Pondok Pesantren adalah sistem pendidikan pertama dan tertua di Indonesia. Keberadaan pondok pesantren menginspirasi sistem-sistem pendidikan saat ini. Istilah pondok pesantren di Indonesia dimulai sejak Islam masuk negeri ini dengan... more
Pondok Pesantren adalah sistem pendidikan pertama dan tertua di Indonesia. Keberadaan pondok pesantren menginspirasi sistem-sistem pendidikan saat ini. Istilah pondok pesantren di Indonesia dimulai sejak Islam masuk negeri ini dengan mengadopsi sistem pendidikan keagamaan yang sebenarnya telah berkembang sebelum kedatangan Islam. Sebagai lembaga pendidikan yang telah lama berakar di negeri ini, pondok pesantren diakui dan memiliki andil yang sangat besar terhadap perjalanan sejarah bangsa.