Internet Speculative Fiction Database
Tampilan
ISFDB: The Internet Speculative Fiction Database | |
---|---|
URL | www |
Tipe | Basis data daring |
Bersifat komersial? | No |
Pendaftaran | Tidak ada |
Subjek utama | fiksi spekulatif |
Bahasa | bahasa Inggris |
Bahasa pemrograman | Python |
Pemilik | Al von Ruff |
Pembuat | Al von Ruff dan Ahasuerus |
Berdiri sejak | 1995 |
Negara | Amerika Serikat |
Peringkat Alexa | 126.255 (28 November 2017) 157.854 |
Status | 1,935,210 judul dari 225,074 penulis[1] |
Blog resmi | https://isfdb.blogspot.com/ |
Internet Speculative Fiction Database (ISFDB) adalah basis data informasi daftar pustaka mengenai genre yang dianggap fiksi spekulatif, termasuk fiksi ilmiah dan genre terkait seperti fiksi fantasi dan fiksi horor.[2][3] ISFDB adalah situs web sukarela, dengan basis data dan wiki terbuka untuk menyunting dan menampung kontribusi pengguna. Basis data dan kode ISFDB tersedia di bawah lisensi Creative Commons.[4]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "ISFDB Statistics". sfdb.org. Internet Speculative Fiction Database. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-11-03. Diakses tanggal November 3, 2021.
- ^ "Link Sites". SF Site. Diakses tanggal 2009-05-17.
- ^ Cory Doctorow (September 1998). "Internet Column from Science Fiction Age". Science Fiction Age. Diakses tanggal 2009-05-17.
The best all-round guide to things science-fictional remains the Internet Speculative Fiction Database.
- ^ "General disclaimer". ISFDB Wiki. ISFDB. Diakses tanggal 2009-07-30.