Abstrak Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain manag... more Abstrak Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. Pengkajian selanjutnya terhadap 10 jurnal yang terpilih, yang memuat konsep atau definisi green supply chain management dalam perspektif manajemen operasional. Konsep yang digunakan dalam makalah ini adalah manajemen operasi. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah konten analisis. Kontribusi original dari penelitian ini adalah pertama kali menganalisis definisi atau konsep green supply chain management. Jurnal ini menghasilkan proporsisi yang berhubungan dengan konsep green supply chain management. Kesimpulan dari penelitian ini adalah green supply chain management memiliki kesamaan arti yaitu rantai pasokan perusahan yang memperhatikan kelestarian lingkungan, di mana GSCM merupakan perkembangan dari konsep supply chain management (SCM) yang merupakan salah satu dari sepuluh keputusan penting dalam manajemen operasional yang pengaruh terhadap peningkatan nilai dan kinerja perusahaan. Kekurangan dari makalah ini adalah terbatasnya jumlah definisi (konsep) green supply chain management yang dianalisis, dikarenakan keterbatasan waktu dan sumber yang memuat definisi tentang green supply chain management. Kata Kunci : Green supply chain, Manajemen operasi, Kinerja perusahaan
Esensi dari pengintegrasian berbagai proses dan entitas bisnis di dalam domain manajemen supply c... more Esensi dari pengintegrasian berbagai proses dan entitas bisnis di dalam domain manajemen supply chain adalah melakukan share terhadap informasi yang dimiliki dan dihasilkan oleh berbagai pihak. Berbagi informasi adalah penting karena menyediakan mekanisme untuk koordinasi dan integrasi proses atau kegiatan di sepanjang rantai pasokan, karena informasi menjadi dasar pelaksanaan proses rantai pasok dan dasar bagi manajer dalam membuat keputusan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh information sharing dan information quality secara parsial dan secara simultan terhadap kinerja Supply Chain Management. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis verifikatif dengan Regresi Berganda. Hasil temuan adalah information sharing dan information quality secara parsial mempunyai pengaruh terhadap kinerja Supply Chain Management, kemudian information sharing dan information quality secara simultan mempunyai pengaruh terhadap kinerja Supply Chain Management.
Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. P... more Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. Pengkajian selanjutnya terhadap 10 jurnal yang terpilih, yang memuat konsep atau definisi green supply chain management dalam perspektif manajemen operasional. Konsep yang digunakan dalam makalah ini adalah manajemen operasi. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah konten analisis. Kontribusi original dari penelitian ini adalah pertama kali menganalisis definisi atau konsep green supply chain management. Jurnal ini menghasilkan proporsisi yang berhubungan dengan konsep green supply chain management. Kesimpulan dari penelitian ini adalah green supply chain management memiliki kesamaan arti yaitu rantai pasokan perusahan yang memperhatikan kelestarian lingkungan, di mana GSCM merupakan perkembangan dari konsep supply chain management (SCM) yang merupakan salah satu dari sepuluh keputusan penting dalam manajemen operasional yang pengaruh terhadap peningkatan nilai dan kinerja perusahaan. Kekurangan dari makalah ini adalah terbatasnya jumlah definisi (konsep) green supply chain management yang dianalisis, dikarenakan keterbatasan waktu dan sumber yang memuat definisi tentang green supply chain management.
This research aims to find out the influence of information sharing and information quality towar... more This research aims to find out the influence of information sharing and information quality toward supply chain management performance in tannery industry in Garut. Three dimensions, namely connectivity, willingness, and information content, measure the information sharing variable. Four dimensions, namely intrinsic, contextual, representational, and accessibility measure information quality variable. Meanwhile, the supply chain management performance is measured by using Supply Chain Operations Reference (SCOR) approach consisted of dimensions of reliability, responsiveness, agility, cost, and management asset. The research method used in this research is descriptive and verification method with survey approach. 100 units of tannery industries belong to Small and Medium Enterprises in Garut are used as the samples of the research. The technique of data collecting uses questionnaire and interview to the business owners. To process the data, the researchers use partial least square (PLS) application. Based on statistics and hypothesis testing, the result shows that information sharing and information quality simultaneously influence on supply chain management performance positively. Afterward, partially information sharing and information quality influence positively towards supply chain management performance.
Abstrak Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain manag... more Abstrak Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. Pengkajian selanjutnya terhadap 10 jurnal yang terpilih, yang memuat konsep atau definisi green supply chain management dalam perspektif manajemen operasional. Konsep yang digunakan dalam makalah ini adalah manajemen operasi. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah konten analisis. Kontribusi original dari penelitian ini adalah pertama kali menganalisis definisi atau konsep green supply chain management. Jurnal ini menghasilkan proporsisi yang berhubungan dengan konsep green supply chain management. Kesimpulan dari penelitian ini adalah green supply chain management memiliki kesamaan arti yaitu rantai pasokan perusahan yang memperhatikan kelestarian lingkungan, di mana GSCM merupakan perkembangan dari konsep supply chain management (SCM) yang merupakan salah satu dari sepuluh keputusan penting dalam manajemen operasional yang pengaruh terhadap peningkatan nilai dan kinerja perusahaan. Kekurangan dari makalah ini adalah terbatasnya jumlah definisi (konsep) green supply chain management yang dianalisis, dikarenakan keterbatasan waktu dan sumber yang memuat definisi tentang green supply chain management. Kata Kunci : Green supply chain, Manajemen operasi, Kinerja perusahaan
Esensi dari pengintegrasian berbagai proses dan entitas bisnis di dalam domain manajemen supply c... more Esensi dari pengintegrasian berbagai proses dan entitas bisnis di dalam domain manajemen supply chain adalah melakukan share terhadap informasi yang dimiliki dan dihasilkan oleh berbagai pihak. Berbagi informasi adalah penting karena menyediakan mekanisme untuk koordinasi dan integrasi proses atau kegiatan di sepanjang rantai pasokan, karena informasi menjadi dasar pelaksanaan proses rantai pasok dan dasar bagi manajer dalam membuat keputusan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh information sharing dan information quality secara parsial dan secara simultan terhadap kinerja Supply Chain Management. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis verifikatif dengan Regresi Berganda. Hasil temuan adalah information sharing dan information quality secara parsial mempunyai pengaruh terhadap kinerja Supply Chain Management, kemudian information sharing dan information quality secara simultan mempunyai pengaruh terhadap kinerja Supply Chain Management.
Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. P... more Tujuan dari penelitian literature ini adalah menganalisis konsep green supply chain management. Pengkajian selanjutnya terhadap 10 jurnal yang terpilih, yang memuat konsep atau definisi green supply chain management dalam perspektif manajemen operasional. Konsep yang digunakan dalam makalah ini adalah manajemen operasi. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah konten analisis. Kontribusi original dari penelitian ini adalah pertama kali menganalisis definisi atau konsep green supply chain management. Jurnal ini menghasilkan proporsisi yang berhubungan dengan konsep green supply chain management. Kesimpulan dari penelitian ini adalah green supply chain management memiliki kesamaan arti yaitu rantai pasokan perusahan yang memperhatikan kelestarian lingkungan, di mana GSCM merupakan perkembangan dari konsep supply chain management (SCM) yang merupakan salah satu dari sepuluh keputusan penting dalam manajemen operasional yang pengaruh terhadap peningkatan nilai dan kinerja perusahaan. Kekurangan dari makalah ini adalah terbatasnya jumlah definisi (konsep) green supply chain management yang dianalisis, dikarenakan keterbatasan waktu dan sumber yang memuat definisi tentang green supply chain management.
This research aims to find out the influence of information sharing and information quality towar... more This research aims to find out the influence of information sharing and information quality toward supply chain management performance in tannery industry in Garut. Three dimensions, namely connectivity, willingness, and information content, measure the information sharing variable. Four dimensions, namely intrinsic, contextual, representational, and accessibility measure information quality variable. Meanwhile, the supply chain management performance is measured by using Supply Chain Operations Reference (SCOR) approach consisted of dimensions of reliability, responsiveness, agility, cost, and management asset. The research method used in this research is descriptive and verification method with survey approach. 100 units of tannery industries belong to Small and Medium Enterprises in Garut are used as the samples of the research. The technique of data collecting uses questionnaire and interview to the business owners. To process the data, the researchers use partial least square (PLS) application. Based on statistics and hypothesis testing, the result shows that information sharing and information quality simultaneously influence on supply chain management performance positively. Afterward, partially information sharing and information quality influence positively towards supply chain management performance.
Uploads
Papers by Fitrin Rawati