Analisis Manfaat Informasi Akuntansi Pada Ukm Di Wilayah Tanggulangin
Analisis Manfaat Informasi Akuntansi Pada Ukm Di Wilayah Tanggulangin
Analisis Manfaat Informasi Akuntansi Pada Ukm Di Wilayah Tanggulangin
Andreas Failian
Pepie Diptyana
STIE Perbanas Surabaya
E-mail: andre_keyboardist@yahoo.com, pepie@perbanas.ac.id
Jalan Nginden Semolo 34-36 Surabaya 60118, Indonesia
ABSTRACT
It has been the fact that the main objective of a business is to get profit as much as possible
and so does the business of small and medium enterprises (SMEs). Besides that, the business
should be able to reduce unemployment in a country. This study tries to determine the bene-
fits of accounting information for small and medium businesses. It is a qualitative and eth-
nography type. The qualitative data were derived from internal data sources, using three
methods, namely observation, interviews, and documentation. The analytical techniques was
used is to compare the theory with the results of interviews on the informants of five persons,
in which they were the owner and managers of SMEs. Their average monthly income is 10
million rupiahs. The benefits of accounting information is a source of data to control the per-
formance of SMEs and for consideration for decisions, in which accounting information is
used for internal party SMEs and not for external parties SMEs. Barriers faced by SME own-
ers and managers are on the knowledge and ability in applying accounting in SMEs, so these
should be taken seriously into account in accounting so that they can understand about ac-
counting.
1
ISSN 2086-3802 Analisis Manfaat Informasi … (Andreas Failian)
2
The Indonesian Accounting Review Volume 2, No. 1, January 2012, pages 1 – 10
ini. Margani Pinasti (2007) menyatakan oleh American Institute of Certified Public
dalam penelitiannya bahwa penyelenggaraan Accounts (AICPA) yaitu akuntansi adalah
dan penggunaan informasi terbukti secara suatu seni pencatatan, pengelompokkan, dan
empiris mempunyai pengaruh terhadap per- pengikhtisaran menurut cara-cara yang
sepsi pengusaha UKM terhadap informasi berarti dan dinyatakan dalam nilai uang,
akuntansi. Era Astuti (2007) menyatakan segala transaksi dan kejadian yang bersifat
dalam penelitiannya bahwa penyiapan dan keuangan dan kemudian menafsirkan
penggunaan informasi akuntansi pada usaha artinya.
kecil dan mennegah di Kabupaten Kudus Pada awal perkembangannya akuntansi
sangat rendah. Muhamad Wahyudi (2009) dapat dikatakan sebagai kerajinan (art) kare-
menyatakan dalam penelitiannya bahwa na orang yang akan memperoleh pengeta-
pendidikan manager atau pemilik serta skala huan dan keterampilan akuntansi harus ter-
usaha sangat memiliki pengaruh terhadap jun langsung dalam dunia praktik. Dalam
penggunaan informasi akuntansi pada usaha perkembangan selanjutnya, pengetahuan dan
kecil dan menengah di Jogjakarta. ketrampilan akuntansi dapat diidentifikasi
dengan jelas sehingga membentuk seperang-
Manfaat kat pengetahuan utuh yang diajarkan melalui
Definisi manfaat menurut kamus bahasa institusi pendidikan. Dengan argumen terse-
Indonesia adalah guna, faedah, laba, dan but dan perkembangan akuntansi dewasa ini
untung. Jadi bisa diambil kesimpulan bahwa tidak tepat kalau akuntansi dimasukkan
arti kata manfaat yaitu sesuatu hal yang sebagai bidang kerajinan apalagi kalau art
diperoleh, dimana memiliki kegunaan yang dikaitkan dengan masalah estetika (Suwar-
positif serta memiliki keuntungan dari djono 2006 : 11).
sesuatu yang diharapkan. Akuntansi sebagai sains menurut Suwar-
djono (2006), akuntansi akan lebih banyak
Informasi Akuntansi membahas gejala akuntansi. Akuntansi tidak
Menurut H.M. Yogianto dalam bukunya lagi membahas tujuan pelaporan dicapai dan
yang berjudul Analisis dan Desain Sistem bagaimana memperlakukan suatu objek
Informasi Pendekatan Terstruktur, pengerti- transaksi yang baik dan efektif. Akuntansi
an informasi adalah data yang telah diproses juga tidak lagi membahas penciptaan teknik,
ke dalam suatu bentuk yang mempunyai arti metoda, prinsip, atau perlakuan akuntansi
bagi si penerima dan mempunyai nilai nyata baru yang lebih baik.
serta terasa bagi keputusan saat itu atau Sedangkan akuntansi sebagai teknologi,
keputusan yang akan datang. akuntansi dapat didefinisikan sebagai “reka-
Gordon B. Davis dalam bukunya yang yasa informasi dan pengendali keuangan”.
berjudul Kerangka Dasar Sistem Informasi Sebagai teknologi, akuntansi dapat meman-
Manajemen, memberikan pengertian bahwa faatkan teori-teori dan pengetahuan yang
informasi adalah data yang telah diolah dikembangkan dalam disiplin ilmu lain
menjadi sebuah bentuk yang berguna dan untuk mencapai tujuan tertentu tanpa harus
nyata atau berupa nilai yang dapat dipahami mengembangkan teori tersendiri. Akuntansi
dalam keputusan sekarang maupun yang dipandang sebagai alat institusional sosial
akan datang. untuk menyediakan pedoman pengukuran
Sehingga dapat disumpulkan bahwa dan metoda untuk mengendalikan kegiatan
informasi adalah kumpulan data yang pengambil keputusan ekonomik di lingkung-
diperoleh oleh suatu entitas yang dapat an perusahaan ataupun negara (Suwardjono
diolah lebih lanjut sehingga akan menjadi 2006 : 16-17).
data yang lebih berguna dan lebih Belkaoui (2000) mendefinisikan infor-
mempunyai nilai guna bagi entitas tersebut. masi akuntansi sebagai informasi kuantitatif
Definisi Akuntansi yang dikemukakan tentang entitas ekonomi yang bermanfaat
3
ISSN 2086-3802 Analisis Manfaat Informasi … (Andreas Failian)
4
The Indonesian Accounting Review Volume 2, No. 1, January 2012, pages 1 – 10
penjualan tahunan paling banyak Rp. Data primer adalah data yang diperoleh
1.000.000.000,- (Satu Miliar Rupiah) 3. secara langsung melalui pengamatan dan
Milik Warga Negara Indonesia 4. Berdiri wawancara dengan informan atau
sendiri, bukan merupakan anak perusahaan responden. Peneliti akan wawancara dengan
atau cabang perusahaan yang tidak dimiliki, informan untuk menggali informasi
dikuasai, atau berafiliasi baik langsung mengenai manfaat informasi akuntansi bagi
maupun tidak langsung dengan Usaha perkembangan UKM di wilayah
Menengah atau Usaha Besar 5. Berbentuk Tanggulangin.
usaha orang perorangan, badan usaha yang Data sekunder adalah data tambahan
tidak berbadan hukum, atau badan usaha berupa informasi yang akan melengkapi data
yang berbadan hukum, termasuk koperasi. primer. Data tambahan yang dimaksud
Menurut UU No 20 Tahun 2008 ini, meliputi dokumen atau arsip didapatkan dari
yang disebut dengan Usaha Kecil adalah berbagai sumber, foto pendukung yang
entitas yang memiliki kriteria sebagai sudah ada, maupun foto yang dihasilkan
berikut : 1. kekayaan bersih lebih dari Rp sendiri, serta data yang terkait dalam
50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) penelitian ini.
sampai dengan paling banyak Rp Metode pengumpulan datanya, peneliti
500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah) tidak menggunakan wawancara dan observasi.
termasuk tanah dan bangunan tempat usaha; Wawancara adalah Wawancara adalah
dan 2. memiliki hasil penjualan tahunan bentuk komunikasi antara dua orang,
lebih dari Rp 300.000.000,00 (tiga ratus juta melibatkan seseorang yang ingin
rupiah) sampai dengan paling banyak Rp memperoleh informasi dari seorang lainnya
2.500.000.000,00 (dua milyar lima ratus juta dengan mengajukan pertanyaan-pertanyaan,
rupiah). berdasarkan tujuan tertentu. Wawancara
Usaha Menengah adalah entitas usaha ditujukan untuk mendapatkan data yang
yang memiliki kriteria sebagai berikut : 1. berhubungan dengan pengalaman pendapat,
kekayaan bersih lebih dari Rp perasaaan, dan pengetahuan informan.
500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah) Observasi atau pengamatan adalah
sampai dengan paling banyak Rp kegiatan keseharian manusia dengan
10.000.000.000,00 (sepuluh milyar rupiah) menggunakan pancaindra mata sebagai alat
tidak termasuk tanah dan bangunan tempat bantu utamanya selain pancaindra lainnya
usaha; dan 2. memiliki hasil penjualan seperti telinga, penciuman, mulut, dan kulit.
tahunan lebih dari Rp 2.500.000.000,00 (dua Karena itu, observasi adalah kemampuan
milyar lima ratus juta rupiah) sampai dengan seseorang untuk menggunakan
paling banyak Rp 50.000.000.000,00 (lima pengamatannya melalui hasil kerja
puluh milyar rupiah). pancaindra mata serta dibantu dengan
pancaindra lainnya. Disini peneliti memilih
METODE PENELITIAN perannya dalam fenomena yang sedang
Data dan Metode Pengumpulan Data diteliti, menjadi pengamat murni atau pelaku
Sumber data utama dalam penelitian sekaligus pengamat. Seringkali dalam
kualitatif ialah kata-kata, dan tindakan, penelitian kualitatif keterlibatan peneliti
selebihnya adalah data tambahan seperti langsung sebagai fenomena yang diteliti
dokumen dan lain-lain. Yang dimaksud kata- dianggap perlu, karena dapat memberikan
kata dan tindakan disini yaitu kata-kata dan pemahaman yang lebih mendalam atas
tindakan orang yang diamati atau fenomena yang diteliti (Efferin, 2004).
diwawancarai merupakan sumber data utama
(primer). Sedangkan sumber data lainnya Analisis Data
bisa berupa sumber tertulis (sekunder), dan Untuk mencapai tujuan penelitian maka data
dokumentasi seperti foto. yang terkumpul akan dianalisis yang tidak
5
ISSN 2086-3802 Analisis Manfaat Informasi … (Andreas Failian)
6
The Indonesian Accounting Review Volume 2, No. 1, January 2012, pages 1 – 10
akuntansi pada usaha kecil dan menengah mereka dengan gaya masing-masing,
dari data dan pandangan informan yang sehingga membuat peneliti harus lebih
sudah didapatkan oleh peneliti melalui menyimak lagi. Ada beberapa orang juga
wawancara dengan informan secara mengalami kesulitan dalam mendefinisikann
langsung. Sebelum menganalisis penerapan akuntansi dalam rangkaian kata dikarenakan
akuntansi pada usaha kecil daan menengah, kurangnya pelatihan dan pengenalan
peneliti terlebih dahulu menganalisis akuntansi bagi pemilik usaha kecil dan
pandangan informan mengenai persepsi menengah yang ada di Tanggulangin.
akuntansi, dan dari situ bisa ditarik Definisi akuntansi yang dikemukakan
kesimpulan untuk mengetahui penerapan oleh seluruh informan merupakan cerminan
akuntansi di usaha mereka masing-masing. dari pentingnya akuntansi bagi
Menurut American Institute of Certified perkembangan usaha, terlebih pada
Public Accounts (AICPA), akuntansi adalah pembuatan cataan keuangan dan laporan
suatu seni pencatatan, pengelompokkan, dan keuangan untuk mengetahui kerugian dan
pengikhtisaran menurut cara-cara yang keuntungan yang diperoleh dari hasil
berarti dan dinyatakan dalam nilai uang, usahanya, sehingga tidak ada lagi alasan
segala transaksi dan kejadian yang bersifat untuk tidak belajar akuntansi.
keuangan dan kemudian menafsirkan Hal ini membawa angin segar bagi
artinya. Akuntansi merupakan teknologi, dan bidang akuntansi, bahwa usaha kecil dan
oleh karenanya harus dikembangkan sesuai menengah wajib menggunakan dan
sifat teknologi sehingga lebih memanfaatkan akuntansi di dalam usaha
menggambarkan teknologi akuntansi yang sedang dijalankan oleh informan.
keuangan dan dapat didefinisikan sebagai Definisi akuntansi dan penerepan
rekayasa informasi dan pengendalian akuntansi di dalam usaha informan,
keuangan. Pada awal perkembangannya diperoleh dari pengetahuan dan pengalaman
akuntansi dapat dikatakan sebagai kerajinan yang informan pelajari dan terima dari
(art) karena orang yang akan memperoleh berbagai sumber dan kehidupan nyata dalam
pengetahuan dan ketrampilan akuntansi bidang keuangan.
harus terjun langsung dalam dunia praktik. Hal ini senada dengan penelitian yang
Dalam perkembangan selanjutnya, dilakukan oleh Muhamad Wahyudi (2009),
pengetahuan dan ketrampilan akuntansi dimana informan menyimpulkan bahwa
dapat diidentifikasi dengan jelas sehingga pendidikan manager atau pemilik usaha
membentuk seperangkat pengetahuan utuh kecil dan menengah berpengaruh terhadap
yang diajarkan melalui institusi pendidikan. penerapan akuntansi pada usaha kecil dan
Dengan argumen tersebut dan menengah. Persamaan inilah yang
perkembangan akuntansi dewasa ini tidak menunjukkan kebenaran atas hasil penelitian
tepat kalau akuntansi dimasukkan sebagai terdahulu.
bidang kerajinan apalagi kalau art dikaitkan Setelah penjelasan mengenai penerapan
dengan masalah estetika (Suwardjono 2006 : akuntansi pada usaha kecil dan menengah,
11). peneliti mencoba menggambarkan mengenai
Pandangan dari semua informan dalam manfaat informasi akuntansi pada usaha
menerangkan persepsi mengenai akuntansi kecil dan menengah. Analisis tentang
memiliki banyak perbedaan antara yang satu manfaat informasi akuntansi pada usaha
dengan yang lain. Secara eksplisit tidak ada kecil dan menengah pada penelitian ini
informan yang mampu menerangkan menggunakan teori dari Belkaoui (2000)
pandangan mereka tentang akuntansi sesuai serta Arnold and Hope (1990). Menurut
dengan teori yang ada di landasan teori, Belkaoui, informasi akuntansi merupakan
terutama menurut AICPA dan Suwardjono. informasi kuantitatif tentang entitas ekonomi
Informan membahasakan persepsi yang bermanfaat untuk pengambilan
7
ISSN 2086-3802 Analisis Manfaat Informasi … (Andreas Failian)
8
The Indonesian Accounting Review Volume 2, No. 1, January 2012, pages 1 – 10
dilakukan oleh peneliti, maka dapat diamana hanya dipakai oleh pihak-pihak
disimpulkan hal-hal sebagai berikut : internal seperti pemilik atau pengelola UKM
Hampir seluruh informan yang terdiri dari dalam mengambil keputusan dan sebagai
pemilik dan pengelola UKM mempunyai pengawas kinerja UKM.
pandangan yang berbeda mengenai persepsi Berdasarkan kelima kesimpulan yang
akuntansi, dan dari semua jawaban yang diutarakan diatas, dapat diambil kesimpulan
peneliti dengar, empat orang informan sulit secara garis besar bahwa manfaat informasi
untuk menjelaskan definisi akuntansi sesuai akuntansi pada UKM di wilayah
dengan teori yang dikemukakan oleh AICPA Tanggulangin adalah untuk pengambilan
dan Suwardjono, tetapi ada satu informan keputusan oleh pihak internal dan sebagai
yang memiliki sedikit persamaan tentang alat kontrol untuk mengetahui kinerja UKM.
definisi akuntansi menurut AICPA dan Pengenalan dan pelatihan mengenai
Suwardjono, diamana informan tersebut akuntansi bisa menjadi wadah untuk
dapat menjelaskan akuntansi sebagai sesuatu mengembangkan UKM lebih baik dan lebih
yang berhubungan dengan keuangan dan maju lagi dalam bidang pengelolaan
perlu dipelajari untuk memajukan sebuah keuangan.
usaha. Walaupun tidak bisa menjelaskan Saran bagi peneliti selanjutnya :
definisi akuntansi secara baik dan benar, Diharapkan peneliti membawa lebih dari
tetapi kelima informan secara tidak sadar satu alat perekam untuk menghindari
sudah menggunakan akuntansi di dalam kerusakan pada alat perekam.
usaha mereka, meskipun hanya akuntansi Menyiapkan pertanyaan tambahan atau
secara sederhana, dan kelima informan pun pertanyaan cadangan apabila informan
mampu menerangkan manfaat yang didapat kurang paham dengan pertanyaan yang
dari informasi akuntansi bagi kemajuan diajukan sebelumnya, serta untuk
usahanya. memperdalam wawancara untuk mencari
Pengenalan dan pelatihan mengenai informasi yang lebih dalam lagi.
akuntansi diharapkan bisa dikenalkan Sebaiknya peneliti memiliki kemampuan
kepada para pemilik UKM agar akuntansi komunikasi yang lebih baik dan lebih sabar
bisa diterapkan di dalam usaha mereka dan lagi dalam menghadapi informan-informan
manfaat dari penggunaan akuntansi itu yang terkadang semaunya sendiri.
sendiri bisa dirasakan dan berdampak positif Lebih mendalam lagi untuk mengeksplor
bagi kemajuan UKM. informasi tentang laporan keuangan yang
Tingkat pendidikan pemilik UKM sangat ada di tempat penelitian, terutama bentuk
berpengaruh terhadap penerapan akuntansi laporannya.
pada usaha yang mereka kelola, serta Saran bagi UKM :
berpengaruh terhadap pandangan tentang Perlu memperhatikan pencatatan keuangan
persepsi akuntansi secara baik dan benar. yang berpedoman pada akuntansi agar dapat
Tiga informan dari lima informan yang mempermudah perkembangan usaha.
diwawancarai, paham dan tahu tentang Lebih memperbanyak ilmu mengenai
manfaat yang diperoleh dari informasi akuntansi agar pengetahuan tentang
akuntansi, dimana informan berpendapat akuntansi dapat bertambah jauh lebih baik
bahwa manfaat informasi akuntansi adalah lagi dari sebelumnya.
untuk pengambilan keputusan, mengetahui Dalam melakukan penelitian ini peneliti
naik turunya laba usaha, mengetahui memiliki beberapa keterbatasan penelitian
pemasukan dan pengeluaran uang, serta yaitu:
untuk mengetahui grafik penjualan dan Kendala komunikasi dalam wawancara,
produksi dari usaha para informan. terkadang informan menggunakan bahasa
5. Manfaat informasi akuntansi lebih jawa halus dan bahasa jawa yang biasa
diperuntukkan pada keputusan internal, dipakai oleh penduduk desa setempat,
9
ISSN 2086-3802 Analisis Manfaat Informasi … (Andreas Failian)
10