1. Bagaimana perkembangan teori-teori kecerdasan? 2. Bagaimana perkembangan kecerdasan emosional dan moral? 3. Bagaimana peran kecerdasan emosional dan moral dalam pendidikan?
Orang tua memberikan berbagai penilaian atau " label " pada anak, misalnya nakal, bandel, bodoh, pesek, mancung, dan lain sebagainya. Namun tidak disadari bahwa pemberian label terse-but dapat mempengaruhi kecerdasan moral pada anak.... more
Orang tua memberikan berbagai penilaian atau " label " pada anak, misalnya nakal, bandel, bodoh, pesek, mancung, dan lain sebagainya. Namun tidak disadari bahwa pemberian label terse-but dapat mempengaruhi kecerdasan moral pada anak. Tulisan ini mengangkat permasalahan tentang apakah gaya pengasuhan orang tua mempengaruhi kecerdaasan moral anak usia praseko-lah (4-6 tahun). Metode dalam penelitian ini menggunakan instrument analysis gambar sesuai dengan tema pokok penelitian. Adapun subyek penelitian sebanyak 40 orang murid TK Al-Masy-itah NU Mataram. Dari hasil penghitungan diperoleh nilai kecer-dasan moral anak berdasarkan faktor gaya pengasuhan orang tua menunjukkan nilai F sebesar 2,637 dengan p = 0,027 p ≤ 0,05, be-rarti signifikan yaitu ada pengaruh gaya pengasuhan terhadap ke-cerdasan moral anak, dengan kata lain ada perbedaan kecerdasan moral anak berdasarkan gaya pengasuhan authoritative, authoritarian , permissive, dan neglectful/uninvolved. Kecerdasan moral anak yang mendapatkan gaya pengasuhan authoritative lebih tinggi daripada anak yang mendapatkan gaya pengasuhan authoritarian, permissive, dan neglectful/uninvolved. Berdasarkan data tersebut maka hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini dapat diterima Kata kunci: gaya pengasuhan orang tua, kecerdasan moral anak. more http://ejournal.kopertais4.or.id/index.php/elhikam/article/view/1389