Keindahan Manajemen
Oleh Ab Rosy
()
Tentang eBuku ini
Pantulan yang disatukan dalam sebuah Keindahan Manajemen akan menemukan apa yang Anda cari dan merasakan progres pencapaian dalam hidup ke arah yang jauh lebih baik.
Anda akan mulai memahami tentang keindahan manajemen dan cara menggunakan pengetahuan dalam setiap aspek kehidupan, inilah Keindahan Manajemen.
Sesuatu yang membuat Anda akan merasakan kegembiraan dalam hidup, dengan menerapkan pengetahuan Keindahan Manajemen akan merasakan arus besar perubahan.
Terkait dengan Keindahan Manajemen
E-book terkait
Keindahan Manajemen Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianJiwa Bahagia Hidup Sejahtera Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Talent Conversation: What They Are, Why They're Crucial, and How to Do Them Right (Bahasa Indonesian) Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Painkiller: Obat Sakit Hati (Alternate Cover) Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Manajemen Waktu Dan Produktivitas: Cara Mengoptimalkan Waktu Anda Dan Mencapai Hasil Maksimal Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Pengurusan Diri Sendiri (Edisi Bahasa Melayu): Harvard Business Review's 10 Must Reads, #1 Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Good Boss, Better Boss: (Edisi Bahasa Melayu) Model Kepimpinan Praktikal untuk Kejayaan Pasca-COVID Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Antologi Esai Menjemput Kesuksesan (PPMN Goes To Jakarta) Integrasi Literasi Motivasi Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianEkonomi dopamin: Bagaimana neurotransmitter kesenangan memengaruhi keputusan dan perilaku kita dalam kehidupan sehari-hari Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianEtika Pelayanan Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Pengembangan Karakter untuk Anak: Panduan Pendidik Penilaian: 3 dari 5 bintang3/5Excellent Insight: Motivasi Diri dan Tips Wirausaha Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Surat Untuk Adinda Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Kumpulan Artikel Motivasi dan Spiritualitas Penilaian: 2 dari 5 bintang2/5Yang Terlarang: Kisah Humor Keluarga Vampir Kontemporer Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianL Factor Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianCahaya Penuntun Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Kearifan Global Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5E-Book Kamu: Cara Mudah Membuat & Menerbitkan E-Book Sendiri (Updated) Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5100 KISAH NYATA TENTANG KEMATIAN YANG TIDAK BIASA Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianHati Yang Purnama Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Ilusi Dari Kebahagiaan: Memilih Cinta Di Atas Ketakutan Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Rahasia-Rahasia Kemenangan Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Mumpung gedé rumbulané, mumpung jembar kalangané Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Kesadaran: Menemukan tahapan-tahapan pikiran: dari yang sadar ke yang tidak sadar, dari pengaruh ritme biologis hingga tidur dan mimpi Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianGaruda Hitam Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5E-BOOK KAMU, Cara Mudah Membuat dan Menerbitkan EBook Sendiri Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Mereka Yang Menuduhmu Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5
Pengembangan Diri untuk Anda
Tujuh Prioritas Kehidupan Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Harvard Business Review's 10 Must Reads: Kecerdasan Emosi (Edisi Bahasa Melayu) Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Pengantar psikologi emosi: Dari Darwin hingga ilmu saraf, apa itu emosi dan bagaimana cara kerjanya Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianSemua Akan Pindah Pada Waktunya Penilaian: 4 dari 5 bintang4/540 “Jurus Mabuk” Menulis: Panduan Menulis untuk Pemula Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Negosiasi dalam 4 langkah: Bagaimana bernegosiasi dalam situasi sulit dari konflik hingga kesepakatan dalam bisnis dan kehidupan sehari-hari Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaian6 Cara Mendapatkan Uang dengan Membaca Buku Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianMenata Hati Seluas Samudra Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Mind Heart Connection Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Solo: Cara dan Trik Traveling Sendirian Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5NEUROPSIKOLOGI: dasar-dasar masalahnya Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianHukum Bunuh Diri & Eutanasia Dalam Syariah Islam Penilaian: 5 dari 5 bintang5/550 Cara Membuat Si Dia Rindu Padamu: Bagaimana Membuatnya Menginginkanmu Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianPSIKOLOGI PERKEMBANGAN ANAK DAN DISTURBILITAS PADA USIA EVOLUTIF: Apa itu dan bagaimana cara kerjanya Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianMeneladani Sikap & Perilaku Nabi Muhammad SAW Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Kekudusan Dan Peperangan Rohani Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Menemukan Makna Hidup (The Leepers' Lessons) Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Kisah Hikayat Pertemuan Sahabat Nabi Muhammad SAW Dengan Sahabat Nabi Isa AS Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianShalat Tahajud Sebagai Terapi Penawar Stres Penilaian: 3 dari 5 bintang3/5Motivasi: Sebuah perjalanan ke dalam perilaku termotivasi, mulai dari studi tentang proses batin hingga teori neuropsikologis terbaru Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianSurat Buat Semua Yang Sakit & Sihat (Terjemahan kepada 'Risalah Ila Kulli Marid Wa Salim') Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianPanduan Cara Partisi Hardisk & SSD Dengan Windows 10 Untuk Pemula Lengkap Dengan Gambar Penilaian: 3 dari 5 bintang3/5Be Smart and Confident: 35 Kisah Inspiratif untuk Hidup Cerdas, Percaya Diri dan Sukses Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Dunia yang Menyesatkan Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5Kisah Hikayat Sahabat Rasul Vol 1 Abu Hurairah Sang Bapak Kucing Kecil Edisi Bilingual Indonesia & Melayu Penilaian: 4 dari 5 bintang4/5Manajemen konflik dalam 4 langkah: Metode, strategi, teknik-teknik penting, dan pendekatan operasional untuk mengelola dan menyelesaikan situasi konflik Penilaian: 0 dari 5 bintang0 penilaianHati Yang Purnama Penilaian: 5 dari 5 bintang5/5
Ulasan untuk Keindahan Manajemen
0 rating0 ulasan
Pratinjau buku
Keindahan Manajemen - Ab Rosy
Copyright © Ab Rosy.
All rights reserved.
Daftar isi:
Prolog
Berlalu Dan Indah
Terlahir
Keseimbangan
Nikmati Prosesnya
Methamorphoo
Keindahan Pengelolaan
Keindahan Menabur
Keindahan Menuai
Keindahan Menjadi Magnet
Keindahan Menyirami
Keindahan Memetik
Keindahan Menyelami
Prolog
Perubahan yang terus berlangsung dan harapan ke arah yang jauh lebih baik, keindahan sebuah proses dalam perjalanan kehidupan di semesta alam.
Pantulan yang disatukan dalam sebuah Keindahan Manajemen akan menemukan apa yang Anda cari dan merasakan progres pencapaian dalam hidup ke arah yang jauh lebih baik.
Anda akan mulai memahami tentang keindahan manajemen dan cara menggunakan pengetahuan dalam setiap aspek kehidupan, inilah Keindahan Manajemen.
Sesuatu yang membuat Anda akan merasakan kegembiraan dalam hidup, dengan menerapkan pengetahuan Keindahan Manajemen akan merasakan arus besar perubahan.
Berlalu Dan Indah
Telah berlalu masa lalu sekarang masa kini dan akan menjadi semakin indah untuk masa yang akan datang, sebuah proses keindahan perjalanan kehidupan yang sedang berlangsung.
Keindahan manajemen merupakan sebuah proses di mana terkait satu dengan yang lainnya yang saling terkait dan begitu indah, di mana ada pengelolaan yang ada dalam diri pribadi yang selalu mempunyai harapan besar harapan sukses yang semua itu ada sebuah proses yang harus dijalani, satu persatu proses dan momentum akan selalu hadir dalam setiap aspek kehidupan.
Sebuah pemikiran dinamis dan selalu mengingat dengan yang mempunyai kehidupan pemilik semesta alam, maka dari itu jangan menuhankan segala sesuatu selain menuhankan Yang Mahamerajai.
Itu adalah keindahan manajemen mengelola kehidupan yang serba ingin secepat kilat, yang memang pada hakikatnya manusia ingin segera terwujud akan suatu hal, namun proseslah dengan indah.
Keindahan manajemen merupakan sebuah konsep dan teknis yang bisa digunakan dalam setiap aspek kehidupan.
Keindahan manajemen yang dimaksud merupakan tata kelola keindahan dalam diri yang bersumber dari Yang Mahapencinta, yang menyebabkan tidak indah adalah faktor eksternal yang dikelola menjadi indah, akan disampaikan beberapa hal mengenai pengelolaan berlalu dan indah sehingga memudahkan untuk mengelola apapun urusan sebesar apa perusahaan maupun jasa serta lembaga yang akan dibangun dan dikelola secara berkesinambungan secara terus menerus menghasilkan sebuah produk maupun jasa yang diharapakan oleh penyelenggara maupun pemilik.
Menjadi saling berhungan dan terkait satu sama lain untuk kehidupan seluruh semesta alam ini.
Dikala sang fajar menyingsing dan terang nya matahari kemudian menjadi gelap disitulah berlalu dan indah nya.
Perumpamaan yang memudahkan para pembaca yang mau memproses makna dari berlalu dan indah di mana memang memerlukan ketenangan diri dan keheningan yang memudahkan menciptakan keindahan manajemen.
Karena yang lalu lalang bukan hanya alat, benda maupun makhluk yang ada di semesta alam ini melainkan yang lalu lalang juga terdapat dalam diri, maka itu segeralah menyusun keindahan manajemen dikelola keindahannnya maka rasanya sudah tidak ada lagi hal yang dikhawatirkan dalam urusan yang ada di dunia ini, selalu mengaitkan dengan Yang Mahapencipta karena semua yang ada di bumi dan dilangit adalah milik Yang Mahapencipta.
Beberapa hal teknis yang akan diuraikan pada halaman dan bab berikutnya menjadi sebuah pola dan pemahaman yang bisa dilakukan dan diproses sehingga bisa menciptakan keindahan manajemen.
Keindahan manajemen hal apapun memang perlu diproses layaknya perihal pribadi yang harus diproses menjadi berdaulat bermartabat yang tidak hanya kata-kata namun sudah menyatu dalam diri pribadi yang berguna bagi sesama dan berbagi.
Berlalu dan indah adalah proses kehidupan sehari hari sehingga semakin lama maka akan semakin indah begitulah keindahan manajemen.
Kemudian untuk memudahkan pembaca menemukan keindahan manajemen pada bab berikutnya akan diolah sehingga pembaca bisa dengan mudah menemukan keindahan manajemen.
Keindahan yang tidak indah menjadi indah akan dibahas pada bab berikutnya di mana buku ini menjadi satu kesatuan utuh yang saling terkait karena akan dibantu menemukan atau cara yang memudahkan menemukan pola keindahan manajemen.
Pada suatu ketika hidup merasa dihina diolok-olok dan dicerca mengenai banyak tuntutan kehidupan.
Tenang saja, keindahan yang ada di semesta alam ini yang memang harus dikelola dengan keindahan manajemen, apalagi ketika diiringi dengan segala macam kemajuan dan teknologi serta tuntutan keinginan.
Keinginan merupakan bagian dari tuntutan seseorang sehingga banyak yang diingini maka semakin banyak tuntutan, tenang saja itu adalah keindahan yang harus dikelola menjadi keindahan manajemen.
Proses demi proses akan berlalu dan indah dan semakin indah secara terus menerus karena mengerti keindahan manajemen.
Bukan merupakan hal sulit tetapi jangan meremehkan