Koin stabil
Tampilan
Koin stabil adalah bentuk mata uang kripto yang dipatok nilainya sama dengan nilai mata uang kripto, mata uang fiat, atau komoditi tertentu seperti emas atau logam berharga lainnya. Kelebihannya adalah mampu mempertahankan aset dalam bentuk mata uang kripto pada saat bitcoin dan altcoin mengalami kejatuhan. Jika pematokan dijalankan dengan jujur dan disiplin, nilai ini bisa dipertahankan dengan menukarkan kembali dengan pematoknya melalui perdagangan arbitrase.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Rise of Crypto Market's Quiet Giants Has Big Market Implications". Bloomberg.com (dalam bahasa Inggris). 2021-03-19. Diakses tanggal 2024-02-28.