Location via proxy:   [ UP ]  
[Report a bug]   [Manage cookies]                
SlideShare a Scribd company logo

1

Judul Formulasi Sediaan Sabun Mandi Padat Dari Ekstrak Buah
Apel (Malus domesticus) Sebagai Sabun Kecantikan Kulit
Jurnal Jurnal Ilmiah Manuntung
Volume & Halaman 2(1), 51-55
Tahun 2016
Penulis Adek Chan
Reviewer Ilma Nafi’a Mubarok (3820177181379), Farmasi 5A
Tanggal 24 September 2019
Tujuan Penelitian Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk memperoleh sabun
antiseptik atau disebut dengan sabun obat mengandung
asam lemak yang bersenyawa dengan alkali dan ditambah
dengan zat kimia atau bahan obat. Sabun ini berguna untuk
mencegah, mengurangi ataupun menghilangkan penyakit
atau gejala penyakit pada kulit.
Subjek Penelitian Masyarakat umum yang sukarelawan, direncanakan 20 orang
Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimental
(metode uji kesukaan, pengujian pH, dan uji iritasi)
Hasil Penelitian Secara keseluruhan, hasil dari penelitian ini memberikan
respon dari sukarelawan berdasarkan skala penetapan, yaitu
sangat suka, suka, kurang suka dan tidak suka. Berdasarkan
uji kesukaan menunjukkan bahwa formula 4,5 yang sangat di
sukai oleh penulis. Kemungkinan hal ini terjadi karena
formula 4,5% warnanya yang sangat pekat dan bentuknya
juga lebih menarik dibandingkan dengan formula 2,5% dan
formula 3,5%. Adapun hasil pemeriksaan pH menunjukkan
bahwa sediaan yang dibuat dengan menggunakan ekstrak
buah apel memiliki pH berkisar antara 8,3-7,3 pH ini
mendekati pH fisiologis kulit tubuh yaitu 4,2-6,2. Dengan
demikian formula tersebut dapat digunakan untuk sediaan
sabun. Terakhir adalah Hasil uji iritasi dari sediaan sabun
mandi padat sebagai sabun kecantikan kulit mununjukkan
tidak terjadinya iritasi pada kulit sukarelawan. Dari hasil
penelitian tidak terlihat adanya efek samping berupa
kemerahan, gatal, dan pengasaran pada kulit yang
ditimbulkan oleh sediaan.
Kekuatan Penelitian Kekuatan penelitian ini adalah alat yang digunakan dalam
peneliti berupa eksperimental dengan 4 skala penetapan
yaitu sangat suka, suka, kurang suka dan tidak suka. Hal ini
cukup mudah digunakan oleh subjek penelitian sehingga
dalam pengambilan datanya tidak dibutuhkan waktu yang
lama.
Kelemahan Penelitian Kelemahan penelitian ini adalah subjek tidak diambil dari
semua kalangan (anak-anak hingga manula) sehingga tidak
diketahui bahwa sabun ini cocok untuk semua kalangan atau
kalangan tertentu saja.

More Related Content

Review Jurnal

  • 1. Judul Formulasi Sediaan Sabun Mandi Padat Dari Ekstrak Buah Apel (Malus domesticus) Sebagai Sabun Kecantikan Kulit Jurnal Jurnal Ilmiah Manuntung Volume & Halaman 2(1), 51-55 Tahun 2016 Penulis Adek Chan Reviewer Ilma Nafi’a Mubarok (3820177181379), Farmasi 5A Tanggal 24 September 2019 Tujuan Penelitian Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk memperoleh sabun antiseptik atau disebut dengan sabun obat mengandung asam lemak yang bersenyawa dengan alkali dan ditambah dengan zat kimia atau bahan obat. Sabun ini berguna untuk mencegah, mengurangi ataupun menghilangkan penyakit atau gejala penyakit pada kulit. Subjek Penelitian Masyarakat umum yang sukarelawan, direncanakan 20 orang Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimental (metode uji kesukaan, pengujian pH, dan uji iritasi) Hasil Penelitian Secara keseluruhan, hasil dari penelitian ini memberikan respon dari sukarelawan berdasarkan skala penetapan, yaitu sangat suka, suka, kurang suka dan tidak suka. Berdasarkan uji kesukaan menunjukkan bahwa formula 4,5 yang sangat di sukai oleh penulis. Kemungkinan hal ini terjadi karena formula 4,5% warnanya yang sangat pekat dan bentuknya juga lebih menarik dibandingkan dengan formula 2,5% dan formula 3,5%. Adapun hasil pemeriksaan pH menunjukkan bahwa sediaan yang dibuat dengan menggunakan ekstrak buah apel memiliki pH berkisar antara 8,3-7,3 pH ini mendekati pH fisiologis kulit tubuh yaitu 4,2-6,2. Dengan demikian formula tersebut dapat digunakan untuk sediaan sabun. Terakhir adalah Hasil uji iritasi dari sediaan sabun mandi padat sebagai sabun kecantikan kulit mununjukkan tidak terjadinya iritasi pada kulit sukarelawan. Dari hasil penelitian tidak terlihat adanya efek samping berupa kemerahan, gatal, dan pengasaran pada kulit yang ditimbulkan oleh sediaan. Kekuatan Penelitian Kekuatan penelitian ini adalah alat yang digunakan dalam peneliti berupa eksperimental dengan 4 skala penetapan yaitu sangat suka, suka, kurang suka dan tidak suka. Hal ini cukup mudah digunakan oleh subjek penelitian sehingga dalam pengambilan datanya tidak dibutuhkan waktu yang lama. Kelemahan Penelitian Kelemahan penelitian ini adalah subjek tidak diambil dari semua kalangan (anak-anak hingga manula) sehingga tidak diketahui bahwa sabun ini cocok untuk semua kalangan atau kalangan tertentu saja.