Laporan Intan
Laporan Intan
Laporan Intan
PRAKTEKKERJALAPANGAN(PKL)
DI DINAS PERTANIAN KABUPATEN LEBAK
TAHUN2022/2023
Di susun oleh
NAMA : INTAN
KELAS : X1 Akutansi keuangan
NISN : 0065117605
Laporan Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini diajukan sebagai bukti kegiatandi Dinas
Pertanian Kabupaten Lebak selama dua bulan mulai dari 02 Januari 2023sampai dengan 02
Maret 2023 laporan ini dibuat dan disahkan sebagai bentukpertanggungjawaban
siswaterhadap pihak sekolah.
Menyetujui
PEMBIMBING INSTANSI
GURU PEMBIMBING SEKOLAH
DINAS PERTANIAN KABUPATEN
SMKN 1 KALANGANYAR
LEBAK
ILHAM FIRDAUS
YEYE, SP. ADJIDARMO
Mengetahui
LEMBARPENGESAHAN....................................................................................... i
KATAPENGANTAR..................................................................................................... ii
DAFTARISI…........................................................................................................ iii
BABIPENDAHULUAN
1.1 LatarBelakang….............................................................................................. 1
1.2.2 ManfaatPKL............................................................................ 3
1.3 SistematikaPenulisan…...................................................................................4
BAB11PEMBAHASAN
2.1 ProfilInstansi…......................................................................................... 5
2.2 SejarahInstansi….......................................................................................... 6
2.3 TugasPokokDanFungsiInstansi…................................................................... 7
2.4 StrukturOrganisasi.................................................................................. 8
2.5 VisidanMisi….......................................................................................... 9
2.5.1 VisiInstansi….............................................................................. 10
2.5.2 MisiInstansi…......................................................................... 10
2.6 AgendaKegiatan…................................................................................... 11
BABIII PENUTUP
3.1 Simpulan......................................................................................................16
3.2 Saran…...................................................................................................... 16
LAMPIRAN-LAMPIRAN
BAB I
PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
Setiapsiswa–siswilulusanSekolahMenengahKejuruan(SMK)dituntut untuk
mempunyai suatukeahlian dan siap kerja di dunia usaha atauindustri. Oleh karena itu
diadakan suatu program Pendidikan Sistem Ganda(PSG) yaitu dengan melaksanakan
Praktek Kerja Lapangan (PKL) agar setiapsiswa lulusan Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK)mempunyai
pengalamandalamduniausahasebelummemasukiduniausahayangsesungguhnyasetelahlul
us sekolah.
ProgramPendidikanSistemGanda(PSG)merupakansuatubentukpenyelenggaraanpendid
ikankeahlianprofesionalyangmemadukansecarasistematis antara program pendidikan di
sekolah dengan program penguasaankeahlian melalui kegiatan bekerja secara langsung
dan terarah untuk mencapaitingkat keahlian professional tertentu. Melalui program
Pendidikan SistemGanda (PSG) yaitu dengan melaksanakan Praktek Kerja Lapangan
(PKL),diharapkan siswa–siswi lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
dapatmenjaditenagakerjayang profesional.
1. Membekali siswa dengan pengalaman yang sebenarnya dalam dunia kerja sebagai
persiapan untuk menyesuaikan diri dari dunia kerja dan masarakat
2. Pendidikan dan pelatihan dunia usaha / dunia industri bertujuan untuk memberikan
pengalaman kerja yang sesungguhnya.
4. Membentuk pola pikir dan tingkah laku mandiri yang sesuai dengan tujuan
pendidikan.
7. Adapun tujun pembuatan laporan hasil Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah
sebagai Berikut
9. Membentuk mental para siswa-siswi agar memiliki jiwa pekerja keras dan
mampu Konsisten
11. Sebagai bukti otentik bagi penyusunya telah menyelesaikan Praktek Kerja
Lapangan (PKL).
3 Membentuk Pola Pikir Siswa- siswi agar terkonstruktif baik serta memberikan
Pengalaman dalam dunia industri maupun dunia kerja.
i. halaman pengesahan
BAB I PENDAHULUAN
BAB II PEMBAHASAN
3.1 Kesimpulan
3.2 Saran
LAMPIRAN LAMPIAN
BAB II
PEMBAHASAN
2.1. PROFILDINASPERTANIANKABUPATENLEBAK
Sabtu Libur
Minggu Libur
Sebagai Bejabat Surat Keputusan Gubernur Kepala Daerah TingkatIIJawa Barat No.
177/A.V/SK /1975, tanggal12 April 1975 tentang Perubahan Sebutan / Jawatan menjadi
Dinas, maka Kabupaten Daerah Tingkat II Lebak mengikuti Perubahan sebutan Jawaban
tersebut menjadi Dinas Pertanian Kabupaten Daerah Tingkat II Lebak No.6 Tahun1978.
Tugas pokok
Fungsi
pelaksanaantugaslainyangdiberikankepadadinassesuai bidan
Tugas pokok
Bidang Produksi Peranian dipimpin oleh seorang kepala bidang dan mempunyai
tugas pokok merencanakan operasional, mengelola, mengkordinasikan,mengendalikan,
mengevaluasi dan melaporkan kegiatan bidang produksi pertania
Fungsi
Tugas pokok
Bidang Bina Usaha Pertanian dan Pelindungan Tanaman dipimpin oleh seorang
kepala bidang dan mempunyai tugas pokok merencanakan oprasional
mengelola,mengkoordinasikan,mengendalikan,mengevaluasidan melaporkan kegiatan
Bina Usaha Pertanian dan perlindungan Tanaman
Fungsi
Tugas pokokBidang penyuluhan pertanian dipimpin oleh seorang kepala bidang dan
mempuyai tugas pokok merencanakan oprasional,mengelola,mengkoordinasikan,
mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan kegiatan penyuluhanpertanian
Fungsi
PENUTUP
3.1 KESIMPULAN
Pembelajaran di dunia kerja dan industri adalah suatu strategi yang memberi peluang
kepada peserta mengalami proses belajar melalui bekerja langsung pada pekerjaan
sesungguhnya.Dengan adanya prakerin penulis dapat merasakan bagaimana pelaksanaan
praktek langsung dilingkungan dunia kerja yang langsung di bimbing oleh pihak
perusahaan.
Bahkan kami dapat mengukur sejauh mana penguasaan ilmu yang didapatkan
disekolah.Di Dinas Pertanian Kabupaten Lebak setelah melaksanakan prakerin selama
kurang lebih nya dua bulan dari tanggal 2 januari s.d 2 maret 2023 penulis dapat
menyimpulkan beberapa hal sebagaiberikut:
1. Mengenal beberapa surat rekomendasi sehingga nantinya tidak akan kaget Dalam
menghadapi dunia kerja
3.2 SARAN
2. Mungkin perlu diadakannya reward bagi karyawan yang rajin. Saran untuk
sekolah.
5. Meninjau kegiatan kegiatan apa saja yang dilakukan siswa saat melaksanakan
prakerin
LAMPIRAN LAMPIRAN