Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                
Lompat ke isi

Stabat Mater

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Penggambaran Maria di bawah kayu salib karya Pietro Perugino, 1482. (Galeri Nasional, Washington)

Stabat Mater Dolorosa, yang sering disebut sebagai Stabat Mater, adalah sebuah kidung Katolik untuk Maria abad ke-13, yang variasinya diatributkan ke Fransiskan Jacopone da Todi dan Innosensius III. Lagu tersebut berkisah tentang Kesedihan Maria.[1][2][3]

Lagu tersebut dinyanyikan saat liturgi untuk mengenang Bunda dari Kesedihan. Stabat Mater diset ke musik oleh beberapa komposer, dengan setting paling terkenal yang dibuat oleh Palestrina, Pergolesi, Alessandro Scarlatti and Domenico Scarlatti, Vivaldi, Haydn, Rossini, Dvořák, George Henschel, Karol Szymanowski, Poulenc dan Arvo Pärt.

Setting musikal

[sunting | sunting sumber]

Templat:Maincat Para komponis yang menulis Stabat Mater meliputi

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Sabatier, Paul Life of St. Francis Assisi Charles Scribner Press, NY, 1919, page 286
  2. ^ The seven great hymns of the Mediaeval Church by Charles Cooper Nott 1868 ASIN: B003KCW2LA page 96
  3. ^ p. 574, Alighieri, Durling, Martinez (2003) Dante, Robert M., Ronald L. Oxford The Divine Comedy of Dante Alighieri: Purgatorio Volume 2 of The Divine Comedy of Dante Alighieri Oxford University Press. "The Stabat Mater by the Franciscan Jacopone da Todi."

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]