Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                
Lompat ke isi

Amazonis Planitia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Amazonis Planitia.

Amazonis Planitia adalah salah satu dataran terhalus di Mars. Dataran ini terletak di antara wilayah Tharsis dengan Elysium. Namanya berasal dari salah satu fitur albedo klasik yang diamati oleh astronom awal, yang dinamai dari Amazon, ras mitologis perempuan petarung.

Dataran ini diperkirakan berusia sekitar 100 juta tahun.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]