Masako Natsume
Tampilan
Masako Natsume | |
---|---|
Nama asal | 夏目 雅子 |
Lahir | Masako Odate 17 Desember 1957 Shibuya, Tokyo, Jepang |
Meninggal | 11 September 1985 Rumah Sakit Universitas Keio, Shinjuku, Tokyo, Jepang | (umur 27)
Makam | Hōfu, Yamaguchi |
Pekerjaan | Aktris |
Tahun aktif | 1976–1985 |
Tinggi | 164 m (538 ft 1⁄2 in) |
Suami/istri | Shizuka Ijūin (1984–1985) |
Penghargaan | Aktris Terbaik, Penghargaan Film Hochi ke-8 (1983)[1] |
Penghargaan
| |
|
Masako Natsume (夏目 雅子 , Natsume Masako, 17 Desember 1957 – 11 September 1985) adalah seorang aktris Jepang dari Tokyo. Ia sangat populer di Jepang, dan memperoleh pengakuan dunia atas perannya sebagai Tripitaka dalam serial TV Monkey, yang sekarang dianggap klasik kultus. Lalu pada tahun 1984, ia menikah dengan penulis Jepang Tadaki Nishiyama, yang dikenal dengan nama pena Shizuka Ijūin. Tapi selang setahun, dia meninggal karena leukemia akut saat usianya 27 pada tahun 1985, dan dimakamkan di Hōfu, Yamaguchi dengan nama menikah Masako Nishiyama.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ 報知映画賞ヒストリー (dalam bahasa Jepang). Cinema Hochi. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-03-25. Diakses tanggal 2010-01-24.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Biography of Natsume
- Burial monument (dalam bahasa Jepang)
- The Sunflower Foundation, a cancer organization dedicated to Natsume (dalam bahasa Jepang)