Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                
Lompat ke isi

Jungwoo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jungwoo

Kim Jungwoo (김정우, lahir 19 Februari 1998) adalah seorang penyanyi Korea Selatan di bawah kontrak SM Entertainment. Ia adalah anggota grup vokal laki-laki NCT dan sub-unit NCT U dan NCT 127.[1]

Referensi

  1. ^ "New NCT unit to debut this July! | allkpop.com". allkpop. Diakses tanggal 2017-07-17.