ABSTRAKPenulisan ini dilatar belakangi oleh pola pembelajaran yang ditekankan saat ini selain men... more ABSTRAKPenulisan ini dilatar belakangi oleh pola pembelajaran yang ditekankan saat ini selain menuntut pembelajaran yang mengedepankan kemampuan berpikir kritis juga pembelajaran harus menggunakan pendekatan saintifik. Kebanyakan peserta didik menganggap bahwa materi fisika terutama subkonsep kalor adalah materi abstrak. Untuk itu, perlu ada aplikasi dalam pembelajaran yaitu dengan mengaplikasikan model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD agar peserta didik dapat meningkatkan keterampilan proses sainsnya. Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan aplikasi model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD untuk meningkatkan keterampilan proses sains pada materi kalor. Metode yang digunakan dalam penulisan ini yaitu dengan studi kepustakaan dengan mengkaji beberapa literatur untuk dianalisis dan dibuat kesimpulan. Hasil penulisan menunjukkan bahwa model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD untuk peserta didik dapat menjadi solusi dari permasalahan yang ditemui dalam meningkatkan keterampilan pr...
Shift Tanggal Praktikum : 1 : Selasa, 24 April 2019 Dosen Pengampu : Rifa'atul Maulidah M.Pfis Ab... more Shift Tanggal Praktikum : 1 : Selasa, 24 April 2019 Dosen Pengampu : Rifa'atul Maulidah M.Pfis Abstrak Praktikum ini memiliki empat percobaan dengan tujuan menganalisis garis beban DC, garis baban AC, sinyal potong dan kurva pembebanan dari rangkaian uji penguat Commom Emitor. Metode yang kami gunakan adalah metode ilmiah dengan cara eksperimen dan analisis data percobaan. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan Q Point Ac dan Q point Dc serta mengamati nilai sinyal keluaran pada frekuensi 100-10 kHz dengan menggunakan perbandingan perhitungan teori dan perhitungsn osiloskop. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 4 adalah resistor, osiloskop, signal generator, diode, capasitor, dan ground Hasil dari percobaan tersebut adalah berupa kurva pembebanan yang terdiri dari garis beban Dc dan garis beban Ac. Pada percobaan ke tiga dapat dihasilkan nilai sinyal keluaran sehingga dapat ditentukan rangkaian tpercobaan adalah rangkaian inverting. pada percobaan ke empat dapat dianalisis besarnya nilai kesalahan anatara perbandingan perhitungan osiloskop dan manual.. Simpulan dari percobaan ini adalah sambungan anatara garis beban Ac dan Dc dapat ditemukan titik potong kurva pembebanan, sinyal keluarannya menunjukkan sinyal inverting dan dapat dutentukan perbandingan selisih kesalahan perhitungan teori dengan osiloskop. Kata kunci: Garis beban Ac , garis beban Dc, rangakain inverting dan tegangan keluaran.
ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus unt... more ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus untuk mengukur tegangan maksimum, tegangan efektif dan frekuensi dengan osiloskop virtual serta membuktikan gelombang sinusoidal yang dihasilkan oleh listrik AC. Metode yang kami gunakan adalah metode eksperimen dengan melakukan tindakan dan pengamatan secara langsung pada simulasi virtual osiloskop proteus professional 8.0. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan tegangan dan arus maksimum, tegangan dan arus efektif dan frekuensi. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 2 adalah resistor, sumber tegangan AC, alat ukur osiloskop dan alternator. Hasil dari percobaan ini adalah memperoleh nilai arus dan tegangan pada rangkaian resistor serta bentuk singal keluarannya. Simpulan dari percobaan ini adalah terdapat kesesuaian antara nilai hasil percobaan dengan teori. Kata kunci: Tegangan, arus, dan rangakaian AC.
ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus unt... more ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus untuk mengukur tegangan maksimum, tegangan efektif dan frekuensi dengan osiloskop virtual serta membuktikan gelombang sinusoidal yang dihasilkan oleh listrik AC. Metode yang kami gunakan adalah metode eksperimen dengan melakukan tindakan dan pengamatan secara langsung pada simulasi virtual osiloskop proteus professional 8.0. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan tegangan dan arus maksimum, tegangan dan arus efektif dan frekuensi. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 2 adalah resistor, sumber tegangan AC, alat ukur osiloskop dan alternator. Hasil dari percobaan ini adalah memperoleh nilai arus dan tegangan pada rangkaian resistor serta bentuk singal keluarannya. Simpulan dari percobaan ini adalah terdapat kesesuaian antara nilai hasil percobaan dengan teori. Kata kunci: Tegangan, arus, dan rangakaian AC.
ABSTRAKPenulisan ini dilatar belakangi oleh pola pembelajaran yang ditekankan saat ini selain men... more ABSTRAKPenulisan ini dilatar belakangi oleh pola pembelajaran yang ditekankan saat ini selain menuntut pembelajaran yang mengedepankan kemampuan berpikir kritis juga pembelajaran harus menggunakan pendekatan saintifik. Kebanyakan peserta didik menganggap bahwa materi fisika terutama subkonsep kalor adalah materi abstrak. Untuk itu, perlu ada aplikasi dalam pembelajaran yaitu dengan mengaplikasikan model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD agar peserta didik dapat meningkatkan keterampilan proses sainsnya. Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan aplikasi model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD untuk meningkatkan keterampilan proses sains pada materi kalor. Metode yang digunakan dalam penulisan ini yaitu dengan studi kepustakaan dengan mengkaji beberapa literatur untuk dianalisis dan dibuat kesimpulan. Hasil penulisan menunjukkan bahwa model inkuiri terbimbing berbantuan LKPD untuk peserta didik dapat menjadi solusi dari permasalahan yang ditemui dalam meningkatkan keterampilan pr...
Shift Tanggal Praktikum : 1 : Selasa, 24 April 2019 Dosen Pengampu : Rifa'atul Maulidah M.Pfis Ab... more Shift Tanggal Praktikum : 1 : Selasa, 24 April 2019 Dosen Pengampu : Rifa'atul Maulidah M.Pfis Abstrak Praktikum ini memiliki empat percobaan dengan tujuan menganalisis garis beban DC, garis baban AC, sinyal potong dan kurva pembebanan dari rangkaian uji penguat Commom Emitor. Metode yang kami gunakan adalah metode ilmiah dengan cara eksperimen dan analisis data percobaan. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan Q Point Ac dan Q point Dc serta mengamati nilai sinyal keluaran pada frekuensi 100-10 kHz dengan menggunakan perbandingan perhitungan teori dan perhitungsn osiloskop. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 4 adalah resistor, osiloskop, signal generator, diode, capasitor, dan ground Hasil dari percobaan tersebut adalah berupa kurva pembebanan yang terdiri dari garis beban Dc dan garis beban Ac. Pada percobaan ke tiga dapat dihasilkan nilai sinyal keluaran sehingga dapat ditentukan rangkaian tpercobaan adalah rangkaian inverting. pada percobaan ke empat dapat dianalisis besarnya nilai kesalahan anatara perbandingan perhitungan osiloskop dan manual.. Simpulan dari percobaan ini adalah sambungan anatara garis beban Ac dan Dc dapat ditemukan titik potong kurva pembebanan, sinyal keluarannya menunjukkan sinyal inverting dan dapat dutentukan perbandingan selisih kesalahan perhitungan teori dengan osiloskop. Kata kunci: Garis beban Ac , garis beban Dc, rangakain inverting dan tegangan keluaran.
ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus unt... more ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus untuk mengukur tegangan maksimum, tegangan efektif dan frekuensi dengan osiloskop virtual serta membuktikan gelombang sinusoidal yang dihasilkan oleh listrik AC. Metode yang kami gunakan adalah metode eksperimen dengan melakukan tindakan dan pengamatan secara langsung pada simulasi virtual osiloskop proteus professional 8.0. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan tegangan dan arus maksimum, tegangan dan arus efektif dan frekuensi. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 2 adalah resistor, sumber tegangan AC, alat ukur osiloskop dan alternator. Hasil dari percobaan ini adalah memperoleh nilai arus dan tegangan pada rangkaian resistor serta bentuk singal keluarannya. Simpulan dari percobaan ini adalah terdapat kesesuaian antara nilai hasil percobaan dengan teori. Kata kunci: Tegangan, arus, dan rangakaian AC.
ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus unt... more ABSTRAK Praktikum ini memuat dua percobaan dengan tujuan memahami penggunaan aplikasi proteus untuk mengukur tegangan maksimum, tegangan efektif dan frekuensi dengan osiloskop virtual serta membuktikan gelombang sinusoidal yang dihasilkan oleh listrik AC. Metode yang kami gunakan adalah metode eksperimen dengan melakukan tindakan dan pengamatan secara langsung pada simulasi virtual osiloskop proteus professional 8.0. Pada percobaan ini dilakukan perhitungan tegangan dan arus maksimum, tegangan dan arus efektif dan frekuensi. Komponen yang digunakan pada percobaan 1 sampai 2 adalah resistor, sumber tegangan AC, alat ukur osiloskop dan alternator. Hasil dari percobaan ini adalah memperoleh nilai arus dan tegangan pada rangkaian resistor serta bentuk singal keluarannya. Simpulan dari percobaan ini adalah terdapat kesesuaian antara nilai hasil percobaan dengan teori. Kata kunci: Tegangan, arus, dan rangakaian AC.
Uploads
Papers by siska dewi aryani