lain air – air, air – minyak dan air – besi. Dengan memberi sedikit panas pada wadah pemanas maka dihitung suhu secara kontiniu dengan termometer dengan jangka waktu tertentu. Dengan demikian bisa diketahui secara langsung fenomena suhu dan kalor.
Korelasi data digunakan untuk menyelidiki hubungan keakuratan antara 2 variabel sampai menuju +/-... more Korelasi data digunakan untuk menyelidiki hubungan keakuratan antara 2 variabel sampai menuju +/- 1.
Sedangkan Metode Least Square bisa digunakan untuk menentukan bentuk grafik.
Bumi tertutupi oleh daratan dan lautan, dimana bagian lautan lebih besar daripada bagian daratan.... more Bumi tertutupi oleh daratan dan lautan, dimana bagian lautan lebih besar daripada bagian daratan. Akan tetapi daratan adalah bagian dari kulit bumi yang dapat diamati langsung dengan dekat, maka banyak hal-hal yang dapat diketahui secara cepat dan jelas. Salah satu diantaranya adalah kenyataan bahwa daratan tersusun oleh jenis batuan yang berbeda satu sama lain dan berbeda-beda materi penyusun serta berbeda pula dalam proses terbentuknya. Petrology yaitu ilmu yang khusus membahas tentang batuan. Batuan beku sebenarnya telah banyak dipergunakan orang dalam kehidupan sehari-hari hanya saja kebanyakan orang hanya mengetahui cara mempergunakannya saja, dan sedikit yang mengetahui asal kejadian dan seluk-beluk mengenai batuan beku ini. Secara sederhana batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari pembekuan magma. Batuan beku adalah batuan yang terbentuk langsung dari permukaan magma. Proses pembentukan tersebut merupakan proses perubahan fase padat. Proses pembentukan magma akan menghasilkan kristal-kristal mineral primer atau gelas. Proses pembentukan magma akan sangat berpengaruh terhadap tekstur dan struktur primer batuan, sedangkan komposisi batuan sangat di pengaruhi oleh sifat magma asal.
Untuk menentukan umur pasti batuan harus dengan menghitung jumlah carbon yang terkandung dalam ba... more Untuk menentukan umur pasti batuan harus dengan menghitung jumlah carbon yang terkandung dalam batuan. Umur absolut dinyatakan dalam tahun atau juta tahun, sedang umur relatif adalah penempatan suatu stratigrafi relatif terhap zaman-zaman geologi yang didasarkan pada fosil-fosil tertentu tanpa ditentukan batas-batasnya secara geokronologi yang dinyatakan dalam skala waktu/satuan waktu dalam tahun. Namun sekarang metode penentuan umur dapat dilakukan berdasarkan radiometrik, dimana batas-batas zaman/periode geologi sekarang ditentukan secara akurat radimetrik dan dinyatakan dalam jutaan tahun. Metode-metode penentuan umur geologi yang sekarang dipakai adalah : a. Metode penentuan secara relatif (dengan fosil/stratigrafi) b. Metode penentuan secara radiometric (absolut). Setiap lapisan batuan memperlihatkan sejarah geologi dari bumi kita. Proses sedimentasi misalnya merupakan suatu bagian dari proses pengendapan. Granit ataupun batuan beku lainnya merupakan gambaran adanya intrusi batuan beku pada kerak bumi. Batuan beku ekstrusif menunjukkan suatu kejadian vulkanisme. Batuan metamorf merupakan akibat terjadinya kenaikan suhu dan tekanan di dalam bumi, yang berasal dari aktivitas tektonik atau instrusi dari gunung berapi. Suatu proses geologi merupakan suatu kejadian alam yang didalamnya termasuk pengendapan deformasi dan instrusi.
Daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang relatif luas serta memiliki kondisi geologi y... more Daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang relatif luas serta memiliki kondisi geologi yang kompleks. Adanya kompleksitas dan pencapaian yang mudah, menjadikan daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang tepat untuk melakukan penelitian lapangan. Semua jenis batuan yaitu batuan beku, batuan sedimen, dan batuan metamorf dapat dijumpai di daerah ini pada tempat-tempat singkapan yang mudah dicapai. Salah satu batuan yang paling diinginkan saat ini, yakni batuan marmer dan mineral, bisa dijumpai di tempat ini.
A research has been conducted to analysethe heavy metals in resident zone around Panjang Island w... more A research has been conducted to analysethe heavy metals in resident zone around Panjang Island water, Central Tapanuli.The aim is to observe the content of heavy metals Cu, Cr, Pb and Fe in sea water at each data station and the distribution pattern of heavy metals level due to the existence of heavy metals source to resident zone surrounding Panjang Island water. Sea water sampling was conducted at six points. The test of sea water was conducted using Atomic Absorption Spectrometer (AAS) using light adsorption principle by atoms. The result showed that the heavy metals Cu = 0.006 mg/l, Cr = 0.025 mg/l, Pb = 0:13 to 0:20 mg/l, and Fe = 0:19 to 0:42 mg/l. Based on the heavy metals distribution point, Coal ash disposal area to the residential area around Panjang Island have heavy metals level above the average sea water quality standard 0:32 mg/l. The differences metal content in each point due to natural factors such as the direction of sea wave, precipitation and sediment material and anthropogenic factors such as demographic residential waste pollution, industrial and port activity.
Berbicara mengenai panas atau dingin, maka sesungguhnya kita berbicara keberadaan
sebuah besaran ... more Berbicara mengenai panas atau dingin, maka sesungguhnya kita berbicara keberadaan sebuah besaran yang dapat mengkuantitaskan keadaan panas dan dingin suatu benda, yaitu suhu. Kemudian timbul sebuah pertanyaan: mengapa ilmuwan menggunakan istilah suhu (atau temperatur) untuk menjelaskan keadaan suatu benda ditinjau dari sifat panas dan dinginnya? Hal ini didasari adanya perbedaan pengertian atau persepsi orang mengenai sifat panas dan dingin suatu benda. Misalnya, ketika seseorang mendapatkan sengatan matahari menjelang siang hari, mungkin ia merasakan panas yang luar biasa pada permukaan tubuhnya. Akan tetapi bagi seseorang yang lainnya, mungkin saja ia hanya merasakan hangat pada permukaan tubuhnya. Mengapa ini bisa terjadi? Hal ini berkaitan dengan standar panas atau dingin yang berbeda-beda bagi setiap orang. Oleh karena itu, keadaan panas dan dingin suatu benda dikuantitaskan dalam bentuk angka-angka melalui suatu besaran, yakni suhu. Hukum kekekalan energi menyatakan energi tidak dapat dimusnahkan dan tidak dapat diciptakan melainkan hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lain. Di alam ini banyak terdapat energi seperti energi listrik, energi kalor, energi bunyi, namun energi kalor hanya dapat dirasakan seperti panas matahari. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai alat-alat yang menggunakan energi listrik seperti penanak nasi, kompor listrik ataupun pemanas ruangan. Untuk memahami fenomena suhu dan kalor, dalam penelitian ini kami melakukan pengamatan fenomena perpindahan kalor dan perubahan wujud zat dengan mencampurkan variasi beberapa zat antara lain air – air, air – minyak dan air – besi. Dengan memberi sedikit panas pada wadah pemanas maka dihitung suhu secara kontiniu dengan termometer dengan jangka waktu tertentu. Dengan demikian bisa diketahui secara langsung fenomena suhu dan kalor.
Korelasi data digunakan untuk menyelidiki hubungan keakuratan antara 2 variabel sampai menuju +/-... more Korelasi data digunakan untuk menyelidiki hubungan keakuratan antara 2 variabel sampai menuju +/- 1.
Sedangkan Metode Least Square bisa digunakan untuk menentukan bentuk grafik.
Bumi tertutupi oleh daratan dan lautan, dimana bagian lautan lebih besar daripada bagian daratan.... more Bumi tertutupi oleh daratan dan lautan, dimana bagian lautan lebih besar daripada bagian daratan. Akan tetapi daratan adalah bagian dari kulit bumi yang dapat diamati langsung dengan dekat, maka banyak hal-hal yang dapat diketahui secara cepat dan jelas. Salah satu diantaranya adalah kenyataan bahwa daratan tersusun oleh jenis batuan yang berbeda satu sama lain dan berbeda-beda materi penyusun serta berbeda pula dalam proses terbentuknya. Petrology yaitu ilmu yang khusus membahas tentang batuan. Batuan beku sebenarnya telah banyak dipergunakan orang dalam kehidupan sehari-hari hanya saja kebanyakan orang hanya mengetahui cara mempergunakannya saja, dan sedikit yang mengetahui asal kejadian dan seluk-beluk mengenai batuan beku ini. Secara sederhana batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari pembekuan magma. Batuan beku adalah batuan yang terbentuk langsung dari permukaan magma. Proses pembentukan tersebut merupakan proses perubahan fase padat. Proses pembentukan magma akan menghasilkan kristal-kristal mineral primer atau gelas. Proses pembentukan magma akan sangat berpengaruh terhadap tekstur dan struktur primer batuan, sedangkan komposisi batuan sangat di pengaruhi oleh sifat magma asal.
Untuk menentukan umur pasti batuan harus dengan menghitung jumlah carbon yang terkandung dalam ba... more Untuk menentukan umur pasti batuan harus dengan menghitung jumlah carbon yang terkandung dalam batuan. Umur absolut dinyatakan dalam tahun atau juta tahun, sedang umur relatif adalah penempatan suatu stratigrafi relatif terhap zaman-zaman geologi yang didasarkan pada fosil-fosil tertentu tanpa ditentukan batas-batasnya secara geokronologi yang dinyatakan dalam skala waktu/satuan waktu dalam tahun. Namun sekarang metode penentuan umur dapat dilakukan berdasarkan radiometrik, dimana batas-batas zaman/periode geologi sekarang ditentukan secara akurat radimetrik dan dinyatakan dalam jutaan tahun. Metode-metode penentuan umur geologi yang sekarang dipakai adalah : a. Metode penentuan secara relatif (dengan fosil/stratigrafi) b. Metode penentuan secara radiometric (absolut). Setiap lapisan batuan memperlihatkan sejarah geologi dari bumi kita. Proses sedimentasi misalnya merupakan suatu bagian dari proses pengendapan. Granit ataupun batuan beku lainnya merupakan gambaran adanya intrusi batuan beku pada kerak bumi. Batuan beku ekstrusif menunjukkan suatu kejadian vulkanisme. Batuan metamorf merupakan akibat terjadinya kenaikan suhu dan tekanan di dalam bumi, yang berasal dari aktivitas tektonik atau instrusi dari gunung berapi. Suatu proses geologi merupakan suatu kejadian alam yang didalamnya termasuk pengendapan deformasi dan instrusi.
Daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang relatif luas serta memiliki kondisi geologi y... more Daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang relatif luas serta memiliki kondisi geologi yang kompleks. Adanya kompleksitas dan pencapaian yang mudah, menjadikan daerah Perbukitan Batu Harang merupakan daerah yang tepat untuk melakukan penelitian lapangan. Semua jenis batuan yaitu batuan beku, batuan sedimen, dan batuan metamorf dapat dijumpai di daerah ini pada tempat-tempat singkapan yang mudah dicapai. Salah satu batuan yang paling diinginkan saat ini, yakni batuan marmer dan mineral, bisa dijumpai di tempat ini.
Uploads
Papers by Hery sihite
sebuah besaran yang dapat mengkuantitaskan keadaan panas dan dingin suatu benda, yaitu suhu. Kemudian timbul sebuah pertanyaan: mengapa ilmuwan menggunakan istilah suhu (atau temperatur) untuk menjelaskan keadaan suatu benda ditinjau dari sifat panas dan dinginnya? Hal ini didasari adanya perbedaan pengertian atau persepsi orang mengenai sifat panas dan dingin suatu benda. Misalnya, ketika seseorang mendapatkan sengatan matahari menjelang siang hari, mungkin ia merasakan panas yang luar biasa pada permukaan tubuhnya. Akan tetapi bagi seseorang yang lainnya, mungkin saja ia hanya merasakan hangat pada permukaan tubuhnya. Mengapa ini bisa terjadi? Hal ini berkaitan dengan standar panas atau dingin yang berbeda-beda bagi setiap orang. Oleh karena itu, keadaan panas dan dingin suatu benda dikuantitaskan dalam bentuk angka-angka melalui suatu besaran, yakni suhu.
Hukum kekekalan energi menyatakan energi tidak dapat dimusnahkan dan tidak dapat diciptakan melainkan hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lain. Di alam ini banyak terdapat energi seperti energi listrik, energi kalor, energi bunyi, namun energi kalor hanya dapat dirasakan seperti panas matahari. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai alat-alat yang menggunakan energi listrik seperti penanak nasi, kompor listrik ataupun pemanas ruangan.
Untuk memahami fenomena suhu dan kalor, dalam penelitian ini kami melakukan pengamatan fenomena perpindahan kalor dan perubahan wujud zat dengan mencampurkan variasi beberapa zat antara lain air – air, air – minyak dan air – besi. Dengan memberi sedikit panas pada wadah pemanas maka dihitung suhu secara kontiniu dengan termometer dengan jangka waktu tertentu. Dengan demikian bisa diketahui secara langsung fenomena suhu dan kalor.
Sedangkan Metode Least Square bisa digunakan untuk menentukan bentuk grafik.
Drafts by Hery sihite
Petrology yaitu ilmu yang khusus membahas tentang batuan. Batuan beku sebenarnya telah banyak dipergunakan orang dalam kehidupan sehari-hari hanya saja kebanyakan orang hanya mengetahui cara mempergunakannya saja, dan sedikit yang mengetahui asal kejadian dan seluk-beluk mengenai batuan beku ini. Secara sederhana batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari pembekuan magma.
Batuan beku adalah batuan yang terbentuk langsung dari permukaan magma. Proses pembentukan tersebut merupakan proses perubahan fase padat. Proses pembentukan magma akan menghasilkan kristal-kristal mineral primer atau gelas. Proses pembentukan magma akan sangat berpengaruh terhadap tekstur dan struktur primer batuan, sedangkan komposisi batuan sangat di pengaruhi oleh sifat magma asal.
a. Metode penentuan secara relatif (dengan fosil/stratigrafi)
b. Metode penentuan secara radiometric (absolut).
Setiap lapisan batuan memperlihatkan sejarah geologi dari bumi kita. Proses sedimentasi misalnya merupakan suatu bagian dari proses pengendapan. Granit ataupun batuan beku lainnya merupakan gambaran adanya intrusi batuan beku pada kerak bumi. Batuan beku ekstrusif menunjukkan suatu kejadian vulkanisme. Batuan metamorf merupakan akibat terjadinya kenaikan suhu dan tekanan di dalam bumi, yang berasal dari aktivitas tektonik atau instrusi dari gunung berapi. Suatu proses geologi merupakan suatu kejadian alam yang didalamnya termasuk pengendapan deformasi dan instrusi.
sebuah besaran yang dapat mengkuantitaskan keadaan panas dan dingin suatu benda, yaitu suhu. Kemudian timbul sebuah pertanyaan: mengapa ilmuwan menggunakan istilah suhu (atau temperatur) untuk menjelaskan keadaan suatu benda ditinjau dari sifat panas dan dinginnya? Hal ini didasari adanya perbedaan pengertian atau persepsi orang mengenai sifat panas dan dingin suatu benda. Misalnya, ketika seseorang mendapatkan sengatan matahari menjelang siang hari, mungkin ia merasakan panas yang luar biasa pada permukaan tubuhnya. Akan tetapi bagi seseorang yang lainnya, mungkin saja ia hanya merasakan hangat pada permukaan tubuhnya. Mengapa ini bisa terjadi? Hal ini berkaitan dengan standar panas atau dingin yang berbeda-beda bagi setiap orang. Oleh karena itu, keadaan panas dan dingin suatu benda dikuantitaskan dalam bentuk angka-angka melalui suatu besaran, yakni suhu.
Hukum kekekalan energi menyatakan energi tidak dapat dimusnahkan dan tidak dapat diciptakan melainkan hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lain. Di alam ini banyak terdapat energi seperti energi listrik, energi kalor, energi bunyi, namun energi kalor hanya dapat dirasakan seperti panas matahari. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai alat-alat yang menggunakan energi listrik seperti penanak nasi, kompor listrik ataupun pemanas ruangan.
Untuk memahami fenomena suhu dan kalor, dalam penelitian ini kami melakukan pengamatan fenomena perpindahan kalor dan perubahan wujud zat dengan mencampurkan variasi beberapa zat antara lain air – air, air – minyak dan air – besi. Dengan memberi sedikit panas pada wadah pemanas maka dihitung suhu secara kontiniu dengan termometer dengan jangka waktu tertentu. Dengan demikian bisa diketahui secara langsung fenomena suhu dan kalor.
Sedangkan Metode Least Square bisa digunakan untuk menentukan bentuk grafik.
Petrology yaitu ilmu yang khusus membahas tentang batuan. Batuan beku sebenarnya telah banyak dipergunakan orang dalam kehidupan sehari-hari hanya saja kebanyakan orang hanya mengetahui cara mempergunakannya saja, dan sedikit yang mengetahui asal kejadian dan seluk-beluk mengenai batuan beku ini. Secara sederhana batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari pembekuan magma.
Batuan beku adalah batuan yang terbentuk langsung dari permukaan magma. Proses pembentukan tersebut merupakan proses perubahan fase padat. Proses pembentukan magma akan menghasilkan kristal-kristal mineral primer atau gelas. Proses pembentukan magma akan sangat berpengaruh terhadap tekstur dan struktur primer batuan, sedangkan komposisi batuan sangat di pengaruhi oleh sifat magma asal.
a. Metode penentuan secara relatif (dengan fosil/stratigrafi)
b. Metode penentuan secara radiometric (absolut).
Setiap lapisan batuan memperlihatkan sejarah geologi dari bumi kita. Proses sedimentasi misalnya merupakan suatu bagian dari proses pengendapan. Granit ataupun batuan beku lainnya merupakan gambaran adanya intrusi batuan beku pada kerak bumi. Batuan beku ekstrusif menunjukkan suatu kejadian vulkanisme. Batuan metamorf merupakan akibat terjadinya kenaikan suhu dan tekanan di dalam bumi, yang berasal dari aktivitas tektonik atau instrusi dari gunung berapi. Suatu proses geologi merupakan suatu kejadian alam yang didalamnya termasuk pengendapan deformasi dan instrusi.