Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
72 tayangan39 halaman

Hitung STR Lengkap

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1/ 39

LEMBAR PENGESAHAN

Nama kegiatan
PENDIDIK (Pengenalan Studi dan Dunia Kampus)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MULAWARMAN

Waktu Kegiatan
Rabu, 30 Agustus 2017

Penyelenggara Kegiatan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan bersama Badan Eksekutif Mahasiswa FKIP
Universitas Mulawarman
Hormat kami,

Ketua Panitia
Gubernur
BEM FKIP UNMUL

Mujihat
Rizaldo NIM. 1505055006
NIM. 1305055204

Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan
dan Alumni

Dr.H. Masrur Yahya, M. Hum


NIP. 19631231 198903 1 037
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pengenalan Studi dan Dunia Kampus (PENDIDIK) merupakan kegiatan yang


diadakan oleh Fakultas Keguruan dan ilmu pendidikan Universitas Mulawarman dan
dilaksanakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM FKIP). Pelaksanaan PENDIDIK
ini sendiri diharapkan dapat membantu seluruh mahasiswa baru yang telah resmi
menjadi mahasiswa di Universitas Mulawarman agar mereka dapat lebih mengenal
Fakultas, Jurusan, ataupun Program Studi yang mereka pilih sehingga mereka dapat
dengan mudah dan cepat menyesuaikan diri dengan milleu (lingkungan) barunya. Dan
diharapkan pula kegiatan ini sedikit banyaknya dapat membantu proses belajarnya di
perguruan tinggi kelak.
Oleh karena itulah Badan Eksekutif Mahasiswa FKIP UNMUL, telah
mengadakan kegiatan ini dengan persiapan yang matang dan hasil yang maksimal dan
yang begitu bermanfaat. Tepatnya selama satu hari tanggal 30 Agustus 2017 bertempat di
GOR 27 September Universitas Mulawarman.
Adapun Laporan Pertanggungjawaban ini dibuat sebagai laporan kegiatan yang
telah kami selenggarakan disertai dengan rincian dana dan lampiran dokumentasi.
Semoga kegiatan ini dapat terus berlangsung di setiap tahunnya agar mahasiswa baru
dapat mengenal lebih dekat dengan kampus tercinta ini. Hidup mahasiswa!
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Laporan Kegiatan


Pada dasarnya kegiatan PENDIDIK 2017 ini telah berjalan dengan baik, namun
tentunya ada beberapa kendala yang juga dihadapi. Berikut ini adalah rincian laporan
kegiatan PENDIDIK 2017 secara umum beserta beberapa kendala yang dihadapi :
a. Laporan Kegiatan:
1. Kegiatan berlangsung dengan baik selama 1 hari, 30 Agustus 2017 bertempat
di GOR 27 September Universitas Mulawarman yang dimulai pada pukul
06.00 – 18.00 WITA.
2. Kendala dan saran secara umum :
a) Kendala :
1) Tidak ada briefing pagi dan doa bersama yang dilakukan oleh panitia.
2) Kurangnya komunikasi antar koordinator terkait kebutuhan yang
berkaitan dengan konten acara.
3) Masih ada panitia yang kurang tanggap dan peduli terhadap keadaan
sekitar yang membutuhkan bantuan selama acara.
4) Tidak profesional dalam melaksanakan tugasnya
5) Tidak tegas dalam pengaturan durasi pada konten acara di siang hari,
sehingga acara terlambat 30 menit dari yang seharusnya.
b) Saran :
Pendidik 2017 untuk kedepannya diharapkan dapat lebih baik lagi
dan dapat memberikan manfaat yang lebih dengan inovasi – inovasi yang
diberikan pada konten acara dan pelaksanaannya. Beberapa saran untuk
kegiatan PENDIDIK kedepannya antara lain :
1) Lebih tegas terhadap panitia yang hadir terlambat
2) Menyempatkan waktu doa bersama dalam keadaan apapun.
3) Memperbaiki koordinasi dengan divisi lain yang berkaitan erat agar
acara dapat berjalan dengan lancar.
4) Lebih tegas terhadap pengaturan durasi tampil
5) Posisi layar ditempatkan pada titik strategis dengan
mempertimbangkan cahaya masuk yang akan mempengaruhi hasil
tampilan layar ketika digunakan.

3. Struktur Kepanitiaan (Terlampir)


a) Panitia pelaksana berjumlah 163 orang
4. Susunan Acara PENDIDIK 2017 (Terlampir)
5. Rincian Dana PENDIDIK 2017 yang digunakan (Terlampir)
6. Daftar Nomor Surat Keluar (Terlampir)
7. Laporan Pertanggung Jawaban (Terlampir)
8. Hasil Kuisioner (Terlampir)
9. Dokumentasi Kegiatan (Terlampir)
10. Absensi Peserta (Terlampir)
a) Peserta yang hadir sebanyak 1089 orang dari 973 yang mendaftar
Pendidik 2017

BAB III
PENUTUP

Demikian Laporan Pertanggungjawaban ini kami buat, untuk menjadi bahan


pembelajaran di kegiatan berikutnya agar lebih baik lagi. Kami juga mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang telah membantu jalannya acara ini. Semoga kegiatan
seperti ini masih dapat dilaksanakan pada tahun berikutnya dan dapat memberi manfaat
bagi semua mahasiswa.

Samarinda, 8 September 2017

Hormat kami,

Gubernur Ketua Panitia


BEM FKIP UNMUL Pendidik 2017

Rizaldo Mujihat
NIM. 1305055204 NIM. 1505055006

Lampiran 1
STRUKTUR KEPANITIAAN
Kepanitiaan PENDIDIK 2017 dibentuk melalui BEM FKIP adalah sebagai berikut :
 PENANGGUNG JAWAB
Dekan Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Mulawarman
Prof. Dr. H. Muh. Amir., M.Kes
 PANITIA INTI
Ketua : Prof. Dr. Lambang Subagiyo M.Si (Wakil Dekan I)
Wakil Ketua I : Rizaldo (Pend. Sejarah 2013)
Wakil Ketua II : Mujihat (PKN 2015)
Sekertaris : Dr. H. Masrur Yahya, M. Hum (Wakil Dekan III)
Wakil Sekretaris I : M. Arya Dwiki (Pend. Ekonomi 2013)
Wakil Sekertaris II : Nur Ismi Ariani (PGSD 2016)
Bendahara : Dr. Labulan, M.Pd (Wakil Dekan II)
Wakil Bendahara I : Noor Halifah (Pend. Ekonomi 2013)
Wakil Bendahara II : Wira Ayu Wandira (Pend. Matematika 2015)

 Tim Pengarah (Steering Committee/SC)


Kabag dan Kasubbag
1. Kabag Tata Usaha : Dra. Sofiawaty
2. Kasubbag Umum dan BMN : Paijan, S.Kom., M.Si
3. Kasubbag Akademik : Juwari, S.Hut., MP
4. Kasubbag Kemahasiswaan dan Alumni : Ermawati Efendi, S.Sos
5. Kasubbag Keuangan dan SDM : Hanapi, SE
Ketua Jurusan
1. Ka.Jurusan Bahasa Dan Seni : Dra. Endang Dwi Sulistiyowati, M.Si
2. Ka.Jurusan Pend.MIPA : Dr. Mukhamad Nurhadi, M.Si
3. Ka.Jurusan. Pend. IPS : Dr. Jawatir Pardosi, M.Si
4. Ka.Jurusan Ilmu Pendidikan : Dr. H. Yudo Dwiyono, M.Si

Ketua Program Studi


1. Ka.Prog.Studi Bhsa.Indonesia : Drs. Syaiful Arifin, M.Hum
2. Ka.Prog.Studi Bahasa Inggris : Dr. Yuni Utami Asih, M.Pd
3. Ka.Prog.Studi Matematika : Dr. Sugeng, M.Pd
4. Ka.Prog. Kimia : Dr. Nurlaili, M.Pd
5. Ka. Prog.Studi Biologi : Dr. Herliani, M.Pd
6. Ka.Prog.Studi Fisika : Dr. Zeny Hariyanto, M.Pd
7. Ka. Prog.Studi Ekonomi : Dra. Hj. Ipit Hayati Rosyid, M.Pd
8. Ka.Prog.Studi PPKN : Dr. Suryaningsi, M.H
9. Ka. Prog.Studi. BK : Dra. Hj. Sestuningsih MR,M.Pd
10. Ka.Prog.Studi PGSD : Dr. Moh. Ilyas, M.Pd
11. Ka. Prog.Studi PAUD : Dr. Budi Raharjo, M.S
12. Ka. Prog.Studi Pendidikan Olahraga : Nurjamal S.Pd., M.Pd
13. Ka.Prog.Studi PLS : Drs. Riyadi M.Si
14. Ka.Prog.Studi Pilkom (Konsentrasi) : Dra. Suriati, M.Pd
15. Ka.Prog.Studi Akutansi (Peminatan) : Drs. H. Kaspul AM, SE., M.Si
16. Ka.Prog.Studi Geografi : Dr. Laili Komariyah, M.Si
17. KaProg. Studi Sejarah : Dr. M. Jamil S.Pd, M.Ap

DIVISI ACARA
 Koordinator : Ainun Mardiah Bustan / HMJ ESA / 085753960266
 SC : - Syarifudin / Pend. BK 2013 / 082158041067
- Sulastri / Pend. Bahasa Inggris 2013 / 082234375457

 Anggota :
1. Abdul Basyid / Pend. Ekonomi 2015 / 082254322177
2. Agus Pambudi / Pend. BK / 085347345884
3. Elly Nurhastuti / Pend. Bahasa Indonesia 2016 /
082154192110
4. Kartika Dwi Candra / Pend. Bahasa Inggris 2016 /
082351726672
5. M. Hamami Nata / Pend. Kimia 2016 / 085248805327
6. Nata Hendrawan / PENJASKESREK 2015 / 085250284764
7. Vony Fitria Wulansari / Pend. Bahasa Indonesia 2016 /
08980534699
8. Anggie Okta Kusuma Putri / Pend. Ekonomi 2016 /
081250689937
9. Syafira Muslimawati Susanti / Pend. Bahasa Indonesia
2016 / 085348804533
10. Ferti Lestari / Pend. Kimia 2014 / 081258185695
11. Fitri Nurmulkiah / PG PAUD 2016 / 085820892959
12. Nur Cahyani / Pend. Biologi 2015 / 081230637941
13. Arisca Satya Nirmala / Pend. BK 2016 / 085248161482
14. Edi Rumanto / PKN 2015 / 085283058649
15. Dewi Sefti Anti / PKN 2015 / 082352462298
16. Nurul Sa’adiyah / PG PAUD 2016 / 081255587635
17. Jumartina / Pend. Biologi 2015 / 085248449920
18. Neneng Siti Khotifah / PKN 2015 / 085787894729
19. Safprina Anggraeni / PGSD 2013 / 085753741730
20. Dian Novita Yunita / Pend. BK 2016/ 085346533013
21. Ahmad Sulaiman / PGSD 2016 / 081528224581
22. Maulana Alif Firdaus Abimanyu Malik Ibrahim / Pend.
Bahasa Inggris 2016 / 085252352778
23. Lutfi Noviana / Pend. Fisika 2015 / 082351883189
24. Meta Sari / Pend. Fisika 2015 / 082254875440
25. Yeny Aprilia / Pend. Biologi 2016 / 081349665818
26. Idet Arianto Putra / Pend. Bahasa Indonesia 2015 /
085390152077

DIVISI PERLENGKAPAN
 Koordinator : Leonardo Taruk / HIMA PILKOM / 085347479819
 SC : - Indra Kurniawan / PENJASKESREK 2013 / 081258023478
- Farid Fadilah / PKN 2015 / 081349410144
 Anggota :
1. Rizky Ragil / HIMAPTIKA / 085250700125
2. M. Adan Khaerul Baid / HIMA PILKOM / 085345485656
3. Saparuddin / Pend. Sejarah / 082352316775
4. Agam Sulaksono / Pend. Bahasa Inggris / 081545323560
5. Alfianus Lembang / Pend. Ilmu Komputer / 081520381529
6. Aproy Roynaldo / Pend. Geografi / 082352563301
7. Herlan / Pend. Geografi / 082254835846
8. Mohammad Aditya S. / Pend. Geografi / 082352290425
9. Randi Meika / PGSD / 085204594257
10. Nur Syahrul Ramadhan / PGSD 2016 / 082226466208
11. Muhammad Iqbal Muhtar / PGSD 2016 / 081346250964
12. Aris Madiun Daya / Pend. Kimia 2015 / 082157962370
13. Agnes Helena / Pend. BK 2016 / 082350643699
14. Febriana Tamaledu / PGSD 2016 / 082251395328
15. Frengky Parmasi / /

DIVISI DEKORASI
 Koordinator : Muhammad Miftahul Huda / HIMA BK / 085348377642
 SC : - Diana Putri Pertiwi / PGSD 2014 / 082255471812
- Agustina L.E / Pend. Kimia 2015 / 081257589686
 Anggota :
1. Elyn Nopita / PKN 2015 / 082220965517
2. Hosniyah / Pend. Biologi 2016 / 081250070960
3. Jihan Alfira / Pend. Bahasa Indonesia 2016 / 082250520344
4. Nia Aprilia P. / PG PAUD 2016 / 082251283092
5. Veren Mila Agustin / PGSD 2015 / 082353605925
6. Izza Zakia / Pend. Bahasa Indonesia 2016 / 081545462887
7. Fitrah Wulansari Ramadhany / Pend. Fisika 2016 /
085252997131
8. Yessi Maulida Mardian / Pend. Biologi 2016 /
085753332879
9. Rismayanti / Pend. Biologi 2015 / 085399894864
10. Amalia Nur Rahma / Pend. Bahasa Indonesia 2016 /
082157155698

DIVISI KESEHATAN
 Koordinator : Fuadillah Triwardana Putra / HIMA PGSD / 085393456971
 SC : - Dessy Anisa / PGSD 2014 / 082254869862
- Bimantara Dwi Harlan / Pend. Bahasa Indonesia 2013 /
085346751500
 Anggota :
1. Febrianty / Pend. Luar Sekolah / 085221017168
2. Roniansyah / / 085250751043
3. Hendri Setyawan / Pend. Kimia 2016 / 081250520719
4. Rahmad Hidayat / Pend. Sejerah 2015 / 082352334891
5. Achmad Ardi Rahim / Pend. Ekonomi 2016 /
082251876544
6. Angela Elsa Subianto / Pend. Biologi 2015 / 082236929925
7. Cinta Yati / PGSD 2015 / 082154809995
8. Betty Utami / PGSD 2015 / 081348650545
9. Sekar Wangi Wulandari / Pend, Ekonomi 2015 /
081528007427
10. Rizka Hayati / Pend. Biologi 2015 / 083152885673
11. Evi Susanti / PGSD 2016 / 085828908094
12. Selo Shafwan / Pend. Bahasa Inggris 2015 / 085349079971

DIVISI KESTARI
 Koordinator : Iis Tarsiyah / LDKm MDU / 085249519235
 SC : Liana Oksitasari / Pend. Ekonomi 2013 / 081346441645

 Anggota :
1. Erniyanti / Pend. Fisika 2016 / 085247620625
2. Marliyanti / PG PAUD 2016 / 085250776279
3. Rani Rofidah / Pend. Fisika 2016 / 085247018190
4. Asriani / Pend. Kimia 2015 / 082350797671
5. Nani Budi Lestari / Pend. BK 2016 / 082250119237
6. Amelia Rizky / PGSD 2016 / 085347552254
7. Nur Indriana Fitriah / Pend. Kimia 2015 / 085350198396
8. Mutmainnah / PGSD 2015 / 085347167273
9. Mutia Shilda Yusfa / Pend. Matematika 2016 /
085389618391
10. Sukmawati / Pend. Fisika 2016 / 081251838684
11. Jaboda Cahyanti Kristy / Pend. Biologi 2015 /
085247674518
12. Sherly Indriana / Pend. Matematika 2016 / 082350789538
13. Nurdiyah Kurniati / Pend. Matematika 2016 /
085247510659
14. Siti Miftahul Janah / PGSD 2016 / 082254018016
DIVISI KONSUMSI
 Koordinator : Riska Susmei / HIMAPGEO / 085246983669
 SC : - Iswatun Hasanah / PGSD / 085252435818
- Rani Puspita N. / Pend. Biologi 2015 / 081520315175
 Anggota :
1. Eka Nur / Pend. Luar Sekolah / 085249903701
2. Juwita Liani / PGSD 2016 / 085245865436
3. Novita Rahayu / Pend. Biologi / 082354719948
4. Nurdiah Permatasari / Pend. Ilmu Komputer 2015 /
085652029028
5. Iqlima Maharani / PG PAUD 2016 / 085393317699
6. Heni Aspiani / Pend. Kimia 2016 / 082353849826
7. Nunik Maryuti / Pend. Biologi 2015 / 082352579854
8. Eka Normawati / Pend. Kimia 2015 / 085332535425
9. Eka Yuliana / Pend. Fisika 2016 / 082158041057
10. Erniaty / Pend. Kimia 2015 / 085348894408
11. Yola Widianingtyas / PGSD 2016 / 082251375798
12. Nur Sariyah / Pend. Kimia 2015 / 085249838375
13. Nur Indah Dwi Mulyaningsih / Pend. BK 2015 /
081253071886
14. Nor Octaviani / PGSD 2016 / 085250928028
15. Ari Marlinda Sari / PGSD 2016 / 085246607498
16. Herdiansyah / Pend. Geografi 2016 / 085350564149
17. Annisa Amalia / Pend. BK 2016 / 082353645402
18. Fitria Pitasari / PGSD 2016 / 085250261997
19. M. Alifiannur F.Y / Pend. Bahasa Inggris /

DIVISI KEAMANAN
 Koordinator : Rizaldi / HMPJKR / 081348366765
 SC : - Ibnu Ghozali / PKN 2013 / 082353252088
- M. Arif Tirtana / Pend. Biologi 2015/082352072670
 Anggota :
1. Henni Sitorang / PGSD 2016 / 081360745697
2. Ila Indah Pertiwi / Pend Sejarah 2016 / 085345401758
3. Siswanto / Pend. Geografi 2016 / 082255663539
4. Wisnu Rian Dani / PKN 2015 / 082350892180
5. Abdul Razak / PGSD 2015 / 082157336118
6. Abdul Hafid Sunyoto / Pend. Bahasa Indonesia 2015 /
082251826229
7. Muhammad Sultang / Pend. Ilmu Komputer 2016 /
081253509576
8. M. Andre Geraldi R. / Pend. Geografi 2016 / 082237131165
9. Hermawan / Pend. Biologi 2016 / 082352776575
10. Fatmawati Ramadhani / PGSD 2016 / 085388834384
11. Asfirah / Pend. Matematika 2015 / 085753023186
12. Monica / Pend. BK 2016 / 085248179749
13. Tri Yuli Arbayati / PGSD 2016 / 085388725216

DIVISI PUBLIKASI
 Koordinator : Ivani Ucok / HMPS / 082255053116
 SC : Oktaviana Putri Pertiwi / Pend. Biologi 2013 / 085753772275
 Anggota :
1. Markawi / Pend. Fisika 2016 / 082252124790
2. Annis solihati / Pend. Bhs Inggris 2014 / 082255024614
3. Rizkiani / Pend. Luar Sekolah 2016 / 082350947032
4. Septi Kurnia Sari / PG PAUD 2016 / 082232076434
5. M. Wawan Adisaputra / Pend. Biologi 2016 /
081350139382
6. Erdayani / Pend. BK 2016 / 085252351972
7. Iva Indriya Sofitri / Pend. BK 2015 / 082250642911
8. Munirah / Pend. Matematika 2016 / 081253506622
9. Yusfin Isdayana / PGSD 2016 / 082234177931
10. Rosliana / PGSD 2016 / 085752025909
11. Risa Liani / Pend. Bahasa Indonesia 2015 / 085350010570
12. Alfian / Pend. Ilmu Komputer 2016 / 082157937307

DIVISI DOKUMENTASI

 Koordinator : Andika Dwi Putra / Pend. Bahasa Indonesia 2016 / 081350427579


 SC : - Adilla Rizma / PG PAUD 2013 / 081277541250
- Asmar Anastasia / PENJASKESREK 2013 / 085247600817

 Anggota :
1. Venesya Sari Lubis / Pend. Fisika 2016 / 081250683002
2. Muhammad Arsyad / Pend. Ekonomi 2015 / 081350245256
3. Edy Setiawan / Pend. Ekonomi 2015 / 082250267716
4. Novita Sari / Pend. Kimia 2016 / 081250281467
5. Ridha Auliya / PG PAUD 2016 / 081347104880
6. Ramlan Hidayat / Pend. Ekonomi 2016 / 082119031293
7. Angga Ade Putra / PGSD 2014 / 085348736046
8. Feni Indah Rianti / Pend. BK 2016 / 081258144786
9. Titiya Rahmawati / Pend. Ekonomi 2016 / 085332478361
10. Prayogi Y.S / Pend. Ilmu Komputer 2015 / 082255215037
11. Rosa Rachmat / PGSD 2016 / 082250745078
12. Hardiyanti Hastuti / PGSD 2015 / 085251442789
13. Siti Mardiyah N. H. / PENJASKESREK 2016 /
081347061244
14. Putri Melati / PENJASKESREK 2016 / 082280720318
15. Lady Agustin / Pend. Fisika 2015 / 085387795942

Lampiran 2

SUSUNAN ACARA PENDIDIK 2017

“MEWUJUDKAN PENDIDIK MUDA YANG BERINTEGRITAS DEMI PERBAIKAN


PENDIDIKAN BANGSA”

No. Waktu Konten Acara


Pengkondisian mahasiswa baru di Lapangan GOR 27
1. 06.00 – 06.30
September
2. 06.30 – 07.00 Upacara bendera
Pengkondisian mahasiswa baru masuk ke GOR 27
3. 07.00 – 07.45
September dan posisi duduk mahasiswa baru
4. 07.45 – 08.00 Pejabat Kampus menaiki panggung
Hiburan
5. 08.00 – 08.15
(Tari Daerah)
6. 08.15 – 08.20 Pembukaan MC
7. 08.20 – 08.25 Pembacaan ayat suci Al-Qur’an
8. 08.25 – 08.30 Pembacaan doa
Menyanyikan lagu wajib
9. 08.30 – 08.35
(Indonesia Raya dan Mars Unmul)
10. 08.35 – 08.40 Laporan ketua panitia
11. 08.40 – 08.50 Sambutan Gubernur BEM FKIP UNMUL
Sambutan sekaligus pembukaan acara
12. 08.50 – 09.00
(Wakil Dekan III)
Penyematan secara simbolis kepada mahasiswa baru
13. 09.00 – 09.05
(Almamater dan Topi)
14. 09.05 – 09.30 Pengenalan jajaran birokrat kampus
15. 09.30 – 09.45 Ice Breaking
Seminar motivasi
16. 09.45 – 11.45
(Pemuda, Pendidikan, dan Perbaikan Bangsa)
Hiburan
17. 11.45 – 12.00
(Paman Doblang)
18. 12.00 – 12.15 Pemutaran video 3 kampus
Penyampaian materi
19. 12.15 – 12.45
(Dekan FKIP UNMUL, Wakil Dekan 1, dan Wakil Dekan 2)
20. 12.50 – 14.00 ISHOMA
21. 14.00 – 15.45 Penampilan Lembaga FKIP UNMUL
22. 15.45 – 16.05 Sumpah Mahasiswa
23. 16.05 – 16.35 Solat Ashar berjamaah
24. 16.35 – 17.30 Panggung mahasiswa baru
Pembuatan Formasi
25. 17.30 – 17.50
“FKIP 2017”
26. 17.50 – 17.55 Pengumpulan Kuisioner
27. 17.55 – 18.00 Penutup MC
Lampiran 3
RINCIAN DANA PENDIDIK 2017

Pemasukan :
No. Keterangan Jumlah
1 Bantuan Dana Fakultas Rp 50.306.000

JUMLAH Rp 50.306.000

Pengeluaran :
Harga Jumlah
No. Tanggal Keperluan Satuan Jumlah
Satuan Barang
1 14-08-2017 Amdk Gelas Rp 16.000 1 Dus Rp 16.000
2 14-08-2017 Air Mineral botol Rp 1.300 8 Dus Rp 10.400
3 22-08-2017 Sterofom Rp 11.000 9 Buah Rp 99.000
4 22-08-2017 Kertas Emas Rp 17.500 3 Lembar Rp 52.500
5 22-08-2017 Kain Rp 12.000 2 Meter Rp 24.000
6 22-08-2017 Double type Rp 12.500 1 Bah Rp 12.500
7 22-08-2017 Gabus 1 x 50 Rp 8.000 2 Buah Rp 16.000
8 22-08-2017 Cutter Rp 8.000 1 Buah Rp 8.000
9 22-08-2017 Penggaris Rp 3.000 2 Buah Rp 6.000
10 22-08-2017 Kertas Emas Kecil Rp 1.750 20 Lembar Rp 35.000
11 22-08-2017 Merchandise Rp 2.500 1100 Biji Rp 2.750.000
12 22-08-2017 Foto Mozaik Rp 90.000 1 Buah Rp 90.000
13 22-08-2017 Plakat Rp 60.000 1 Buah Rp 60.000
14 22-08-2017 Sewa Baju Tari Rp 300.000 1 Set Rp 300.000
15 23-08-2017 Oxycan Rp 55.000 2 Pcs Rp 110.000
16 23-08-2017 Sangobion Rp 12.800 1 Pcs Rp 12.800
17 23-08-2017 Freshcare Rp 11.500 1 Pcs Rp 11.500
18 23-08-2017 Pembalut Rp 3.500 1 Pcs Rp 3.500
19 23-08-2017 Promaag Rp 7.000 1 Pcs Rp 7.000
20 23-08-2017 Bodrex Rp 5.000 1 Pcs Rp 5.000
21 23-08-2017 Minyak Kayu Putih Rp 5.400 2 Pcs Rp 10.800
22 23-08-2017 Handsaplast Rp 8.500 1 Pcs Rp 8.500
23 23-08-2017 Asam Fenamat Rp 3.000 1 Pcs Rp 3.000
24 23-08-2017 Handsaplast Rp 22.400 1 Pcs Rp 22.400
25 23-08-2017 Masker Rp 30.000 1 Pcs Rp 30.000
26 23-08-2017 Entrostop Rp 6.200 2 Pcs Rp 12.400
27 23-08-2017 Balsem Rp 8.000 1 Pcs Rp 8.000
28 26-08-2017 Gabus Rp 15.000 2 Buah Rp 30.000
29 26-08-2017 Pilok Rp 23.000 3 Kaleng Rp 69.000
30 26-08-2017 Bola Lampu Rp 8.000 4 Buah Rp 32.000
31 26-08-2017 Bola Lampu Rp 6.000 10 Buah Rp 60.000
32 26-08-2017 Kepala Lampu Rp 3.000 8 Buah Rp 24.000
33 26-08-2017 Obeng Rp 5.000 2 Buah Rp 10.000
34 26-08-2017 Kabel Rp 2.500 2 Meter Rp 5.000
35 26-08-2017 Fotocopy Rp 1.000 1100 Lembar Rp 1.100.000
36 26-08-2017 Spanduk 6 x 3,5 m Rp 567.000 1 Buah Rp 567.000
37 27-08-2017 Sirup Rp 9.530 15 Botol Rp 142.950
38 27-08-2017 Gula Rp 12.400 6 Kg Rp 74.400
49 27-08-2017 Tisu Makan Rp 2.900 4 Buah Rp 11.600
40 27-08-2017 Teh Rp 10.300 1 Pcs Rp 10.300
41 27-08-2017 Kopi Rp 18.200 1 Pcs Rp 18.200
42 27-08-2017 Sabun Cuci Rp 12.500 1 Pcs Rp 12.500
43 28-08-2017 Plakat Rp 60.000 1 Buah Rp 60.000
44 28-08-2017 Fee Pemateri Rp 500.000 1 Orang Rp 500.000
45 28-08-2017 Kabel Rp 2.500 8 Meter Rp 20.000
46 28-08-2017 Cat Poster Rp 17.000 1 Kaleng Rp 17.000
47 28-08-2017 Kertas Marmer Rp 6.000 2 Lembar Rp 12.000
48 28-08-2017 Sewa HT Rp 18.000 19 Buah Rp 342.000
49 28-08-2017 Spanduk Kosong Rp 303.000 1 Buah Rp 303.000
50 28-08-2017 Kayu Rp 384.000 1 Buah Rp 384.000
51 28-08-2027 Isi Lem Tembak Rp 14.000 1 Pcs Rp 14.000
52 28-08-2017 Spanduk 11 x 3,3 m Rp 981.000 1 Buah Rp 981.000
53 28-08-2017 Kartu Paket Data Rp 200.000 1 Buah Rp 200.000
54 28-08-2017 Warung Rp 160.000 1 Rp 160.000
Spanduk
55 28-08-2017 Rp 570.000 1 Buah Rp 570.000
Photobooth
56 29-08-2017 Sewa Tandu Rp 15.000 2 Buah Rp 30.000
57 29-08-2017 Bendera Rp 60.000 1 Buah Rp 60.000
58 29-08-2017 Bunga Rp 1.000 40 Buah Rp 40.000
59 29-08-2017 Sewa Mobil Pickup Rp 500.000 1 Buah Rp 500.000
Sewa Sound
60 29-08-2017 Rp 3.500.000 1 Set Rp 3.500.000
System
61 29-08-2017 Baju Panitia Rp 90.000 165 Pcs Rp 14.850.000
62 29-08-2017 Tas Batik Besar Rp 8.000 3 Pcs Rp 24.000
63 29-08-2017 Bingkai Rp 23.000 1 Buah Rp 23.000
64 29-08-2017 Tas Batik Kecil Rp 3.000 3 Buah Rp 9.000
65 29-08-2017 Kertas Kado Rp 2.000 14 Lembar Rp 28.000
66 29-08-2017 Isi Lem Tembak Rp 10.000 2 Pcs Rp 20.000
67 29-08-2017 Lakban Rp 10.000 1 Buah Rp 10.000
68 29-08-2017 Double Foam Rp 12.000 1 Buah Rp 12.000
69 29-08-2017 Double Foam Rp 15.000 2 Buah Rp 30.000
70 29-08-2017 Lakban Rp 15.000 1 Buah Rp 15.000
71 29-08-2017 AMDK Gelas Rp 16.000 45 Dus Rp 720.000
72 29-08-2017 Tali Badge Rp 234.000 1 Pak Rp 234.000
73 29-08-2017 Plastik Badge Rp 22.500 2 Pak Rp 45.000
74 29-08-2017 Gelas Plastik Rp 9.000 2 Pak Rp 18.000
75 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 241 Bungkus Rp 1.928.000
76 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 241 Bungkus Rp 1.928.000
77 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 225 Bungkus Rp 1.800.000
78 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 230 Bungkus Rp 1.840.000
79 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 40 Bungkus Rp 320.000
80 30-08-2017 Makanan Berat Rp. 8000 50 Bungkus Rp 400.000
81 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 225 Bungkus Rp 1.800.000
82 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 30 Bungkus Rp 240.000
83 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 225 Bungkus Rp 1.800.000
84 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 50 Bungkus Rp 400.000
85 30-08-2017 Makanan Berat Rp 15.630 330 Bungkus Rp 5.157.900
86 30-08-2017 Makanan Berat Rp 8.000 115 Bungkus Rp 920.000
87 30-08-2017 Isi Ulang Air Galon Rp 4.000 9 Galon Rp 36.000
88 30-08-2017 Es Batu Rp 1.500 4 Buah Rp 6.000
89 30-08-2017 Roti Rp 1.250 20 Buah Rp 25.000
90 30-08-2017 Es Batu Rp 2.000 7 Buah Rp 14.000
91 30-08-2017 Snack Panitia Rp 2.000 220 Biji Rp 440.000
92 30-08-2017 Snack Luxe Rp 8.000 53 Biji Rp 424.000
93 30-08-2017 Gorengan Rp 1000 478 Biji Rp 473.000
94 30-08-2017 Ugd Rp 184.600 1 Orang Rp 184.600
95 30-08-2017 Sewa Drone Rp 500.000 1 Buah Rp 500.000
96 30-08-2017 Isi Staples Rp 14.000 2 Kotak Rp 28.000
97 30-08-2017 Kian Asahi Rp 8.450 4 Meter Rp 33.800

JUMLAH Rp 50.306.050

SISA SALDO - Rp 50
Lampiran 4
DAFTAR NOMOR SURAT KELUAR
Lampiran 5
LEMBAR PERTANGGUNG JAWABAN

1. Sekretaris
a. Kendala
1) Tidak maksimasimalnya pengaturan time schedule setiap divisi
2) Kurang maksimal dalam penyeleksian panitia yang aktif sesuai
kesepakatan
3) Keterlambatan dalam penyebaran hasil notulensi
b. Saran
1) Membuat table schedule
2) Selalu mengingatkan dan menegaskan kembali terkait aturan dan
kesepakatan yang ada pada setiap rapat.
3) Meningkatkan kembali kinerja agar setiap tugas dapat terlaksana dengan
baik.
2. Bendahara
a. Kendala
1) Ada beberapa pengeluaran divisi yang melebihi estimasi anggaran
2) Kurangnya koordinasi dengan koordinator dari setiap divisi sehingga
adanya keterlambatan dalam pengumpulan SPj.
b. Saran
1) Lebih memaksimalkan koordinasi dalam penyusunan estimasi dana yang
dibutuhkan bersama sekretaris dan setiap koordinator divisi agar jika ada
peningkatan pembelanjaan dapat teratasi.
2) Memaksimalkan koordinasi dan tegas dengan koordinator setiap divisi
sehingga tidak ada keterlambatan pengumpulan SPj.

3. Divisi Acara
a. Keadaan Anggota
1) 24 anggota yang aktif dari 26 anggota

b. Kendala
1) Rundown direvisi secara mendadak setelah mengetahui pihak dekan tidak
bisa mengisi diwaktu yang telah disepakati panitia.
2) Banyak bindam belum mengetahui jobdesc masing-masing
bindam.Pengisi acara masih bersiap-siap ketika waktu penampilannya mau
dimulai.
3) Beberapa pejabat kampus datang terlambat sehingga penyambutan
birokrat molor.
4) Tidak melakukan briefing bindam dan panitia di awal acara.
5) Adanya beberapa prodi membuat rusuh sehingga membuat acara tidak
kondusif.
6) Rundown terlambat selama 30 menit diawal.
7) Musik tidak bisa diputar ketika pemateri menaiki panggung.
8) Durasi penampilan hima memakan banyak waktu dan tidak sesuai yang
diestimasikan.
9) Pada saat sesi shalat, arahan dari korlap sempat tidak jelas dan membuat
beberapa peserta bingung mencari lokasi wudhu.
10) Pemateri seminar tidak bisa mengisi acara ketika rundown berubah.
c. Solusi :
1) Pj opening mengingatkan kembali ke pengisi acara terkait waktu tampil.
2) Menghubungi kembali pejabat kampus yang terlambat hingga menunggu
kehadiran beliau di lokasi acara.
3) Memulai kegiatan dengan melakukan briefing.
4) Panitia segera mengkondisikan prodi yang membuat keributan.
5) Memastikan konten selanjutnya untuk lebih jeli lagi dalam hal durasi yang
telah diberikan.
6) Operator hanya menampilkan video tanpa musik.
7) Time keeper memberikan kode bahwa waktu telah habis.
8) Pj ibadah membantu mengarahkan langsung terkait lokasi wudhu cewek
dan cowok.
9) Mencari pemateri pengganti dan menghubungi beliau terkait kesiapan
mengisi di PENDIDIK.
10) Segala hal yang berhubungan dengan apa yang akan disampaikan oleh
pemateri dikomunikasikan dengan baik dan rinci kepada pemateri yang
bersangkutan agar ketika penyampaian tidak monoton.
11) Melakukan semua tugas dengan teratur dan tidak menunda pekerjaan.
12) Kesiapan panitia terhadap segala hal untuk acara lebih diperhatikan.
13) Selalu menyiapkan plan b jika terjadi sesuatu diluar rundown.

4. Divisi Kestari
a. Keadaan anggota
1) 13 anggota yang aktif dari 14 anggota
b. Kendala :
1) Ada sedikit kesalahan teknis dalam pembuatan badge, dikarenakan ada
beberapa nama panitia yang belum terdaftar sebagai panitia
2) Badge panitia yang telah dibuat hilang ketika akan dibagikan.
3) Banyaknya permintaan pembuatan surat yang mendadak.
4) Kurangnya kerjasama dari panitia lain sehingga kurang maksimal dalam
menjalankan absensi peserta.
5) Ada beberapa data peserta yang tidak tercatat pada kertas formulir namun
terdaftar pada buku presensi
6) Printer rusak pada saat dibutuhkan
c. Saran :
1) Panitia dari divisi lain dapat saling membantu.
2) Mengkorfirmasi keperluan surat keluar jauh hari sebelumnya.
3) Lebih teliti dalam pembuatan dan pembagian bedge name.
4) Melakukan pengecekan data peserta yang mendaftar dan mengkonfirmasi
kembali jumlah mahasiswa baru kepada birokrat kampus.
5) Menyiapkan printer cadangan (sewa/pinjam)
5. Divisi Perlengkapan
a. Keadaan anggota
1) 11 anggota yang aktif dari 15 anggota
b. Kendala :
1) Saat persiapan masih banyak anggota yang masih berada di kampung
halaman
2) Terjadi miss komunikasi antara divisi perlengkapan dengan pihak
perlengkapan terkait peminjaman barang sehingga barang tersebut tidak
dapat dipinjam
3) Ada beberapa barang yang belum didapatkan ketika mendekati hari H
4) Ada beberapa divisi yang terlambat menyetor list perlengkapan sehingga
memperlambat pencariannya.
c. Saran :
1) Diperlukan kepedulian dan anggota yang solid.
2) Melampirkan rincian barang yang akan dipinjam pada surat peminjaman
3) Diharapkan di tahun yang akan datang banyak anggota yang bisa aktif
dalam acara.
4) Mencari informasi tempat peminjaman / pembelian barang sebanyak
mungkin untuk barang yang sekiranya akan dibutuhkan pada acara
sehingga tidak perlu menunggu list barang yang diperlukan.
5) Menegaskan kembali untuk setiap divisi yang terlambat menyetor list
perlengkapan

6. Divisi Kesehatan
a. Keadaan anggota
1) 12 anggota yang aktif dari 27 anggota
b. Kendala :
1) Kurangnya tanda pengenal untuk anggota kesehatan
2) Masih ada orang yang tidak berkepentingan memasuki ruangan kesehatan
sehingga membuat ruangan kesehatan menjadi kurang kondusif
3) Masih banyak anggota yang tidak dalam kondisi siaga pada saat bertugas
4) Perbedaan SOP antara tim medis KSR dan SMK Medika dalam
penanganan sehingga tidak bekerja secara tim melainkan masing – masing
tim medis
c. Saran :
1) Diperlukan banyak tanda pengenal bagi anggota kesehatan.
2) Kesadaran panitia untuk tidak memasuki ruangan kesehatan.
3) Meningkatkan komunikasi antar panitia, anggota kesehatan, KSR, dan
SMK Medika
7. Divisi Konsumsi
a. Keadaan anggota
1) 19 anggota yang aktif dari 31 anggota
b. Kendala :
1) Keterlambatan datangnya makan siang saat acara
2) Kurang terkontrolnya pembagian sarapan pagi kepada panitia karena sibuk
saat acara.
3) Makanan yang dipesan basi
4) Kurangnya anggota laki – laki
5) Kurangnya koordinasi dengan kestari waktu makan panitia
6) Jumlah panitia malam yang melebihi ekspetasi
7) Teknis di lapangan pada saat sarapan panitia dan bindam tidak sesuai yang
diinginkan
8) Terjadi salah paham dengan pemilik galon
9) Pemanfaatan sumber daya manusia pada hari H
c. Saran:
1) Tingkatkan koordinasi antar anggota, divisi lain dan tempat pemesanan
2) Lebih cepat untuk memesan makanan agar berjalan sesuai rencana
3) Memfiksasi jumlah panitia malam berdasarkan absensi kehadiran sehari
sebelumnya.

8. Divisi Keamanan
a. Keadaan anggota :
1) 17 anggota yang aktif dari 24 anggota
b. Kendala
1) Kurang kerja sama antara panitia satu dengan yang lainnya
2) Kurang koordinasi pada saat penjagaan diluar dan didalam gor
3) Kekurangan HT untuk anggota keamanan
4) Ada peserta yang melanggar aturan dan menganggu ketertiban acara
5) Kurang kerjasama antara panitia yang satu dengan yang lainnya
6) Kurang koordinasi pada saat penjagaan di luar dan di dalam gor
7) Kurang komunikasi saat ishoma
c. Saran
1) Lebih di koordinasikan lagi mengenai penjagaan diluar dan di dalam gor
2) Lebih dieratkan kembali kerja sama antar panitia
3) Diperbaiki komunikasi antar panitia khususnya divisi acara dan keamanan
agar tidak terjadi kesalahan komunikasi

9. Divisi Dekorasi
a. Keadaan anggota
1) 9 anggota yang aktif dari 22 anggota
b. Kendala
1) Tidak maksimalnya anggota yg hadir selama rapat dan persiapan barang
dekorasi
2) Dana yang lambat cair sehingga menghambat pembelian bahan untuk
dekorasi
3) Lampu konslet pada saat dirakit
4) Barang sulit di cari
5) Link peminjaman sulit di hubungin
6) Pengerjaan tidak sesuai dengan perencanaan
7) Tidak ditemukan bahan-bahan yang sudah di listkan berdasarkan konsep
untuk dekorasi
c. Saran
1) Koornya harus menghubungi satu satu anggotanya
2) Lebih di maksimal kan lagi waktu yg tersedia
3) Tingkatkan lagi kordinasi dan komunikasi antar sesama anggota
4) Mendulukan uang dari anggota dekor dengan cara urunan.
5) Saling membantu sesama panitia
6) Menggunakan bahan-bahan yang ada semaksimal mungkin untuk dekorasi
acara

10. Divisi Dokumentasi


a. Keadaan anggota :
b. Kendala
1) Dari 12 kamera ada yg rusak yg berjumlah 3 kamera,
2) Kekurangan kartu DSLR 1 unit
3) Dalam sistem formasi foto itu harus di outdoor dikarenakan susah untuk
foto dari atas karena banyak kabel dan lain-lain,
4) Hasil foto tidak bagus
5) Masih kurangnya peralatan atau perlengkapan untuk dokumentasi seperti
handycam
b. Saran
1) Sebelum kamera dipakai, dicheck terlebih dahulu
2) Mengkondisikan titik dokumentasi sesuai dengan konsep acara.
3) Rapat internal harus ketemu langsung
4) Gunakan handycam buat merekam pendidik
5) Buatlah planing sebanyaknya
6) Sering – sering latihan pengambilan foto dan video
7) Memaksimalkan dalam menggunakan peralatan yang ada untuk
dokumentasi dan mengatur penggunaan kamera untuk dokumentasi secara
bergantian agar setiap rangkaian acara dapat di dokumentasikan.
Lampiran 6 :
HASIL KUESIONER PENDIDIK 2017

Pada acara PENDIDIK 2017, panitia membagikan kuesioner untuk mengetahui


tanggapan para peserta mengenai acara tersebut. Namun, dari kurang lebih dari 1082
kuisioner yang dibagikan (berdasarkan jumlah peserta yang hadir) hanya sekitar 200an
kuesioner yang dikembalikan kepada panitia, dikarenakan waktu pengisian kuesioner
sudah tidak memungkinkan untuk diisi oleh peserta. Adapun pertanyaan yang diajukan
dalam kuesioner adalah sebagai berikut:

1. Bagaimana pendapat Anda tentang PENDIDIK 2017 ?


Dari kuesioner yang sudah terkumpul mayoritas peserta memilih pilihan “baik”
dari empat pilihan yang ditawarkan yaitu : buruk - cukup - baik - sangat baik.
2. Bagaimana pendapat Anda tentang pelayanan panitia PENDIDIK 2017 ?
Dari kuesioner yang sudah terkumpul mayoritas peserta memilih pilihan “baik”
dari empat pilihan yang ditawarkan yaitu : buruk - cukup - baik - sangat baik.
Dengan kebanyakan menyatakan bahwa pelayanan panitia sangat membantu mereka
dalam memperoleh info seputar kampus dan PENDIDIK juga ditambah sifat
bersahabat yang dimiliki oleh para panitia.
3. Sesi mana menurut Anda yang paling menarik di PENDIDIK 2017 ?
Mayoritas peserta menanggapi bahwa sesi yang paling menarik saat penyampaian
materi kuliah dari para birokrat. Dengan alasan info tersebut sangat membantu
mereka ketika memasuki perkuliahan. Juga sebagian besar lainnya tertarik saat sesi
penampilan lembaga hima yang ada di FKIP.
4. Sesi mana menurut Anda yang paling membosankan di PENDIDIK 2017?
Mayoritas peserta menyatakan bahwa sesi seminar yang paling membosankan
dikarenakan waktu penyampaian yang lama dan pembawaaan pemateri yang
monoton.
5. Berikan kritik dan saran Anda mengenai PENDIDIK 2017 ?
Sebagian besar menyatakan kritik dalam hal waktu pelaksanaan PENDIDIK yang
begitu lama. Para peserta merasa kelelahan, kepanasan ditambah minimnya kipas
yang dipersiapkan panitia di dalam GOR. Adapun saran, kebanyakan berpendapat
agar kedepannya kegiatan PENDIDIK bisa lebih baik dari sebelumnya.
6. Apa harapan Anda terhadap pelaksanaan PENDIDIK dimasa yang akan
datang?
Mayoritas peserta menanggapi dengan menyatakan agar pelaksanaan PENDIDIK
bisa lebih rapi dan sistematis lagi kedepannya dalam hal teknis dan rundown
acaranya.

Lampiran 7 :
DOKUMENTASI KEGIATAN

Apel Pagi
&
Pengenalan Birokrat

Penyerahan Cinderamata Pemateri


&
Solat Dzuhur Bersama
Materi Oleh Dekan, W. Dekan 1 dan W. Dekan 2
Penampilan Lembaga FKIP
Hiburan dari Paman Doblang
&
Penyerahan Donasi
Penampilan Maba
&
Pembagian Hadiah Pemenang
Sumpah Mahasiswa
&
Penutup dan Formasi

Anda mungkin juga menyukai